Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pebalet ini buktikan bahayanya mengikat rambut terlalu kencang

Pebalet ini buktikan bahayanya mengikat rambut terlalu kencang Ilustrasi sanggul. ©2016 Sincerelykinsey.com

Merdeka.com - Diva Hollands, seorang mantan penari balet bisa menjadi contoh bagi kita mengenai bahaya mengikat rambut terlalu kencang. Perempuan cantik ini mengalami traction alopecia alias kerontokan rambut akut.

Dilansir DailyMail, Diva mulai belajar balet sejak usia 3 tahun. Selama itu ibu Diva biasa mendandani rambutnya dengan sanggul ketat ala ballerina. Pada usia 13 tahun, Diva mulai mengalami penipisan rambut, terutama di area sekitar dahi. "Ibu mengikat rambut saya sampai benar-benar ketat sejak kecil, dan ketika melihat kembali foto-fotonya, Anda dapat melihat kalau hal itu mulai berpengaruh terhadap garis rambut saya."

masalah kebotakan yang dialami diva hollands

Masalah kebotakan yang dialami Diva Hollands. ©2016 Dr. Edward Ball

masalah kebotakan yang dialami diva hollands

Masalah kebotakan yang dialami Diva Hollands. ©2016 Dr. Edward Ball

Akibatnya, Diva menjadi sasaran ejekan teman-temannya di sekolah. Beranjak dewasa, masalah kerontokan yang dialami Diva kian gawat. Diva mulai mengalami kebotakan di dekat area pelipis.

Untuk mengatasi masalah tersebut, Diva harus menjalani transplantasi folikular pada kulit kepalanya. Dia meminta bantuan spesialis rambut dan kebotakan Edward Ball, D.O. dari Maitland Clinic. Transplantasi dilakukan dengan mengambil sepetak kulit sehat di bagian belakang kepala. Kulit kepala yang masih subur tersebut lantas dicangkok di bagian yang mengalami kebotakan.

masalah kebotakan yang dialami diva hollands

Diva Hollands, beberapa bulan setelah transplantasi. ©2016 Dr. Edward Ball

"Ketika melihat hasilnya, saya benar-benar terkesima. Hanya dalam beberapa bulan, saya bisa melihat garis rambut saya mulai tumbuh kembali. Setiap bulan terasa semakin baik," pungkasnya dengan riang.

(mdk/tsr)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Penyebab Rambut Botak pada Wanita yang Perlu Diwaspadai, Begini Cara Mencegahnya

Penyebab Rambut Botak pada Wanita yang Perlu Diwaspadai, Begini Cara Mencegahnya

Rambut botak pada wanita, juga dikenal sebagai alopecia pada wanita, merupakan kondisi yang dapat mempengaruhi penampilan dan kesehatan mental.

Baca Selengkapnya
3 Cara Praktis Mengatasi Kerontokan Parah Akibat Styling yang Berlebihan

3 Cara Praktis Mengatasi Kerontokan Parah Akibat Styling yang Berlebihan

Bagaimana cara untuk mengatasi kerontokan parah akibat penggunaan hair styling? Begini jawabannya!

Baca Selengkapnya
Kulit Kering Bisa Disebabkan 10 Hal Ini, Berikut Cara Atasi dan Mencegahnya!

Kulit Kering Bisa Disebabkan 10 Hal Ini, Berikut Cara Atasi dan Mencegahnya!

Kulit kering kerap dialami oleh sebagian orang dan terkadang membuat estetika semakin berkurang.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Tips Perawatan Kulit Sebelum dan Sesudah Berolahraga yang Penting Dilakukan

Tips Perawatan Kulit Sebelum dan Sesudah Berolahraga yang Penting Dilakukan

Sebelum dan sesudah berolahraga, kulit membutuhkan perawatan yang tepat.

Baca Selengkapnya
Jenis Gatal pada Kulit dan Gambarnya, Kenali Ciri-cirinya

Jenis Gatal pada Kulit dan Gambarnya, Kenali Ciri-cirinya

Kulit gatal bisa sangat mengganggu. Namun terkadang, gatal pada kulit bukan gatal biasa. Bisa jadi itu adalah kondisi yang serius dan tak bisa dibiarkan.

Baca Selengkapnya
8 Cara Mengatasi Kulit Belang dengan Efektif, Lakukan Hal Ini

8 Cara Mengatasi Kulit Belang dengan Efektif, Lakukan Hal Ini

Kulit belang dapat muncul sebagai bercak, noda, atau flek pada wajah, leher, tangan, atau area tubuh lainnya.

Baca Selengkapnya
Dituduh Cabuli Istri Pasien yang Tengah Hamil, Ini Penjelasan Dokter Spesialis Ortopedi saat Disidang

Dituduh Cabuli Istri Pasien yang Tengah Hamil, Ini Penjelasan Dokter Spesialis Ortopedi saat Disidang

Dokter spesialis ortopedi inisial MY membantah telah mencabuli istri pasiennya, wanita hamil berinisial TA (22). Dia siap dihukum jika tuduhan itu terbukti.

Baca Selengkapnya
Awas, 5 Kebiasaan Ini Bikin Kulit Kepala Gatal Karena Ketombe

Awas, 5 Kebiasaan Ini Bikin Kulit Kepala Gatal Karena Ketombe

Banyak orang mungkin pernah mengalami momen di mana kulit kepala terasa gatal tanpa aba-aba.

Baca Selengkapnya
Cara Mengatasi Perut Begah dengan Aman dan Efektif, Lakukan Hal Ini

Cara Mengatasi Perut Begah dengan Aman dan Efektif, Lakukan Hal Ini

Memahami penyebab perut begah adalah langkah pertama untuk mengatasi kondisi ini.

Baca Selengkapnya