Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Mitsubishi Motors Kembali Andalkan Xpander Series di GIIAS Medan

Mitsubishi Motors Kembali Andalkan Xpander Series di GIIAS Medan Mitsubishi Motors Indonesia mengangkat tema Life’s Adventure Park di GIIAS Medan.. ©2022 Merdeka.com

Merdeka.com - PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) kembali memeriahkan pameran GIIAS 2022 Medan di Santika Convention Center pada 5-9 Oktober.

Booth Mitsubishi Motors Indonesia mengangkat tema “Life’s Adventure Park” di GIIAS Medan, sebagai konsep branding terbarunya.

Tetsuhiro Tsuchida, Director of Sales & Marketing Division MMKSI, mengatakan kami ingin menyambut Anda di stan Mitsubishi Motors pada GIIAS Medan 2022. Yang mana kami tidak hanya menghadirkan produk unggulan, tapi juga pengalaman 'Life’s Adventure' sebagai konsep branding baru kami. Life’s Adventure adalah perjalanan yang terjadi setiap hari dalam hidup kita, tantangan, peluang, kesuksesan, dan segala sesuatu di antaranya. Merupakan tujuan setiap orang untuk selalu berkembang dan meningkatkan kualitas hidup agar dapat lebih bahagia dan mencapai lebih banyak kesuksesan.

"Di GIIAS Medan, kami lebih menekankan pada Life’s Adventure Branding ini melalui berbagai persembahan. Mulai dari program penjualan yang menguntungkan, produk dengan nilai investasi tinggi, serta layanan yang memuaskan. Menggabungkan produk berkualitas tinggi dengan layanan purnajual yang memuaskan dalam seamless customer journey, menjadi bagian dari Life’s Adventure kami. Segala upaya ini bertujuan untuk memberikan pengalaman Life’s Adventure terbaik bersama Mitsubishi Motors bagi masyarakat Indonesia khususnya di Medan," ujar Tsuchida dalam rilisnya, kemarin.

Di Medan, MMKSI menghadirkan beberapa model unggulannya, seperti New Pajero Sport, New Xpander, dan model terbaru: New Xpander Cross. Tidak hanya itu, MMKSI juga memberikan kesempatan kepada masyarakat Medan dengan kegiatan test drive untuk New Xpander dan New Xpander Cross.

Performa penjualan kendaraan Mitsubishi Motors di kota Medan cukup tinggi. Khusus penjualan MMKSI di Sumatra Utara telah berkontribusi sebesar 27 persen terhadap penjualan di Sumatra yang didominasi model Xpander dan Xpander Cross. (mdk/sya)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Selama GJAW 2024, Pemilik Mobil Mitsubishi Bisa Tukar Tambah dengan Model Terbaru
Selama GJAW 2024, Pemilik Mobil Mitsubishi Bisa Tukar Tambah dengan Model Terbaru

Dalam memvisualisasikan brand message baru tersebut, booth MMKSI menampilkan 8 unit display.

Baca Selengkapnya
Mobil Mitsubishi Paling Laris di GIIAS 2024, Bukan XForce Ini
Mobil Mitsubishi Paling Laris di GIIAS 2024, Bukan XForce Ini

Small MPV Xpander mengalahkan penjualan produk-produk Mitsubishi terbaru di GIIAS 2024. Yuk simak!

Baca Selengkapnya
Mitsubishi Ramaikan GIIAS 2024 dengan Passion to Support Your Life’s Adventure
Mitsubishi Ramaikan GIIAS 2024 dengan Passion to Support Your Life’s Adventure

Mitsubishi Motors di GIIAS 2024 siap memberikan pengalaman tak terlupakan bagi para pengunjung.

Baca Selengkapnya
Ekonomi Lesu, Mitsubishi Targetkan Penjualan 1.500 Unit di GJAW 2024
Ekonomi Lesu, Mitsubishi Targetkan Penjualan 1.500 Unit di GJAW 2024

Penjualan di pasar otomotif Indonesia mengalami penurunan sepanjang tahun 2024.

Baca Selengkapnya
Mitsubishi Buktikan Komitmen Kepada Konsumen dengan Hadir di GIIAS 2024, Bawa Triton dan Pajero Sport Baru
Mitsubishi Buktikan Komitmen Kepada Konsumen dengan Hadir di GIIAS 2024, Bawa Triton dan Pajero Sport Baru

Pada Exclusive Media Day tanggal 17 Juli, MMKSI menyampaikan semangat untuk memanjakan konsumen.

Baca Selengkapnya
Mitsubishi Luncurkan Triton dan Pajero Sport Terbaru di GIIAS 2024
Mitsubishi Luncurkan Triton dan Pajero Sport Terbaru di GIIAS 2024

Pada GIIAS 2024, MMKSI meluncurkan dua model baru, yakni Mitsubishi All-New Triton dan Mitsubishi New Pajero Sport

Baca Selengkapnya
All New Mitsubishi XForce Terjual 100 Unit per Hari selama GIIAS 2023
All New Mitsubishi XForce Terjual 100 Unit per Hari selama GIIAS 2023

Mitsubishi XForce lakukan debut dunia di GIIAS 2023. Raih penjualan 1.100 unit.

Baca Selengkapnya
55 Merek Kendaraan Hadir Ramaikan GIIAS 2024, Jadi Pameran Otomotif Terbesar Kedua di Dunia!
55 Merek Kendaraan Hadir Ramaikan GIIAS 2024, Jadi Pameran Otomotif Terbesar Kedua di Dunia!

55 merek kendaraan dipastikan hadir di GIIAS 2024. Yuk simak!

Baca Selengkapnya
Berawal Konsep XM Sampai Rajanya MPV Indonesia, Begini Sejarah Mitsubishi Xpander
Berawal Konsep XM Sampai Rajanya MPV Indonesia, Begini Sejarah Mitsubishi Xpander

Awal kelahiran Mitsubishi Xpander hingga menjadi salah satu Low MPV terlaris di Indonesia. Yuk simak!

Baca Selengkapnya
Pameran GIIAS Surabaya Dibuka Hari Ini, 24 Merek Otomotif Perang Harga
Pameran GIIAS Surabaya Dibuka Hari Ini, 24 Merek Otomotif Perang Harga

24 merek mobil dan 8 merek motor meriahkan GIIAS Surabaya yang dibuka hari ini, 20 September 2023.

Baca Selengkapnya