Merdeka.com - Konsep branding anyar bertajuk “Life Adventure” menjadi landasan PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) mengembangkan merek Mitsubishi Motors sepanjang tahun ini.
Branding baru ini, mengikuti tagline global "Drive Your Ambition", bakal jadi "kepercayaan" Mitsubishi Motors menjalankan proses bisnis sebagai brand yang mendukung petualangan hidup setiap orang untuk menghadapi tantangan, mengejar passion, dan menikmati perjalanan hidup yang menakjubkan serta menantang.
Naoya Nakamura, Presiden Direktur MMKSI, menjelaskan sebelum memutuskan branding ini, kami banyak melakukan diskusi. Prinsipnya, kami menemukan bahwa konsumen Mitsubishi secara relatif bukanlah orang-orang yang harus mengikuti tren.
"Kustomer kami juga punya filosofi sendiri dan mereka selalu berani untuk memilih apa yang menurut mereka baik. Dan kami juga melihat mereka dinamis dan berani mengambil risiko untuk kehidupan mereka. Itu persona-persona yang kami dapatkan dari diskusi-diskusi itu mengenai konsumen target kami," ujar Nakamura-san, baru-baru ini.
Menurutnya, ada banyak hal yang memengaruhi “Life Adventure” seseorang. Mitsubishi Motors ingin menjadi mitra bagi siapa saja yang melihat tantangan hidup sebagai petualangan yang luar biasa.
"Ada beberapa program yang akan dijalankan untuk sosialisasi branding baru ini, khususnya untuk jangka panjang. Untuk jangka pendek, kami akan luncurkan movie brand life adventure di berbagai platform. Aktivitas digital dan offline juga akan dilakukan. Konsumen juga akan diajak berpartisipasi. Contohnya, kami akan memberikan pengalaman berbeda kepada konsumen di pameran IIMS 2022," ujar Nakamura.
Rifat Sungkar, Brand Ambassador Mitsubishi Motors Indonesia, mengamini konsep branding anyar ini. Sebab ini sejalan dengan apa yang dilakoninya selama 25 tahun bersama Mitsubishi. Banyak kenangan manis yang tidak terlupakan.
"Saya belajar menyetir menggunakan mobil Mitsubishi T120SS. Juara pertama reli pakai Eterna, juara kedua pakai Evo 3, dan kemping bersama anak dengan Mitsubishi Xpander. Konsep 'Live Adventure' ini sangat penting, saya sebagai penggemar dan pengguna hidup bersama Mitsubishi punya banyak cerita. Banyak kustomer juga punya banyak cerita seperti saya. Ada hal yang saya tidak bayangkan, salah satunya adalah Xpander AP4, mobil keluarga yang bisa berkompetisi dan saya yakin ini bisa jadi adventure. Saya yakin ini akan bisa dinikmati konsumen Mitsubishi di Indonesia dengan kehidupan adventure berbeda-beda," ungkap Rifat blak-blakan.
Ringgo Agus Rahman, artis di kanal YouTube Mitsubishi Indonesia, juga mengaku punya banyak adventure bersama mobil Mitsubishi.
"Merek Mitsubishi sudah jadi anggota keluarga yang penting buat keluarga kami. Misalnya Xpander menjadi teman setia saya saat menjadi suami siaga untuk kelahiran anak kedua. Jadi saya juga selalu perhatian untuk menjaga servis rutin Xpander agar selalu siap untuk melakukan adventure," jelas Ringgo yang juga penyiar radio.
Advertisement
Gempita Wuling di GIIAS 2022: Diskon Rp 50 Juta dan Test Drive Air ev
Sekitar 1 Jam yang laluGIIAS 2022: Dashcam Blackvue Rilis Produk Baru Teknologi AI untuk Cegah Kecelakaan
Sekitar 1 Jam yang laluMerek Aksesoris Jepang, Namota, Ekspansi ke Pasar Indonesia lewat GIIAS 2022
Sekitar 2 Jam yang laluDesa Wisata Ramah Berkendara Jadi Tema Festival Kreatif Lokal 2022
Sekitar 5 Jam yang laluVisi Elektrifikasi Lexus di GIIAS: LF-Z Electrified Concept dan Debut Asia All New RX
Sekitar 15 Jam yang laluBalai Lelang Auksi Punya Layanan Titip Jual Kendaraan Pelanggan Pribadi
Sekitar 1 Hari yang laluJurus Purnajual Wuling Air ev: Garansi Baterai 8 Tahun dan Kendaraan 3 Tahun
Sekitar 1 Hari yang laluDaihatsu Segarkan Tampilan Rocky di GIIAS, Makin Gagah dan Sporty
Sekitar 1 Hari yang laluRoadster MX-5 dan SUV Premium Mazda Pukau Pengunjung GIIAS 2022
Sekitar 1 Hari yang laluRagam Solusi Mobilitas Efisien dan Ramah Lingkungan ala DFSK di GIIAS
Sekitar 1 Hari yang laluNew Xpander Cross Jadi Bintang Mitsubishi Motors di GIIAS, Berapa Harga Barunya?
Sekitar 2 Hari yang laluMobil Listrik Ayla dan Rocky Hybrid Semarakkan Booth Daihatsu di GIIAS
Sekitar 2 Hari yang laluHonda Pajang Small SUV RS di GIIAS, Lawan Baru Toyota Raize dan Daihatsu Rocky
Sekitar 2 Hari yang laluSelain Pamerkan Mobil Listrik, Kia Pasarkan MPV Carens Mulai Rp 389 Juta
Sekitar 2 Hari yang laluVIDEO: [FULL] Pengakuan Ferdy Sambo Soal Motif di Balik Pembunuhan Brigadir J
Sekitar 1 Hari yang lalu6 Potret AKP Rita Yuliana, Polwan Cantik yang Tengah Jadi Sorotan
Sekitar 2 Hari yang laluIstri Ferdy Sambo Siap Buka Suara
Sekitar 2 Hari yang laluUngkapan Hati Ferdy Sambo di Secarik Kertas
Sekitar 2 Hari yang laluPenampakan Rumah Pribadi Irjen Ferdy Sambo, Sepi Tanpa Penjagaan
Sekitar 18 Menit yang laluPenyebab Bharada E Putus Kerja Sama Deolipa: Tak Nyaman Sejak Pertama Bertemu
Sekitar 48 Menit yang laluKuasa Hukum: Bharada E Tembak Brigadir J Tekanan Irjen Ferdy Sambo, bukan Terencana
Sekitar 1 Jam yang laluGarangnya Kapolri Sigit Sikat para Jenderal Nakal
Sekitar 3 Jam yang laluPenampakan Rumah Pribadi Irjen Ferdy Sambo, Sepi Tanpa Penjagaan
Sekitar 18 Menit yang laluPenyebab Bharada E Putus Kerja Sama Deolipa: Tak Nyaman Sejak Pertama Bertemu
Sekitar 48 Menit yang laluKuasa Hukum: Bharada E Tembak Brigadir J Tekanan Irjen Ferdy Sambo, bukan Terencana
Sekitar 1 Jam yang laluMantan Pengacara Ungkap Kejanggalan, Ada yang Tekan Bharada E Cabut Kuasa?
Sekitar 3 Jam yang laluPenampakan Rumah Pribadi Irjen Ferdy Sambo, Sepi Tanpa Penjagaan
Sekitar 18 Menit yang laluPenyebab Bharada E Putus Kerja Sama Deolipa: Tak Nyaman Sejak Pertama Bertemu
Sekitar 48 Menit yang laluKuasa Hukum: Bharada E Tembak Brigadir J Tekanan Irjen Ferdy Sambo, bukan Terencana
Sekitar 1 Jam yang laluVaksin Cacar Monyet akan Diproduksi Selama 24 Jam karena Tingginya Permintaan
Sekitar 2 Minggu yang laluMenkes Budi: Vaksin Cacar Efektif Lindungi dari Risiko Cacar Monyet
Sekitar 2 Minggu yang laluBRI Liga 1: Hadapi Ketajaman Madura United, Bek Persebaya Pilih Fokus Tim Sendiri
Sekitar 13 Menit yang laluBRI Liga 1: Hadapi Persebaya Bersama Madura United, Reva Adi Utama Respek Terhadap Bonek
Sekitar 1 Jam yang laluAdvertisement
Advertisement
Sandiaga Salahuddin Uno
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami