Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

3 Masjid di Bandung yang jadi tempat selfie favorit

3 Masjid di Bandung yang jadi tempat selfie favorit Pemandangan Kota Bandung. ©2015 merdeka.com/arie basuki

Merdeka.com - Masjid kini tak hanya dijadikan sebagai tempat ibadah. Bangunan yang unik atau megah justru menjadikan masjid sebagai salah satu tempat selfie favorit bagi para wisatawan.

Berikut adalah empat masjid yang menjadi incaran para pelancong untuk selfie dan di unggah pada media sosial:

Masjid Agung Bandung

Setelah dipugar dan dipercantik, Masjid Agung Bandung yang ada di Jalan Asia Afrika ini tak pernah sepi pengunjung. Bukan hanya untuk ibadah karena tak sedikit dari pengunjung yang menjadikan masjid ini sebagai tempat rekreasi.

Keindahan masjid ini tentu begitu tersohor dengan menara kembar yang masing-masing dibangun dengan ketinggian 99 meter. Di dalam masjid, suasana sejuk, asri, dan dingin khas Bandung begitu terasa, sehingga membuat betah siapa saja yang diam dan beribadah di sana.

Tak hanya itu, pelataran masjid yang dibuat dari rumput sintetis juga membuat pengunjung betah berlama-lama di masjid ini. Setiap sudutnya begitu menyenangkan untuk diabadikan lewat mata kamera.

Masjid Pusdai

Masjid Pusat Dakwah Islam atau dikenal dengan nama Pusdai itu merupakan masjid terbesar di Bandung. Masjid ini terkenal tak hanya sebagai tempat ibadah namun juga sebagai lokasi pernikahan dengan ballroom yang luas.

Lokasinya begitu strategis, ada di Jalan Diponegoro, tak jauh dari pusat pemerintahan Gedung Sate. Pusdai kerap dijadikan tempat pertemuan para jemaah yang melakukan kegiatan agamis.

Masjid Agung Trans Studio Bandung

Sejak diresmikan belum lama ini, Masjid Agung Trans Studio Bandung seperti memiliki magnet yang begitu kuat. Megahnya bangunan masjid ini membuat para pelancong kerap menjadikan masjid ini sebagai tempatnya selfie.

Masjid yang berada di Kawasan Terpadu Trans Studio Bandung ini memiliki arsitektur yang terinspirasi dari Masjid Nabawi di Madinah. Masjid ini dibangun di atas tanah seluas 1800 meter persegi.

Bangunan masjid ini dibangun dalam dua lantai, yaitu lantai dasar dan mezzanine. Besarnya bangunan masjid tersebut bahkan dapat menampung sekitar 1500 hingga 2000 jemaah.

(mdk/has)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FOTO: Kepadatan Masjid di Jakarta yang Penuh Kekhusyukan Umat Muslim Melaksanakan Salat Tarawih di Malam Pertama Ramadan 1445 Hijriah

FOTO: Kepadatan Masjid di Jakarta yang Penuh Kekhusyukan Umat Muslim Melaksanakan Salat Tarawih di Malam Pertama Ramadan 1445 Hijriah

Salat Tarawih yang digelar pada malam pertama pada bulan suci Ramadan 1445 Hijirah dipadati umat Muslim.

Baca Selengkapnya
FOTO: Bikin Merinding, Puluhan Ribu Orang Bersujud Rayakan Idulfitri dengan Syahdu di Depan Masjid Al-Aqsa

FOTO: Bikin Merinding, Puluhan Ribu Orang Bersujud Rayakan Idulfitri dengan Syahdu di Depan Masjid Al-Aqsa

Ribuan jemaah Muslim melaksanakan salat Idulfitri di Masjid Al Aqsa di Yerusalem. Pelaksanaan salat Id berlangsung syahdu di tengah pembatasan Israel.

Baca Selengkapnya
FOTO: Antusiasme Warga Limo Depok Antre Panjang Demi Takjil Gratis di Masjid Wihdatul Ummah

FOTO: Antusiasme Warga Limo Depok Antre Panjang Demi Takjil Gratis di Masjid Wihdatul Ummah

Takjil yang dibagikan gratis ini berasal dari dana sumbangan warga sekitar masjid.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
12 Wisata Malam Bandung Populer dan Wajib Dikunjungi, Beri Pengalaman Liburan Berbeda

12 Wisata Malam Bandung Populer dan Wajib Dikunjungi, Beri Pengalaman Liburan Berbeda

Menikmati Bandung di malam hari akan jadi pengalaman seru. Suasana dan pemandangan yang disajikan akan sangat berbeda jika dibandingkan waktu siang hari.

Baca Selengkapnya
FOTO: Megahnya Masjid Negara IKN yang Habiskan Rp940 Miliar, Kubahnya Terinspirasi Serban

FOTO: Megahnya Masjid Negara IKN yang Habiskan Rp940 Miliar, Kubahnya Terinspirasi Serban

Masjid Negara IKN ini semakin megah dengan dikelilingi air pada embung buatan.

Baca Selengkapnya
FOTO: Antusiasme Puluhan Peserta Ikuti Layanan Hapus Tato Gratis Saat Ramadan

FOTO: Antusiasme Puluhan Peserta Ikuti Layanan Hapus Tato Gratis Saat Ramadan

Saat bulan suci Ramadan, layanan hapus tato gratis ini diadakan Baznas (Bazis) DKI Jakarta di lima kantor wali kota Jakarta.

Baca Selengkapnya
FOTO: Indahnya Mengisi Ramadan dengan Memperbanyak Ibadah di Masjid Nabawi

FOTO: Indahnya Mengisi Ramadan dengan Memperbanyak Ibadah di Masjid Nabawi

Tak hanya memperbanyak ibadah, jemaah juga bisa merasakan nikmatnya buka puasa bersama selama Ramadan di Masjid Nabawi.

Baca Selengkapnya
Deretan Potret  BCL Dengan Penampilan Anggun, Tampil Syari, dan Mengenakan Cadar Saat Mengunjungi Masjid Nabawi

Deretan Potret BCL Dengan Penampilan Anggun, Tampil Syari, dan Mengenakan Cadar Saat Mengunjungi Masjid Nabawi

Momen BCL kenakan hijab dan cadar saat di Masjid Nabawi bikin netizen gagal fokus.

Baca Selengkapnya
FOTO: Memburu Lailatul Qadar di Malam 10 Hari Terakhir Ramadan

FOTO: Memburu Lailatul Qadar di Malam 10 Hari Terakhir Ramadan

Umat muslim mulai melakukan itikaf di masjid-masjid selama sepuluh hari terakhir pada bulan suci Ramadan.

Baca Selengkapnya