Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Fotografer ini manfaatkan alam sebagai kamera

Fotografer ini manfaatkan alam sebagai kamera Kamera alam. ©adonnelly.com

Merdeka.com - Seorang fotografer biasanya memanfaatkan alam sebagai obyek utama bagi karya-karya yang dihasilkannya. Hal yang tidak jauh berbeda dilakukan oleh dua fotografer, David Janesko dan Adam Donnelly. Hanya ada satu hal yang sangat membedakan mereka dengan fotografer lain adalah karena mereka juga memanfaatkan alam dan benda yang ada di sekitarnya sebagai kamera.

Dilansir dari Peta Pixel, pada setiap tempat yang akan dipotret, mereka selalu membuat kamera dengan benda-benda yang ada di sekitarnya. Sebagai contoh, ketika akan memotret hutan, mereka membuat kamera dari benda-benda sekitar seperti batang kayu, ranting, daun, dan tanah.

kamera alam

Kamera alam & hasil foto ©adonnelly.com

Untuk membuat kamera, mereka menggunakan prinsip dasar cara kerja kamera obskura dan lubang jarum, lalu menerapkannya pada benda yang mereka buat. Untuk menghasilkan gambar, mereka menciptakan sebuah titik kecil yang akan menjadi lensa untuk merekam gambar.

kamera alam

Kamera alam & hasil foto ©adonnelly.com

Kamera yang mereka buat biasanya memiliki bentuk dan bahan yang cukup unik, bahkan beberapa kamera memiliki bentuk yang sangat besar dan cukup untuk mereka masuki. Pada kamera dengan ukuran besar tersebut, Janesko dan Donnely sendiri yang akan menjadi bagian dari kamera tersebut.

kamera alam

Kamera alam & hasil foto ©adonnelly.com

Sebagian besar kamera mereka memanfaatkan ranting-ranting kayu yang kemudian akan ditutupi dengan tanah, pasir, daun atau benda-benda lain. Hampir seluruhnya memiliki bentuk yang tidak akan diketahui oleh orang lain sebagai kamera. Hasil foto yang dihasilkan pun juga cukup unik dan memiliki ciri khas gambar yang berbeda.

(mdk/RWP)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kamera ini Butuh 1000 Tahun untuk Mengambil Satu Foto

Kamera ini Butuh 1000 Tahun untuk Mengambil Satu Foto

Kamera terdiri dari tiang baja dengan silinder tembaga di atasnya.

Baca Selengkapnya
Kamera Terbesar di Dunia Ini Mampu Memantau Alam Semesta yang Gelap

Kamera Terbesar di Dunia Ini Mampu Memantau Alam Semesta yang Gelap

Kemampuan kamera ini dapat memantau langit yang gelap. Melihat galaksi dari yang gelap menjadi terang.

Baca Selengkapnya
Ini Kamera Tercepat di Dunia, 1 Detik Bisa Potret 156,3 Triliun Foto

Ini Kamera Tercepat di Dunia, 1 Detik Bisa Potret 156,3 Triliun Foto

Teknologi ini pada dasarnya telah dikembangkan pada 2014.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Terekam Kamera: Detik-Detik Puting Beliung Muncul di Rancaekek, Awalnya Kecil Seketika Jadi Raksasa

Terekam Kamera: Detik-Detik Puting Beliung Muncul di Rancaekek, Awalnya Kecil Seketika Jadi Raksasa

Saking kencangnya putaran angin, material dan sampah tersapu dan beterbangan berhamburan ke udara

Baca Selengkapnya
Disebut Netizen Tak Cantik di Kamera Wartawan, Intip Potret Menawan Dinda Hauw Tanpa Make Up

Disebut Netizen Tak Cantik di Kamera Wartawan, Intip Potret Menawan Dinda Hauw Tanpa Make Up

Belakangan inj tren "kamera wartawan" jadi sorotan lantaran dinilai mengungkap wajah asli para artis tanah air.

Baca Selengkapnya
8.725 Kendaraan Tertangkap Kamera ETLE Langgar Ganjil-Genap Saat Arus Mudik dan Balik Lebaran

8.725 Kendaraan Tertangkap Kamera ETLE Langgar Ganjil-Genap Saat Arus Mudik dan Balik Lebaran

Latif merinci sejumlah pelanggaran Gage pada saat arus mudik lebaran sebanyak 4.201 pemudik.

Baca Selengkapnya
FOTO: Ragam Ekspresi dan Antusiasme Warga di Malam Puncak Perayaan Tahun Baru 2024 di Bundaran HI

FOTO: Ragam Ekspresi dan Antusiasme Warga di Malam Puncak Perayaan Tahun Baru 2024 di Bundaran HI

Ragam ekspresi warga tertangkap kamera fotografer merdeka.com saat merayakan malam pergantian Tahun Baru 2024 di Bundaran HI.

Baca Selengkapnya
Kaleidoskop: Deretan Foto Peristiwa yang Menghebohkan di Indonesia Sepanjang 2023

Kaleidoskop: Deretan Foto Peristiwa yang Menghebohkan di Indonesia Sepanjang 2023

Merdeka.com merangkum foto-foto dari berbagai peristiwa yang menghebohkan Tanah Air di sepanjang 2023.

Baca Selengkapnya
Di Tahun Segini Bumi Baru Berhasil di Foto dari Luar Angkasa, Berikut Hasilnya

Di Tahun Segini Bumi Baru Berhasil di Foto dari Luar Angkasa, Berikut Hasilnya

Pada tahun ini, Bumi baru berhasil di foto dari tingkat yang lebih jauh lagi di luar angkasa.

Baca Selengkapnya