Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan
Ganteng dan Gagah, Begini Potret Polisi Berjualan Martabak Ramai Pembeli

Ganteng dan Gagah, Begini Potret Polisi Berjualan Martabak Ramai Pembeli

Trending

merdeka.com
Geser ke atas untuk membaca
Maverick tracker for readpage-cover
Ganteng dan Gagah, Begini Potret Polisi Berjualan Martabak Ramai Pembeli

Wajah seorang polisi di masyarakat selalu identik dengan seragam dinas berwarna coklat dan gagah. Namun siapa sangka, bahwa ada juga sosok polisi yang memilih untuk berjualan martabak di pinggir jalan.

Ganteng dan Gagah, Begini Potret Polisi Berjualan Martabak Ramai Pembeli

Ia adalah Bripka Ambi Jayus. Ia merupakan seorang polisi yang juga berprofesi sebagai penjual martabak ketika malam hari. Terlihat bahwa jualannya cukup ramai dan diminati oleh banyak orang.

Ganteng dan Gagah, Begini Potret Polisi Berjualan Martabak Ramai Pembeli

Bripka Ambi Jayus merupakan sosok Polisi anggota Satlantas Polres Sidrap Sulawesi Selatan. Rupanya, ia sudah cukup lama menjadi anggota polisi, yaitu sejak tahun 2016.

Ganteng dan Gagah, Begini Potret Polisi Berjualan Martabak Ramai Pembeli

Pria yang terlihat gagah ini memulai jualannya ketika usai jam kantor. Ia memilih untuk jualan martabak adalah untuk menambah penghasilan sehari-harinya dan untuk membantu perekonomian keluarga.

Ganteng dan Gagah, Begini Potret Polisi Berjualan Martabak Ramai Pembeli

Awalnya pembeli tidak mengetahui bahwa profesi utama penjual martabak tersebut adalah seorang polisi. Namun, identitasnya kemudian tersebar di media sosial dan sudah tidak lagi menjadi rahasia.

Ganteng dan Gagah, Begini Potret Polisi Berjualan Martabak Ramai Pembeli

Ia saat ini bahkan sudah berhasil merekrut 2 karyawan yang bekerja bersamanya berjualan martabak di pinggir jalan. Omsetnya pun tidak main-main. Ia bisa mendapatkan pemasukan dari jualannya mencapai 2 juta per malam.

Ganteng dan Gagah, Begini Potret Polisi Berjualan Martabak Ramai Pembeli

Ia memilih menjadi seorang pengusaha salah satunya untuk menghindari terjerumus ke hal negatif. Dari usaha jualan martabak dan profesinya menjadi seorang polisi. Bripka Ambi sekarang sudah bisa membeli rumah dan mobil.