Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Gandeng Musisi Asal Amerika Serikat, Dipha Barus Rilis Lagu 'Down'

Gandeng Musisi Asal Amerika Serikat, Dipha Barus Rilis Lagu 'Down' Dipha Barus Official Release

Merdeka.com - Satu semester di tahun 2020 sudah terlewati dan situasi penuh keterbatasan masih berlangsung. Pandemi Covid-19 yang masih merebak membuat banyak orang tak bisa melakukan aktivitasnya seperti sedia kala, termasuk para pekerja di bidang industri musik.

Meski di tengah situasi yang terbatas seperti saat ini, pada Jumat (14/8), Dipha Barus resmi merilis karya perdananya di tahun 2020 yang berjudul “Down”. Lagu ini merupakan hasil kolaborasi bersama musisi R&B asal Amerika Serikat, CADE.

Awal Mula Projek 'Down'

dipha barus cade

Dipha Barus Official Release

Awalnya, Dipha membicarakan proyek kerja sama ini ketika CADE sedang berada di Jakarta untuk tampil di We The Fest 2019. Namun, proses kerja sama tersebut baru benar-benar terlaksana ketika mereka bertemu di Los Angeles, Amerika Serikat.

“Ide musiknya muncul saat gue sedang long trip di California highway (LA – San Francisco – Big Sur – Joshua Tree), lalu gue membuat musiknya saat menginap di Joshua Tree,” jelas Dipha seperti siaran pers yang diterima oleh merdeka.com.

Kenangan Tentang Perjalanan

Dipha juga mengungkapkan bagaimana Ia mendapat inspirasi untuk membuat lagu ini. Pria 34 tahun ini mengaku punya kenangan tersendiri saat berada di sebuah gurun di wilayah California, Amerika Serikat.

“Jadi, lagu ini punya cinematic memories tentang Pacific Coast Highway, padang gurun Joshua Tree, dan Californian sky," tambah Dipha.

Bunyi Tradisional

dipha barus cade

Dipha Barus Official Release

Untuk membentuk aransemen dasar lagunya, Dipha menyisipkan frekuensi bunyi-bunyian tradisional Indonesia.

Kemudian bunyi-bunyian tersebut disambut dengan karakter vokal khas yang dimiliki CADE.

Masa yang Aneh

Ternyata ada fakta menyedihkan di balik proses penggarapan lagu ini. Data rekaman lagu Down yang dikerjakan di Amerika Serikat tiba-tiba lenyap karena kerusakan teknis saat Dipha kembali ke Indonesia.

“Setelah melalui segala penghalang dan apalagi dalam masa yang cukup aneh dan rapuh, ketekunan dalam upaya berkarya dan persepsi yang tepat menjadi penting," ungkap Dipha.

Manfaatkan Waktu

dipha barus cade

Dipha Barus Official Release

Sementara itu CADE menjelaskan bahwa lagu ini berkisah tentang bagaimana memanfaatkan waktu sebaik mungkin dalam kondisi yang sangat terbatas. CADE juga berharap bahwa lagu ini menjadi penyemangat bagi semua orang di tengah pandemi Covid-19 seperti sekarang.

“Down adalah lagu tentang living in the moment dengan orang yang paling kita sayangi dan tidak terlalu mengkhawatirkan akan hal yang terjadi di masa depan. Saya berharap lagu ini bisa menghantarkan senyuman dan kebahagiaan kepada semua orang saat kita sedang melalui sebuah pengalaman yang penuh tekanan di situasi pandemi ini,” jelas CADE.

(mdk/dem)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sederet Nama Musisi yang jadi Wakil Rakyat, Terbaru Ada Pentolan Band Dewa 19

Sederet Nama Musisi yang jadi Wakil Rakyat, Terbaru Ada Pentolan Band Dewa 19

Ada musisi yang terpilih untuk periode kedua dalam Pemilu 2024 ini. Siapa saja mereka? Berikut ulasan selengkapnya.

Baca Selengkapnya
Kisah Gadis Blitar Bikin Jam Tangan Kece dari Limbah Kayu, Awalnya Coba-coba Kini Omzetnya Puluhan Juta Rupiah per Bulan

Kisah Gadis Blitar Bikin Jam Tangan Kece dari Limbah Kayu, Awalnya Coba-coba Kini Omzetnya Puluhan Juta Rupiah per Bulan

Terinspirasi dari banyaknya limbah kayu yang dihasilkan dari produksi alat musik, gadis ini mencoba berinovasi dengan teman-temannya

Baca Selengkapnya
Wafat di Usia 48 Tahun, Ini Perjalanan Karier Ade Paloh Vokalis Band SORE yang Juga Keponakan Surya Paloh

Wafat di Usia 48 Tahun, Ini Perjalanan Karier Ade Paloh Vokalis Band SORE yang Juga Keponakan Surya Paloh

Ada Paloh juga menjadi caleg NasDem DPRD DKI Jakarta pada Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Cantiknya Dee Adnan Kekasih Tyo Nugros, Terpaut Usia 23 Tahun & Sempat Jadi Artis

Cantiknya Dee Adnan Kekasih Tyo Nugros, Terpaut Usia 23 Tahun & Sempat Jadi Artis

Tyo Nugros memiliki kekasih cantik bernama Dee Adnan. Wajahnya cantik menawan dan usianya terpaut 23 tahun dari sang kekasih

Baca Selengkapnya
Cerita Band Slank 'Turun Gunung' dan Dukung Ganjar-Mahfud: Indonesia Sedang Tak Asyik-Asyik Saja

Cerita Band Slank 'Turun Gunung' dan Dukung Ganjar-Mahfud: Indonesia Sedang Tak Asyik-Asyik Saja

Peluncuran lagu 'Salam M3tal' sebagai wujud dukungan Slank kepada pasangan Ganjar-Mahfud.

Baca Selengkapnya
TKD Jawa Barat Prabowo-Gibran Gelar Lomba Cipta Lagu dan Nyanyi

TKD Jawa Barat Prabowo-Gibran Gelar Lomba Cipta Lagu dan Nyanyi

Lomba cipta lagu dan menyanyi bertajuk Prabowo-Gibran Mencari ini dibuka mulai 23 Desember 2023 hingga 9 Januari 2024.

Baca Selengkapnya
Dewa 19 dan Kahitna Meriahkan IIMS 2024, Pesertanya Lebih 23 Merek Otomotif

Dewa 19 dan Kahitna Meriahkan IIMS 2024, Pesertanya Lebih 23 Merek Otomotif

Dyandra Promosindo umumkan deretan program pendukung di pameran otomotif Indonesia International Motor Show (IIMS) 15 - 25 Februari 2024 di JIExpo Kemayoran.

Baca Selengkapnya
Miliki Suara Emas, Reza Hidayat Peserta Audisi D'Academy Bawakan Lagu Gadis Malaysia Ajak Dewi Perssik Bergoyang

Miliki Suara Emas, Reza Hidayat Peserta Audisi D'Academy Bawakan Lagu Gadis Malaysia Ajak Dewi Perssik Bergoyang

Reza Hidayat tampil memukau di hadapan para juri yakni Soimah, Dewi Perssik dan Denada.

Baca Selengkapnya
Dunia Memang Keras, Anak Usia 13 Tahun Jualan Bakso Keliling Dapat Komisi Segini Jika Dagangannya Habis

Dunia Memang Keras, Anak Usia 13 Tahun Jualan Bakso Keliling Dapat Komisi Segini Jika Dagangannya Habis

Rela merantau, ia setiap harinya harus menjual dagangan baksonya.

Baca Selengkapnya