Mitsubishi Motors Indonesia meraih jumlah pemesanan kendaraan (SPK) sebanyak 300 unit pada hari ke-5 pameran Indonesia International Motor Show (IIMS) Hybrid 2021 yang digelar di JIEXpo, Kemayoran, Jakarta hingga 25 April mendatang. Sementara target SPK Mitsubishi Motors di pameran ini adalah 600 unit.
Sekitar 40 Menit yang lalu