Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Profil

Mason Peck

Profil Mason Peck | Merdeka.com

Pada 1 Januari 2012, profesor dari Cornell University, Mason Peck menjadi kepala teknolog NASA. Peck akan melayani sebagai penasihat utama dan advokat untuk masalah-masalah yang menyangkut kebijakan teknologi dan program-program. Sebagai kepala advokat teknologi, Peck akan membantu mengkomunikasikan bagaimana teknologi-teknologi NASA berguna bagi misi-misi luar angkasa, kehidupan orang-orang Amerika dan dampak sosialnya. Selain itu, teknolog utama tersebut menuntun/memimpin NASA akan keuntungan-keuntungan dari  transfer teknologi dan pengkomersilan teknologi, membantu kreativitas internal  dan inovasinya serta bekerja secara langsung dengan instansi pemerintah lainnya seperti komunitas kedirgantaraan.


Peck memiliki latar belakang yang luas dalam teknologi kedirgantaraan yang berasal dari hampir 20 tahun berkecimbung di industri dan akademi. Dia telah bekerja dengan NASA sebagai insinyur pada berbagai program teknologi, termasuk Pelacakan Data Relay Satellite System dan Satelit operasional lingkungan geostasioner.


Sebelum diangkat NASA, Peck juga bekerja sebagai seorang insinyur dan konsultan dengan industri dan organisasi seperti Boeing, Honeywell, Northrop Grumman, Goodrich dan Lockheed Martin.


Riset dan analisa oleh : Shallysa Rachmi A

Profil

  • Nama Lengkap

    Mason Peck

  • Alias

    No Alias

  • Agama

  • Tempat Lahir

  • Tanggal Lahir

    0000-00-00

  • Zodiak

    -

  • Warga Negara

  • Biografi

    Pada 1 Januari 2012, profesor dari Cornell University, Mason Peck menjadi kepala teknolog NASA. Peck akan melayani sebagai penasihat utama dan advokat untuk masalah-masalah yang menyangkut kebijakan teknologi dan program-program. Sebagai kepala advokat teknologi, Peck akan membantu mengkomunikasikan bagaimana teknologi-teknologi NASA berguna bagi misi-misi luar angkasa, kehidupan orang-orang Amerika dan dampak sosialnya. Selain itu, teknolog utama tersebut menuntun/memimpin NASA akan keuntungan-keuntungan dari  transfer teknologi dan pengkomersilan teknologi, membantu kreativitas internal  dan inovasinya serta bekerja secara langsung dengan instansi pemerintah lainnya seperti komunitas kedirgantaraan.


    Peck memiliki latar belakang yang luas dalam teknologi kedirgantaraan yang berasal dari hampir 20 tahun berkecimbung di industri dan akademi. Dia telah bekerja dengan NASA sebagai insinyur pada berbagai program teknologi, termasuk Pelacakan Data Relay Satellite System dan Satelit operasional lingkungan geostasioner.


    Sebelum diangkat NASA, Peck juga bekerja sebagai seorang insinyur dan konsultan dengan industri dan organisasi seperti Boeing, Honeywell, Northrop Grumman, Goodrich dan Lockheed Martin.


    Riset dan analisa oleh : Shallysa Rachmi A

  • Pendidikan

    • Gelar kedoktoran di bidang teknik kedirgantaraan, University of California
    • Gelar master di bidang sastra Inggris, University of Chicago.

  • Karir

  • Penghargaan

Geser ke atas Berita Selanjutnya