Merdeka.com - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengeluarkan keputusan gubernur yang mengatur tentang perubahan 22 nama jalan di Ibu Kota. Hal itu tertuang dalam Keputusan Gubernur No. 565 Tahun 2022 tentang "Penetapan Nama Jalan, Gedung dan Zona Dengan Nama Tokoh Betawi dan Jakarta."
Berikut Daftar nama jalan yang diubah menjadi nama tokoh Betawi:
1. Jalan Entong Gendut (sebelumnya Jalan Budaya)
2. Jalan Haji Darip (sebelumnya Jalan Bekasi Timur Raya)
3. Jalan Mpok Nori (sebelumnya Jalan Raya Bambu Apus)
4. Jalan H. Bokir Bin Dji'un (sebelumnya Jalan Raya Pondok Gede)
5. Jalan Raden Ismail (sebelumnya Jalan Buntu)
6. Jalan Rama Ratu Jaya (sebelumnya Jalan BKT Sisi Barat)
7. Jalan H. Roim Sa'ih (sebelumnya Bantaran Setu Babakan Barat)
8. Jalan KH. Ahmad Suhaimi (sebelumnya Bantaran Setu Babakan Timur)
9. Jalan Mahbub Djunaidi (sebelumnya Jalan Srikaya)
10. Jalan KH. Guru Anin (sebelumnya Jalan Raya Pasar Minggu sisi Utara)
11. Jalan Hj. Tutty Alawiyah (sebelumnya Jalan Warung Buncit Raya)
12. Jalan A. Hamid Arief (sebelumnya Jalan Tanah Tinggi 1 gang 5)
13. Jalan H. Imam Sapi'ie (sebelumnya Jalan Senen Raya)
14. Jalan Abdullah Ali (sebelumnya Jalan SMP 76)
15. Jalan M. Mashabi (sebelumnya Jalan Kebon Kacang Raya Sisi Utara)
16. Jalan H. M. Shaleh Ishak (sebelumnya Jalan Kebon Kacang Raya Sisi Selatan)
17. Jalan Tino Sidin (sebelumnya Jalan Cikini VII)
18. Jalan Mualim Teko (sebelumnya Jalan depan Taman Wisata Alam Muara Angke)
19. Jalan Syekh Junaid Al Batawi (sebelumnya Jalan Lingkar Luar Barat)
20. Jalan Guru Ma'mun (sebelumnya Jalan Rawa Buaya)
21. Jalan Kyai Mursalin (sebelumnya Jalan di Pulau Panggang)
22. Jalan Habib Ali Bin Ahmad (sebelumnya Jalan di Pulau Panggang)
Peresmian perubahan 22 nama jalan itu digelar di Kantor Unit Pengelola Perkampungan Budaya Betawi Setu Babakan, Jagakarsa, Jakarta Selatan, Senin (20/6/2022) kemarin.
Penetapan nama jalan, gedung dan zona itu bertepatan dengan rangkaian acara HUT DKI atau Jakarta Hajatan ke-495.
"Izinkan saya dalam kesempatan ini menutup dengan rukunnya sebuah penetapan. Bismillahirrahmanirrahim Senin, 22 Juni 2022 peresmian penetapan nama jalan, gedung, zona dengan nama tokoh Betawi, dengan nama tokoh Jakarta di Provinsi DKI Jakarta secara resmi dibuka," kata Anies. [rhm]
Baca juga:
Anies Mengaku sudah Konsultasi Perubahan Nama Jalan ke BPN, Polisi dan Imigrasi
Sederet Nama Budayawan Betawi Ini Resmi jadi Nama Jalan di Jakarta, Ini 4 Faktanya
Jika Alamat di KTP Termasuk Nama Jalan yang Diubah, Ini Penjelasan Dukcapil DKI
Daftar Nama Tokoh Betawi yang Menjadi Nama Jalan di DKI Jakarta
Paman Airlangga Hartarto, Letkol Eddy Sukardi Diabadikan jadi Nama Jalan di Sukabumi
Anies Resmikan Laksamana Malahayati Sebagai Nama Jalan di Inspeksi Kalimalang
Pencurian di Rumah Warga di Cengkareng, 4 Orang Ditangkap
Sekitar 5 Menit yang laluBMKG Prakiraan Jakarta Diguyur Hujan Hari Ini
Sekitar 1 Jam yang laluMemotret Akhir Pekan di Terowongan Kendal yang Makin Kekinian
Sekitar 4 Jam yang laluCegah Penyakit Mulut dan Kuku, 865 Petugas Pemeriksa Hewan Kurban Disebar di Jakarta
Sekitar 12 Jam yang laluAnies: Kehadiran Ruang Publik di Jakarta Undang Interaksi Warga
Sekitar 12 Jam yang laluTugu Monas Sudah Bisa Diakses, Yuk Simak Cara Masuknya Berikut Ini
Sekitar 15 Jam yang laluAnies Ubah 22 Nama Jalan di Jakarta, Tokoh Tanah Abang Nilai Menambah Literasi Warga
Sekitar 16 Jam yang laluNama Jalan Berubah jadi Mpok Nori, Warga Bambu Apus Keluhkan Minim Sosialisasi RT/RW
Sekitar 17 Jam yang laluPemprov DKI Padamkan Lampu Sambut Earth Hour, Segini Jumlah Karbon yang Berkurang
Sekitar 20 Jam yang laluKata Baznas DKI soal Dana Dipakai Revitalisasi Permukiman di Pasar Gembrong
Sekitar 21 Jam yang laluPrasetio Sebut Anies Baswedan Jalan Sendiri Ubah 22 Nama Jalan, Ini Aturan Resminya
Sekitar 21 Jam yang laluPemadaman Satu Jam di DKI, Walhi: Tak Efektif Kurangi Jejak Karbon
Sekitar 22 Jam yang laluPenutupan Sementara Tebet Eco Park Diperpanjang
Sekitar 23 Jam yang laluMengenang Menteri PAN RB Tjahjo Kumolo, Sosok Kakek yang Hangat dan Dekat dengan Cucu
Sekitar 2 Hari yang laluCerita Reshuffle Kabinet Jokowi
Sekitar 2 Minggu yang laluLuhut Bongkar Rahasia, Kisah di Balik Jokowi Sering Merotasinya Sebagai Menteri
Sekitar 1 Minggu yang laluMomen Jokowi Lupa Sapa Zulkifli Hasan dan Hadi Tjahjanto di Sidang Kabinet Paripurna
Sekitar 1 Minggu yang laluCerita Reshuffle Kabinet Jokowi
Sekitar 2 Minggu yang laluJokowi Bisa jadi 'King Maker' di Pilpres 2024, Ini Alasannya
Sekitar 14 Jam yang laluBeda Gaya Jokowi Bertemu Dua Seteru, Putin dan Zelenskyy
Sekitar 1 Hari yang laluIndonesia dan UAE Sepakati IUAE-CEPA, Ini Isinya
Sekitar 2 Hari yang laluJokowi Bertemu Presiden MBZ di Istana Al Shatie
Sekitar 2 Hari yang laluUpdate Kasus Covid-19 Indonesia pada Minggu 3 Juli 2022
Sekitar 14 Jam yang laluUpdate Kasus Covid-19 Hari Ini per 2 Juli 2022
Sekitar 1 Hari yang laluPeneliti Jurnal Lancet: Covid-19 Kemungkinan Berasal dari Laboratorium AS
Sekitar 2 Hari yang laluMenghapus Subsidi BBM yang Tinggal Janji
Sekitar 3 Hari yang laluHarga BBM Shell Kembali Naik, Bagaimana dengan Pertamina?
Sekitar 1 Bulan yang laluUkraina Bombardir Kota di Rusia, Tiga Orang Tewas dan Puluhan Rumah, Gedung Rusak
Sekitar 16 Jam yang laluBeda Gaya Jokowi Bertemu Dua Seteru, Putin dan Zelenskyy
Sekitar 1 Hari yang laluAdvertisement
Advertisement
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami