
Anas Urbaningrum Bebas
Anas Urbaningrum
Anas Urbaningrum Bebas
Anas Urbaningrum disambut simpatisan
Istri Anas Urbaningrum, Atiya Laila langsung menggenggam erat tangan suaminya.
Di antara simpatisan, terlihat Angelina Sondakh ikut menyambut kebebasan Anas Urbaningrum.
Angelina Sondakh sendiri juga baru menghirup kebebasan usai 10 tahun mendekam di penjara gara-gara kasus korupsi Hambalang.
Kini Angelina Sondakh tampil lebih religius dengan balutan hijab yang menutup rambutnya.