Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Anti Ngaret Bayar Cicilan Kendaraan, Begini Tipsnya!

Anti Ngaret Bayar Cicilan Kendaraan, Begini Tipsnya! AntiNgaret Bayar Cicilan Kendaraan, Begini Tipsnya. ©2019 Merdeka.com

Merdeka.com - Di era serba cepat seperti sekarang, kendaraan telah menjelma menjadi salah satu kebutuhan yang benar-benar bisa diandalkan untuk mendukung mobilitas dalam pekerjaan. Beruntungnya kini memiliki mobil atau motor tak sesusah dulu karena keberadaan sistem kredit dengan cicilan yang bisa disesuaikan kemampuan. Namun yang perlu diingat, bayar cicilannya jangan sampai ngaret karena bakal menyusahkan dirimu sendiri.

Selengkapnya, berikut beberapa tips#AntiNgaret bayar cicilan kendaraan!

Set Reminder di Smartphone

Teknologi dibuat untuk mempermudahmu dalam melakukan segala hal, termasuk ketika hendak membayar cicilan biaya kendaraan. Bagaimana bisa? Ponsel dilengkapi dengan fitur Calendar yang bisa kamu manfaatkan buat mencatat kapan jatuh tempo. Dengan begitu tak sampai lewat tempo yang bisa menyebabkan kamu kena denda.

Kurangin Pengeluaran yang Kurang Penting

Keputusan untuk mencicil kendaraan membuatmu harus lebih cermat lagi dalam mengatur keuangan. Langkah paling cerdas yang bisa dilakukan adalah dengan mengurangi beragam pengeluaran kurang penting. Misalnya saja, saat malam minggu alih-alih nongkrong di kafe, kamu bisa menghabiskan waktu dengan maraton film di rumah.

Minta Kirimkan Tagihan lewat Email

Tak cuma membuat catatan di Calendar Smartphone, kamu sebenarnya juga bisa request untuk mengirimkan tagihan via email. Langkah yang ini terhitung cukup efektif buat mengingatkan tagihanmu sebelum jatuh tempo. Double reminder dari Email dan smartphone dijamin makin melecutmu untuk segera melunasi cicilan.

Satu hal yang mesti diingat, membeli kendaraan bermotor harus disesuaikan dengan kemampuan. Kalau kondisi keuangan belum terlalu stabil, tak perlu memaksakan. Toh, urusan mobilitas kamu bisa mengandalkan Grab yang siap mengantarkanmu ke mana saja dan kapan saja.

Nah buat kamu yang suka banget pakai GrabBike, kamu bisa memanfaatkan beragam kemudahan yang dipersembahkan oleh Grab buat para pejuang #AntiNgaret. Di antaranya penambahan lokasi hingga 5 juta titik jemput dan beberapa fitur brilian. Misalnya saja, Venues yang dilengkapi dengan panduan visual dan teks, terus ada juga Saved Places buat menyimpan tempat yang sering dikunjungi. Satu lagi, ada juga layanan GrabNow untuk mendapatkan pengemudi terdekat dengan memasukkan 6 digit kode dari aplikasi.

Coba sendiri yuk beragam benefitnya, follow Instagram @GrabID.

(mdk/aki)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Trik Membuat Ketupat Lebaran Anti Gagal dan Nggak Cepat Basi, Dicoba Yuk!

Trik Membuat Ketupat Lebaran Anti Gagal dan Nggak Cepat Basi, Dicoba Yuk!

Membuat ketupat yang anti gagal dan nggak cepat basi di rumah kini bisa diwujudkan dengan beberapa trik mudah.

Baca Selengkapnya
Tips Cukup Tidur dan Anti Ngantuk saat Menjalani Puasa Ramadan

Tips Cukup Tidur dan Anti Ngantuk saat Menjalani Puasa Ramadan

Pada saat bulan Ramadan, seseorang biasa mengalami kurang tidur sehingga menimbulkan rasa mengantuk di siang hari.

Baca Selengkapnya
8 Tips Menghilangkan Rasa Malu, Gali Keberanian dalam Diri

8 Tips Menghilangkan Rasa Malu, Gali Keberanian dalam Diri

Rasa malu pasti pernah dirasakan semua orang. Penyebabnya pun beragam. Namun, ada cara umum untuk mengatasinya.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Mengalami Kram Otot Saat Olahraga? Begini Cara Mudah Mengatasinya

Mengalami Kram Otot Saat Olahraga? Begini Cara Mudah Mengatasinya

Penting bagi kamu untuk mengetahui cara mengatasi kram otot agar tetap dapat berolahraga dengan nyaman. Gini caranya!

Baca Selengkapnya
Bersih-bersih Jelang Ramadan dan Lebaran, Ini  Hilangkan Jamur pada Pintu Kulkas Tanpa Disikat

Bersih-bersih Jelang Ramadan dan Lebaran, Ini Hilangkan Jamur pada Pintu Kulkas Tanpa Disikat

Untuk menyambut Ramadan dan Hari Raya, menjaga kebersihan kulkas agar makanan tetap segar menjadi sangat penting. Berikut adalah tips untuk membersihkannya.

Baca Selengkapnya
7 Tips Menjaga Suasana Hati agar Tetap Stabil, Patut Dicoba

7 Tips Menjaga Suasana Hati agar Tetap Stabil, Patut Dicoba

Menjaga suasana hati bukan hanya sekadar keinginan tetapi keterampilan yang baik dimiliki.

Baca Selengkapnya
5 Tips Menjawab Pertanyaan Sulit dari Anak, Bantu Kuasai Diri

5 Tips Menjawab Pertanyaan Sulit dari Anak, Bantu Kuasai Diri

Tak perlu kaget saat si kecil mengajukan pertanyaan yang sulit nan aneh, sebab ada tips untuk menjawabnya.

Baca Selengkapnya
Alami Nyeri Otot Usai Berolahraga, Berikut 6 Cara Cepat Menghilangkannya

Alami Nyeri Otot Usai Berolahraga, Berikut 6 Cara Cepat Menghilangkannya

Masalah nyeri otot rentan terjadi setelah kita berolahraga. Kenali sejumlah cara yang bisa membantu menghilangkannya dengan cepat.

Baca Selengkapnya
5 Cara Cegah Kaki Sakit dan Pegal saat Berdiri Seharian

5 Cara Cegah Kaki Sakit dan Pegal saat Berdiri Seharian

Rasa sakit dan nyeri di kaki mungkin muncul ketika berdiri seharian. Ikuti cara ini untuk mengatasinya.

Baca Selengkapnya