Merdeka.com - PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) meneken kontrak kerja sama dengan Transport Studies Unit (TSU), Oxford. Kepala Departemen Komunikasi Korporasi dan CSR PT Transjakarta, Iwan Samariansyah mengatakan, kerja sama ini merupakan persiapan penggunaan bus listrik 100 persen pada 2030.
"Penandatanganan nota kesepahaman ini merupakan rangkaian kunjungan kerja di London, Inggris sebagai persiapan operasional bus listrik secara menyeluruh pada 2030 mendatang," kata Iwan dalam keterangan tertulis, dikutip pada Kamis (19/5).
Iwan menyampaikan, kedua belah pihak sepakat untuk mengembangkan kerja sama secara kolaboratif di bawah pengawasan The School of Geography and The Environment.
Penandatanganan kerja sama dilakukan oleh Direktur Utama PT Transjakarta, M. Yana Aditya dan Head of Social Science Division University Oxford, Timothy J. Power. Proses tersebut disaksikan oleh Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan.
"Kerja sama ini merupakan program peningkatan kapasitas yang dilakukan melalui program pendidikan eksekutif. Bentuknya bisa berupa short course selama 3-6 bulan, baik secara langsung di Inggris (tatap muka) atau secara online, tergantung program tersedia," jelas Iwan.
Pada momentum kerja sama ini, TransJakarta berkesempatan untuk mengembangkan peningkatan kapasitas atau peningkatan kualitas SDM terkait di bidang transportasi. Nantinya, karyawan TransJakarta akan mendapatkan pelatihan.
"Kerja sama ini berlaku selama satu tahun ke depan dan bisa diperpanjang sesuai kesepakatan bersama," katanya. [ray]
Baca juga:
Direktur Transjakarta Jajaki Pengembangan Bisnis Bus Listrik ke London
HUT ke-45, Laksana Luncurkan Bus Suite Combi dan Lini Bisnis Baru Camper Van
Sudah Diuji Coba 3 Bulan, Ketahanan Baterai 30 Bus Listrik Transjakarta Diklaim Aman
Soroti Biaya Perawatan, DPRD DKI Nilai Penggunaan Kendaraan Listrik Terlalu Cepat
Pakar Dorong Pemprov DKI Buat Road Map Transportasi Listrik
Advertisement
Geger Mayat Pria di Hotel Mewah Jaksel
Sekitar 44 Menit yang laluKecelakaan Tol Jagorawi, BMW Ringsek Ditabrak Bus Hiba Utama
Sekitar 4 Jam yang laluDirut PAM Jaya: 90 Persen Wilayah Jakarta Bisa Tenggelam
Sekitar 5 Jam yang laluCerita Anies Baswedan Gemar Pelihara Burung Kicau sejak Kecil
Sekitar 22 Jam yang laluKantor Pusat Pegadaian di Senen Terbakar
Sekitar 1 Hari yang laluPDIP Nilai Penggantian Nama RSUD jadi Rumah Sehat Belum Mendesak
Sekitar 1 Hari yang laluPenabrak Mobil Patroli Gunakan Pakai Plat Palsu untuk Hindari Ganjil Genap
Sekitar 2 Hari yang laluAnies Baswedan Targetkan Jakarta Raih Juara Umum PON XXI 2024
Sekitar 2 Hari yang laluAntisipasi Pelecehan Seksual, Transjakarta Bakal Pasang CCTV Pengidentifikasi Wajah
Sekitar 2 Hari yang laluPolisi Ringkus Penabrak Mobil Patroli di Pancoran
Sekitar 2 Hari yang lalu2 Pekerja Tewas saat Bongkar GOR Mampang, Dispora DKI Sebut Tanggung Jawab Kontraktor
Sekitar 2 Hari yang laluAnies Bicara Rezim Otoriter di Forum Pemred, Sebut Tumbang Bila Rasa Takut Hilang
Sekitar 3 Hari yang laluCEK FAKTA: Tidak Benar Sunscreen dan Konsumsi Minyak Sayur Menyebabkan Kanker Kulit
Sekitar 5 Hari yang laluKetahui Perbedaan antara Sunscreem dan Sunblock, Cegah Salah saat Memilih
Sekitar 6 Bulan yang lalu12 Rekomendasi Sunscreen Ringan di Bawah Rp100.000 dengan SPF Minimal 30
Sekitar 7 Bulan yang lalu5 Rekomendasi Sunscreen Gel Terbaik Ini Cocok untuk Kulit Berminyak
Sekitar 11 Bulan yang laluAKP Rita Yuliana Buka Suara soal Diisukan Punya Hubungan dengan Jenderal
Sekitar 9 Menit yang laluCopot Irjen Ferdy Sambo, Kapolri Lantik Syahardiantono jadi Kadiv Propam
Sekitar 2 Jam yang laluLPSK Jelaskan Syarat Bharada E untuk Jadi Justice Collaborator: Bukan Pelaku Utama
Sekitar 2 Jam yang laluSeskab: Presiden Minta Kasus Brigadir J Diselesaikan Agar Citra Polri Tak Babak Belur
Sekitar 2 Jam yang laluVIDEO: Timsus Bentukan Kapolri 'Gaspol' Periksa Ferdy Sambo di Mako Brimob
Sekitar 36 Menit yang laluVIDEO: Profil Komjen Agus Andrianto, Kabareskrim Perintahkan Brimob Siaga di Mabes
Sekitar 38 Menit yang laluCopot Irjen Ferdy Sambo, Kapolri Lantik Syahardiantono jadi Kadiv Propam
Sekitar 2 Jam yang laluMahfud MD Sebut Kasus Kematian Brigadir J ada 3 Tersangka, Ini Kata Kabareskrim
Sekitar 2 Jam yang laluVIDEO: Timsus Bentukan Kapolri 'Gaspol' Periksa Ferdy Sambo di Mako Brimob
Sekitar 36 Menit yang laluVIDEO: Profil Komjen Agus Andrianto, Kabareskrim Perintahkan Brimob Siaga di Mabes
Sekitar 38 Menit yang laluMahfud MD Sebut Kasus Kematian Brigadir J ada 3 Tersangka, Ini Kata Kabareskrim
Sekitar 2 Jam yang laluEkonomi Tumbuh Impresif, Puteri Komarudin: Pemulihan Terus Berlanjut dan Semakin Kuat
Sekitar 4 Jam yang laluSukamta: Indonesia Harus galang Kekuatan Internasional Hentikan Kebrutalan Israel
Sekitar 4 Jam yang laluBRI Liga 1: Seorang Bayi Meninggal Setelah Dibawa Nonton Persebaya, Aji Santoso Berpesan untuk Bonek
Sekitar 54 Menit yang laluJebol Gawang Persib di BRI Liga 1, Matheus Pato Bertekad Terus Tambah Gol Bersama Borneo FC
Sekitar 2 Jam yang laluAdvertisement
Advertisement
Sandiaga Salahuddin Uno
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami