Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ini Daftar Sejumlah Ruas Tol Tergenang Air

Ini Daftar Sejumlah Ruas Tol Tergenang Air Banjir rendam terowongan Cawang. ©2021 Merdeka.com/Imam Buhori

Merdeka.com - PT. Jasamarga (Persero) Tbk mencatat ada sejumlah ruas jalan tol tergenang air. Hal ini dikarenakan hujan yang sangat cukup tinggi sejak malam atau dini hari tadi.

Corporate Communication & Community Development Group Head PT Jasa Marga, Dwimawan Heru mengatakan, sejumlah ruas tol yang tergenang air seperti di Jalan Tol Jakarta-Cikampek, arah Jakarta, KM 09B saat ini genangan di Lajur (L) 1 sampai dengan L2, kendaraan masih bisa melintasi L3-L4.

"Saat ini tengah dilakukan penanganan dengan pompa. Akses masuk GT Jatibening arah Jakarta tergenang, kendaraan yang akan masuk tol dialihkan melalui akses GT Jatiwaringin atau Pondok Gede. KM 19B, saat ini genangan di Lajur 1 sampai dengan 2, lajur 3 dan 4 dapat dilalui semua kendaraan. Lajur 1 dan 2 masih bisa dilintasi kendaraan besar," katanya dalam keterangannya, Sabtu (20/2).

"GT Cikarang Barat 5 arah Jakarta, lajur kiri tergenang, lajur kanan dapat dilintasi dan GT Cibitung 7 arah Jakarta, seluruh lajur tergenang, namun lajur kanan masih dapat dilintasi," sambungnya.

Lalu, untuk jalan tol lain yang tergenang air seperti di Jalan Tol Jakarta-Tangerang yang mengarah Tangerang. Sa Bitung, dilakukan arus lalu lintas, kendaraan arah Cikupa dikeluarkan ke Km 19 Tangerang.

"Dan di KM 24 A, saat ini L2 s.d L4 sudah bisa dilintasi. Saat ini tengah dilakukan penanganan dengan pompa," ujarnya.

"Jalan Tol JORR, Pondok Ranji-Serpong, arah Serpong di KM 8+600 Ruas BSD, dilakukan penutupan GT Pondok Ranji Utama (arah BSD) dialihkan ke Bintaro," sambung Heru.

Sedangkan, untuk di Jalan Tol Jagorawi arah Jakarta juga tergenang air di KM 3+800, saat ini L3 dan L4 dapat dilintasi. Saat ini sedang dilakukan pemasangan tanggul dan penanganan dengan pompa.

"Jalan Tol Dalam Kota Jakarta arah Tanjung Priok di KM 00+200 SS Cawang Terowongan SS Cawang dari Halim menuju Tj Priok, saat ini L2 tergenang dan sedang dilakukan penanganan dengan pompa dan pengalihan kendaraan kecil ke Jalan Tol Dalam Kota," ungkapnya.

Dengan adanya hal tersebut, pihaknya meminta maaf kepada para pengguna jalan tol jika merasa kurang nyaman.

"Jasamarga memohon maaf atas ketidaknyamanan pengguna jalan akibat hal ini," pungkasnya.

(mdk/fik)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Benarkah Semprot Air ke Jalan Kurangi Polusi Udara Jakarta, Ini Penjelasan BRIN
Benarkah Semprot Air ke Jalan Kurangi Polusi Udara Jakarta, Ini Penjelasan BRIN

Ada sejumlah catatan yang membuat penyemprotan air ke jalan tak sepenuhnya efektif mengurangi polusi udara.

Baca Selengkapnya
Daftar 40 RT dan Lima Ruas Jalan di Jakarta Banjir hingga Kamis Pagi
Daftar 40 RT dan Lima Ruas Jalan di Jakarta Banjir hingga Kamis Pagi

Banjir salah satunya disebabkan luapan Kali Pesanggrahan.

Baca Selengkapnya
7 Ruas Tol Siap Dibuka Gratis di Mudik Lebaran 2024, Ini Daftarnya
7 Ruas Tol Siap Dibuka Gratis di Mudik Lebaran 2024, Ini Daftarnya

Ada juga Jalan Tol Jakarta-Cikampek atau Japek II Selatan. Namun, pengoperasiannya juga masih sebatas dari arah Bandung/Purwakarta sampai Kutanegara.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Tol Gedebage Bandung Ditutup Sementara, Ini Jadwalnya
Tol Gedebage Bandung Ditutup Sementara, Ini Jadwalnya

Penutupan dilakukan sehubungan dengan pekerjaan perbaikan jembatan pada akses keluar/masuk km 149 Jalan Tol Padaleunyi.

Baca Selengkapnya
Desa di Magelang Ini Punya Mata Air Abadi, Sumber Air Jernih Melimpah Muncul dari Dasar Kolam
Desa di Magelang Ini Punya Mata Air Abadi, Sumber Air Jernih Melimpah Muncul dari Dasar Kolam

Mata air itu dijaga kemurniannya oleh warga. Untuk bisa masuk ke sana, pengunjung masih dikenakan biaya masuk seikhlasnya

Baca Selengkapnya
Volume Kendaraan Arus Balik Lebaran Menurun, Contraflow KM 72-47 Tol Jakarta-Cikampek Dihentikan
Volume Kendaraan Arus Balik Lebaran Menurun, Contraflow KM 72-47 Tol Jakarta-Cikampek Dihentikan

Meski contraflow dihentikan, namun penerapan one way dari Kilometer 414 Gerbang Tol Kalikangkung ke Kilometer 72 Tol Cipali masih diberlakukan.

Baca Selengkapnya
Parahnya Penampakan Polusi Udara Jakarta Dilihat dari Atas Pesawat Terbang, Padahal Masih Siang Bolong
Parahnya Penampakan Polusi Udara Jakarta Dilihat dari Atas Pesawat Terbang, Padahal Masih Siang Bolong

Potret langit ibu kota yang terlihat abu-abu karena dipenuhi polusi udara.

Baca Selengkapnya
Jalan Tol Solo-Jogja Dibuka 25 Kilometer saat Puncak Arus Mudik, Begini Penampakannya
Jalan Tol Solo-Jogja Dibuka 25 Kilometer saat Puncak Arus Mudik, Begini Penampakannya

Ruas jalan tol sepanjang 3 km dibuka sementara untuk mengurai kemacetan

Baca Selengkapnya
Banjir di Tol Jagorawi Arah Jakarta KM 12 Sebabkan Macet Panjang, Polisi Berlakukan Contraflow
Banjir di Tol Jagorawi Arah Jakarta KM 12 Sebabkan Macet Panjang, Polisi Berlakukan Contraflow

Untuk mengurai kemacetan yang hingga kini masih terjadi, polisi saat ini tengah melakukan sistem Contraflow.

Baca Selengkapnya