Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tebak musik favorit si dia dari kepribadiannya

Tebak musik favorit si dia dari kepribadiannya Ilustrasi mendengarkan musik. Shutterstock/Andresr

Merdeka.com - Banyak orang yang mencoba menebak kepribadian seseorang berdasar musik yang disukainya. Namun ternyata sebuah penelitian membuktikan bahwa dapat dilakukan hal yang sebaliknya yaitu menebak musik kesukaan seseorang berdasar kepribadian yang dimiliki.

Kesimpulan tersebut didapat oleh David Greenberg, seorang psikolog setelah melakukan sebuah penelitian yang melibatkan hingga empat ribu partisipan. Dilansir dari NY Mag, penelitian itu dilakukan dengan membagi kepribadian seseorang menjadi dua bagian besar lalu menentukan jenis musik favorit berdasar kepribadian tersebut.

Berdasar penelitian tersebut, Greenberg membagi kepribadian manusia menjadi dua jenis yang berbeda yaitu emphatizer yang mudah terpengaruh emosi serta Systemizer yang teratur dan sesuai sistem. Melalui sebuah tes awal, partisipan akan dibagi kepribadiannya menjadi dua kutub tersebut. Selanjutnya akan dilihat musik apakah yang mereka sukai.

Orang-orang dalam kategori emphatizer cenderung lebih lebih memahami dan terpengaruh perasaan orang lain. Seseorang yang berada pada jenis ini cenderung menyukai musik yang lembut dengan lirik yang menumpahkan berbagai perasaan. Aliran musik yang cenderung dipilih adalah R&B dan soft rock.

Selanjutnya adalah tipe Systemizer. Orang-orang yang termasuk dalam kategori ini cenderung sangat tertarik terhadap berbagai detail kecil dalam kehidupan. Mereka cenderung menyukai musik dengan irama yang lebih rancak dan komposisi yang cukup rumit. Aliran-aliran musik dengan hentakan musik yang keras serta rumit cenderung disukai orang-orang jenis ini.

Selain dua tipe tersebut, Greenberg juga membuat satu jenis lagi bagi orang dengan kepribadian yang berada di tengah-tengah. Pada orang dengan jenis ini, aliran musik kesukaan lebih banyak diatur oleh mood yang dirasakan pada saat itu.

Greenberg mengatakan bahwa kepribadian seseorang memiliki sebuah pola yang terjalin dengan jangka panjang. Hal tersebut juga yang berpengaruh dalam menentukan musik kesukaan seseorang. Saat ini Greenberg masih mempelajari ulang dan akan meneruskan penelitiannya untuk melihat hubungan kepribadian dengan jenis musik favorit.

(mdk/RWP)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Membaca Kepribadian Seseorang Berdasarkan Jenis Makanan Favorit
Membaca Kepribadian Seseorang Berdasarkan Jenis Makanan Favorit

Pilihan makanan favorit yang dimiliki seseorang bisa mencerminkan sejumlah hal termasuk kepribadian yang dimilikinya.

Baca Selengkapnya
6 Tanda Anak Miliki Bakat Musik, Harus Disadari Orangtua Sejak Dini
6 Tanda Anak Miliki Bakat Musik, Harus Disadari Orangtua Sejak Dini

Banyak orangtua menginginkan anaknya istimewa dan bisa melakukan berbagai macam hal. Salah satunya adanya banyak orangtua ingin buah hati bisa bermain musik.

Baca Selengkapnya
Apa itu Alat Musik Ritmis? Berikut Jenis dan Cara Menggunakannya
Apa itu Alat Musik Ritmis? Berikut Jenis dan Cara Menggunakannya

Merdeka.com merangkum informasi tentang pengertian alat musik ritmis, jenis, dan cara menggunakannya.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Bahaya Konsumsi Gorengan untuk Berbuka Puasa bagi Penderita Maag
Bahaya Konsumsi Gorengan untuk Berbuka Puasa bagi Penderita Maag

Gorengan adalah makanan yang jadi favorit banyak orang termasuk untuk berbuka puasa. Sayangnya makanan ini sebaiknya dhindari.

Baca Selengkapnya
Jutaan Orang Menonton! Konser Musik Ini Jadi yang Terbesar di Dunia, Lho
Jutaan Orang Menonton! Konser Musik Ini Jadi yang Terbesar di Dunia, Lho

konser musik juga dapat menjadi bukti sahih dari perkembangan sosio-kultur masyarakat.

Baca Selengkapnya
5 Tipe Kepribadian Berdasar Minuman Kopi Favorit
5 Tipe Kepribadian Berdasar Minuman Kopi Favorit

Menurut pakar, pilihan makanan dan minuman berkaitan dengan jenis kepribadian seseorang.

Baca Selengkapnya
Mengenal Kompang, Alat Musik dari Jazirah Arab yang Populer di Tanah Melayu Riau
Mengenal Kompang, Alat Musik dari Jazirah Arab yang Populer di Tanah Melayu Riau

Alat musik sejenis gendang ini begitu populer di tanah Melayu khususnya Riau.

Baca Selengkapnya
Momen Kocak Emak-Emak Nimbrung Joget Heboh Bareng Prajurit TNI, Langsung Ramai Dikomentari
Momen Kocak Emak-Emak Nimbrung Joget Heboh Bareng Prajurit TNI, Langsung Ramai Dikomentari

Aksi emak-emak ikut nimbrung joget bareng prajurit TNI ramai disorot.

Baca Selengkapnya
Momen Keseruan Kasad Maruli Nyanyi 'Cucak Rowo' Bareng Prajurit, Sang Jenderal Asik Berjoget jadi Sorotan
Momen Keseruan Kasad Maruli Nyanyi 'Cucak Rowo' Bareng Prajurit, Sang Jenderal Asik Berjoget jadi Sorotan

Di tengah para prajurit yang asyik bernyanyi dan joget, dia memberi iringan musik.

Baca Selengkapnya