Sosok Rieta Amilia atau Mama Rieta sudah tidak asing lagi di dunia hiburan tanah air. Ibunda Nagita Slavina dan Caca Tengker ini merupakan pendiri dari rumah produksi Frame Ritz. Mama Rieta menjadi perbincangan publik di dunia maya. Dandanan Mama Rieta ternyata sudah hits sejak dulu.
Penampilan lawas Rieta Amilia atau Mama Rieta diketahui dari unggahan Caca Tengker. Penampilan Mama Rieta sejak muda begitu mencuri perhatian.
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami