Merdeka.com - Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria mengomentari keluhan pelanggan Transjakarta yang saldo Kartu Uang Elektronik (KUE) miliknya terpotong dua kali akibat penerapan kebijakan wajib tap in dan tap out.
"Enggak ada yang bayar dua kali. Sejauh yang saya tahu, tidak mungkin bayar dua kali," kata Riza kepada wartawan di Balai Kota DKI Jakarta, Jakarta Pusat, Selasa (11/10).
Riza juga menjelaskan, kewajiban tap in dan tap out digunakan untuk mengetahui perjalanan pengguna TransJakarta.
"Itu tap in-tap out tujuannya supaya kita mengetahui masuk di mana, keluar di mana. Dengan sistem terintegrasi ini, kita harus tahu perjalanan orang, dari mana ke mana, itu satu sistem yang sangat baik," kata Riza.
Padahal, sebelumnya, banyak penumpang yang mengeluh saldo kartu pembayarannya terpotong dua kali.
Menanggapi hal tersebut diberlakukan. PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) mengatakan akan mengembalikan saldo penumpang yang terpotong dua kali.
"Setelah kita bicarakan, nanti akan ada kebijakan mengembalikan saldo yang terpotong bukan karena kesalahan yang ngetap out sebelumnya," kata Kepala Divisi Sekretaris Perusahaan Transjakarta Anang Rizkani Noor saat dihubungi, Rabu (5/10).
Anang menjelaskan, sistem yang baru berlaku tersebut memotong saldo pengguna meskipun tidak melakukan perjalanan sebelumnya.
"Jadi kan secara sistem ada yang entah bagaimana bisa terpotong dua kali. Padahal, dia tidak melakukan perjalanan atau sebelumnya tidak tap out di perjalanan sebelumnya. Artinya, misalnya ada orang yang beberapa waktu tidak menggunakan, terus menggunakan, terpotong dua kali," jelas Anang.
Untuk meminta pengembalian saldo, penumpang bisa menghubungi Customer Care JLI di Whatsapp 081260001440 dengan melaporkan nomor kartu dan detail kejadian. Lalu, laporkan nomor handphone pengguna yang dapat dihubungi.
Apabila dalam hal hasil pemeriksaan dan investigasi JakLingko Customer Care menemukan kesalahan pada transaksi, maka PT JakLingko Indonesia bertanggung jawab terhadap transaksi tersebut.
"Itu somehow entah kenapa sistemnya seperti itu JakLingko dan itu akan dikembalikan," kata Anang.
Baca juga:
Anjungan Halte TransJakarta di Bundaran HI Mulai Diuji Coba
Halte Transjakarta Bundaran HI Sudah Dibuka, Warga Antre Foto Patung Selamat Datang
Klaim Sudah Normal, PT JakLingko Sebut Masyarakat Adaptasi Sistem Tap In-Tap Out
Anies Luncurkan Tarif Integrasi JakLingko, Biaya Maksimal Rp10.000
Polemik Renovasi Halte Tosari dan Terhalangnya Patung Selamat Datang 'Ikon' DKI
Advertisement
Heru Budi Cek Anak Stunting di Jakut: Mereka Sehat, Cuma Tinggi Kurang 3 Cm
Sekitar 1 Jam yang laluPemprov DKI dan BKKBN Ratas Bahas Data Stunting hingga Kemiskinan Ekstrem
Sekitar 4 Jam yang laluPria Ber-KTA PDIP Tewas di Jaksel, Terdapat Luka pada Kening
Sekitar 5 Jam yang laluPolisi Ringkus Pemerkosa dan Penganiaya Mantan Pacar di Jakarta Barat
Sekitar 16 Jam yang laluPemprov DKI Tidak Bangun Rumah DP Nol Rupiah Tahun Ini
Sekitar 18 Jam yang laluSiswi SMA Jatuh dari Lantai Empat Sekolah di Jakarta Selatan
Sekitar 19 Jam yang lalu5 TKW Korban Dukun Aki Masih Berada di Luar Negeri, Ini Identitas dan Lokasinya
Sekitar 19 Jam yang laluTiga Rekomendasi BPS untuk Hapuskan Kemiskinan Ekstrem di Jakarta
Sekitar 19 Jam yang laluMeningkat, Jumlah Warga Miskin Ekstrem di Jakarta Tembus 95 Ribu Jiwa
Sekitar 20 Jam yang laluBP2MI Sebut Tiga Korban Dukun Aki Cs TKW Legal, Sisanya Ilegal
Sekitar 20 Jam yang laluBKKBN Sebut Seharusnya Tidak Ada Kemiskinan Ekstrem di Jakarta
Sekitar 21 Jam yang laluDinas Gulkarmat DKI Usulkan Upah PJLP Naik Jadi Rp5,9 Juta
Sekitar 22 Jam yang laluAncol Gratiskan 20 Ribu Pengunjung pada 3 Februari, Ini Cara Dapat Tiketnya
Sekitar 23 Jam yang laluMahasiswa UI Tewas Kecelakaan Jadi Tersangka, Kapolda: Latih Kemampuan Mengemudi
Sekitar 23 Jam yang laluCara Polisi Tangkap Pencuri Lagi Tidur Bikin Ngakak, Bisik-Bisik 'Sini Pakai Baju'
Sekitar 1 Jam yang laluTop News: Sopir Audi Seret Perwira Polisi || Jaksa Garang Hadapi Pleidoi Putri
Sekitar 3 Jam yang laluPotret Krishna Murti Masih AKBP Berpetualang di Gurun Pasir, Bekalnya Cuma Roti & Air
Sekitar 3 Jam yang laluPotret Kombes Endra Zulpan Jadi Saksi Pernikahan Juliet Sabrina & Muhammad Rizka
Sekitar 4 Jam yang laluKuat Ma'ruf Kukuh Tak Ada Pembicaraan dengan Ferdy Sambo & Bharada E saat Di Saguling
Sekitar 4 Menit yang laluVIDEO: Sambo Serang Jaksa, Frustasi Karena Tuntutan Terbantahkan & Tak Punya Bukti
Sekitar 7 Menit yang laluVIDEO: Kuasa Hukum Sambo Kritisi Replik Jaksa 19 Halaman, Serang Profesi Advokat
Sekitar 11 Menit yang laluKuasa Hukum Sebut Kuat Maruf Loyal ke Sambo karena Kerja bukan Terlibat Pembunuhan
Sekitar 22 Menit yang laluKuat Ma'ruf Kukuh Tak Ada Pembicaraan dengan Ferdy Sambo & Bharada E saat Di Saguling
Sekitar 4 Menit yang laluVIDEO: Sambo Serang Jaksa, Frustasi Karena Tuntutan Terbantahkan & Tak Punya Bukti
Sekitar 7 Menit yang laluVIDEO: Kuasa Hukum Sambo Kritisi Replik Jaksa 19 Halaman, Serang Profesi Advokat
Sekitar 11 Menit yang laluVIDEO: Pengacara Kuat Maruf Sebut Jaksa Keliru Soal Uang & HP dari Sambo-Putri
Sekitar 13 Menit yang laluKuat Ma'ruf Kukuh Tak Ada Pembicaraan dengan Ferdy Sambo & Bharada E saat Di Saguling
Sekitar 4 Menit yang laluWajah Kuat Maruf Mendengar Pembacaan Duplik oleh Penasihat Hukum
Sekitar 39 Menit yang laluVIDEO: Jaksa Ungkap Alasan Tuntut 12 Tahun Penjara Bharada E
Sekitar 20 Jam yang laluApakah Boleh Memperoleh Vaksin Campak Bersamaan dengan Booster COVID-19?
Sekitar 1 Hari yang laluAntisipasi Penyakit Ngorok, Dinas Pertanian Madina Maksimalkan Penyuntikan Vaksin
Sekitar 5 Hari yang laluAdvertisement
Advertisement
AM Hendropriyono
Guru Besar Sekolah Tinggi Intelijen Negara
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami