Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tips memilih jaket kulit yang tepat

Tips memilih jaket kulit yang tepat Jaket kulit. ©sweetfashionsweet.com

Merdeka.com - Jaket kulit adalah adalah satu item fashion yang selalu diidamkan oleh kaum pria. Akan tetapi jaket kulit membutuhkan banyak hal yang merepotkan. Tidak semua orang memiliki postur yang cocok untuk memakai jaket kulit, selain itu harganya yang mahal juga menjadi pertimbangan untuk membelinya. Jika salah memilih jaket kulit, maka tampilan Anda akan tampak seperti bapak-bapak. Berikut Merdeka.com berikan tips untuk memilih jaket kulit yang tepat.

1. Beli model klasikModel-model klasik seperti jaket biker atau rocker merupakan pilihan yang tepat. Model tersebut tidak akan pernah ketinggalan tren serta memiliki potongan yang elegan dan menampilkan kesan bad boy pada pemakainya. Usahakan pilih jaket dengan desain minimalis dan tidak memiliki banyak aksesori tambahan.

2. Pilih ukuran yang pasJaket kulit dirancang untuk digunakan secara ketat. Jadi Anda harus memilih ukuran yang tepat untuk Anda gunakan. Memilih jaket dengan ukuran yang terlalu besar dapat membuat badan Anda terlihat kecil atau yang terburuk, Anda malah dikira dukun. Akan tetapi ada satu hal yang perlu Anda ketahui, jaket kulit kerap semakin menciut jika sudah semakin lama. Jadi jika ingin menggunakannya dalam jangka waktu yang lama, jangan pilih ukuran yang terlalu kecil.

3. Perhatikan bahan dan kualitas jahitanSaat ini banyak dijual jaket yang menggunakan kulit imitasi. Memang banyak yang terlihat bedanya antara yang asli dan palsu, akan tetapi terdapat juga beberapa yang mirip sekali dengan kulit asli. Jika Anda tidak jeli bisa-bisa Anda salah memilih bahan. Jadi perhatikanlah dengan seksama bahan dari jaket kulit Anda.

Jahitan dari jaket juga harus Anda perhatikan, apakah sudah cukup rapi dan rapat atau tidak. Jahitan yang tidak rapi dapat membuat jaket menjadi tidak nyaman untuk digunakan. Sedangkan jahitan yang tidak rapat dapat membuat jaket Anda cepat rusak.

Jadi sebelum membeli, ada baiknya Anda pertimbangkan tiga hal di atas agar tidak salah beli dan disangka sebagai abang tukang ojek.

(mdk/RWP)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Tips Memilih Baju Koko untuk Lebaran, Jangan Sampai Salah Pilih

Tips Memilih Baju Koko untuk Lebaran, Jangan Sampai Salah Pilih

Beberapa tips memilih baju koko yang tepat untuk Lebaran, biar Kamu gak salah pilih.

Baca Selengkapnya
Cara Memilih Sepatu yang Sesuai dengan Celana Jeans Pria, Jangan Salah Pilih!

Cara Memilih Sepatu yang Sesuai dengan Celana Jeans Pria, Jangan Salah Pilih!

Tips cara memilih sepatu yang cocok dengan celana jeans pria, awas jangan sampai salah pilih!

Baca Selengkapnya
Rekomendasi Merek Kacamata yang Sesuai dengan Wajah Kotak

Rekomendasi Merek Kacamata yang Sesuai dengan Wajah Kotak

Rekomendasi merek kacamata untuk wajah kotak yang bakal bikin penampilanmu makin keren.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Jenis Gatal pada Kulit dan Gambarnya, Kenali Ciri-cirinya

Jenis Gatal pada Kulit dan Gambarnya, Kenali Ciri-cirinya

Kulit gatal bisa sangat mengganggu. Namun terkadang, gatal pada kulit bukan gatal biasa. Bisa jadi itu adalah kondisi yang serius dan tak bisa dibiarkan.

Baca Selengkapnya
8 Tips Wajah Bebas Jerawat, Ini Rahasia Kulit Sehat dan Mulus

8 Tips Wajah Bebas Jerawat, Ini Rahasia Kulit Sehat dan Mulus

Wajah bebas jerawat tak hanya dicapai dengan perawatan dari luar, tetapi juga dari dalam.

Baca Selengkapnya
Tips Memilih Tas Selempang Wanita, Biar Kamu Makin Modis

Tips Memilih Tas Selempang Wanita, Biar Kamu Makin Modis

Beberapa tips memilih tas selempang wanita yang bisa bikin kamu makin modis.

Baca Selengkapnya
Cara Memilih Sunscreen untuk Kulit Berjerawat, Pertimbangkan Hal-hal Ini

Cara Memilih Sunscreen untuk Kulit Berjerawat, Pertimbangkan Hal-hal Ini

Bagi Kamu yang kesulitan memilih sunscreen karna kulit berjerawat, berikut tips memilih sunscreen yang tepat, yuk simak!

Baca Selengkapnya
Cara Memilih Gamis untuk Lebaran yang Terbuat dari Katun Jepang

Cara Memilih Gamis untuk Lebaran yang Terbuat dari Katun Jepang

Beberapa cara memilih gamis untuk Lebaran yang terbuat dari katun Jepang. Yuk simak tipsnya!

Baca Selengkapnya
Cara Mengencangkan Kulit Secara Alami, Hanya Campurkan 3 Bahan Rahasia Ini

Cara Mengencangkan Kulit Secara Alami, Hanya Campurkan 3 Bahan Rahasia Ini

Salah satu permasalahan kulit yang umum terjadi ketika seseorang semakin menua adalah kulit kendur. uk, simak cara mengencangkan kulit secara alami!

Baca Selengkapnya