Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan
10 Makanan Khas yang Dilindungi Hukum Internasional, Termasuk Kopi Gayo Indonesia

10 Makanan Khas yang Dilindungi Hukum Internasional, Termasuk Kopi Gayo Indonesia

Kuliner Unik

merdeka.com
Geser ke atas untuk membaca
Maverick tracker for readpage-cover
10 Makanan Khas yang Dilindungi Hukum Internasional, Termasuk Kopi Gayo Indonesia

Ini adalah penampakan halloumi, keju khas Siprus di salah satu restoran di Nicosia (2/4/2021). Keju tersebut baru diganjar status dilindungi di bawah pasal Protected Designation of Origin (PDO). Mulai Oktober 2021, para produsen halloumi Siprus menjadi satu-satunya pemegang hak berdagang keju tersebut di Uni Eropa.

10 Makanan Khas yang Dilindungi Hukum Internasional, Termasuk Kopi Gayo Indonesia

Kopi Gayo dari Indonesia merupakan varian kopi arabika yang yang juga mendapatkan status dilindungi oleh Uni Eropa. Kopi ini adalah komoditas pertama Indonesia yang mendapatkan status Protected Geographical Indications (PGI).

10 Makanan Khas yang Dilindungi Hukum Internasional, Termasuk Kopi Gayo Indonesia

Selanjutnya ada lumpia, juga dari Indonesia. Sebenarnya lumpia memang termasuk kuliner yang diadaptasi dari budaya Tionghoa. Namun Indonesia sendiri sudah melekat dengan panganan tersebut, sehingga muncul berbagai modifikasi resep yang menjadikan lumpia sangat khas Indonesia. Karena itulah, lumpia diakui sebagai bagian dari warisan budaya Indonesia oleh UNESCO pada tahun 2014.

10 Makanan Khas yang Dilindungi Hukum Internasional, Termasuk Kopi Gayo Indonesia

Pizza Napoletana memang melekat dengan Italia. Makanan otentik ini mendapat status Traditional Specialities Guaranteed (TSG).

10 Makanan Khas yang Dilindungi Hukum Internasional, Termasuk Kopi Gayo Indonesia

Kalau Indonesia punya kopi Gayo yang diakui dunia, dari India ada teh Darjeeling yang juga mendapat status dilindungi di bawah payung PGI. Selain teh darjeeling, India tengah mengajukan aplikasi untuk status PGI bagi teh kangra dan beras basmati.

10 Makanan Khas yang Dilindungi Hukum Internasional, Termasuk Kopi Gayo Indonesia

Sosis bratwurst bersama saurkraut dan spatzle adalah tiga produk kuliner Jerman yang dilindungi dengan status Protected Geographical Indications (PGI) oleh Uni Eropa sejak tahun 2003.

10 Makanan Khas yang Dilindungi Hukum Internasional, Termasuk Kopi Gayo Indonesia

Kemudian ada Turki yang punya baklava di bawah naungan PGI Uni Eropa. Ini adalah pastry tradisional dengan kacang-kacangan yang diwariskan oleh sejarah kuliner Kesultanan Utsmaniyah.

10 Makanan Khas yang Dilindungi Hukum Internasional, Termasuk Kopi Gayo Indonesia

Keju gouda dari Belanda juga dilindungi oleh payung Protected Geographical Indication (PGI).

10 Makanan Khas yang Dilindungi Hukum Internasional, Termasuk Kopi Gayo Indonesia

Sementara itu, dari Spanyol ada pimenton de Murcia atau paprika Spanyol. Sayuran ini dilindungi dengan status Protected Designation of Origin (PDO).

10 Makanan Khas yang Dilindungi Hukum Internasional, Termasuk Kopi Gayo Indonesia

Terakhir ada tomat Santorini, produk pertanian unggulan Yunani yang juga dilindungi oleh PDO.