Merdeka.com - Vanessa Bryant berbicara untuk pertama kalinya sejak suaminya Kobe Bryant dan putrinya Gianna tewas dalam kecelakaan helikopter yang mengerikan, mengatakan keluarga tersebut "benar-benar hancur" oleh tragedi itu.
Vanessa, yang menikahi Kobe Bryant pada 2001 ketika ia masih remaja, menggunakan Instagram pada Rabu malam untuk menyampaikan kesedihannya namun mengatakan ia kehilangan kata-kata.
"Kami benar-benar hancur oleh kehilangan yang tiba-tiba suami saya, Kobe - ayah yang luar biasa bagi anak-anak kami; dan Giannaku yang cantik dan manis - putri yang penuh kasih, perhatian, dan luar biasa, dan saudara perempuan yang luar biasa bagi Natalia, Bianka, dan Capri," tulisnya pada akunnya sebagaimana dikutip AFP.
Komennya terjadi pada hari ketiga setelah Bryant dan putrinya yang berusia 13 tahun meninggal ketika Sikorsky S-76 yang membawa mereka jatuh di lereng berbukit dalam kondisi berkabut tebal di Calabasas, barat laut Los Angeles. Kecelakaan tersebut juga menewaskan tujuh orang lainnya.
Helikopter tersebut sedang menuju Mamba Sports Academy milik Bryant di Thousand Oaks, tempat Gianna dijadwalkan akan memainkan pertandingan bola basket.
"Tidak ada kata-kata yang cukup untuk menggambarkan rasa sakit kami saat ini," kata Vanessa.
"Saya hanya berharap saya bisa memeluk mereka, mencium mereka dan memberkati mereka. Mereka berada di sini bersama kita, selamanya." [ded]
Baca juga:
Kobe Bryant Meninggal, Ini 7 Potret Kesedihan Para Fans yang Berduka
Mural Mengenang Kobe Bryant dan Putrinya di Filipina
Selain Kobe Bryant, 6 Atlet Ini Juga Tewas dalam Kecelakaan Maut
Duka Penggemar Saat Berikan Penghormatan Terakhir untuk Kobe Bryant
Saaih Halilintar Kaget, Kecelakaan Helikopter Kobe Bryant Terjadi Dekat Penginapannya
China Gali Lubang Sedalam 10.000 Meter ke Inti Bumi, Ini Tujuannya
Sekitar 19 Jam yang laluPara Ilmuwan Cari Keberadaan Alien Cerdas, Penasaran Bagaimana Mereka Berkomunikasi
Sekitar 21 Jam yang laluSitus Arkeologi Berusia 700.000 Tahun Ditemukan di Yunani, Berisi Banyak Benda Purba
Sekitar 1 Hari yang laluAhli Takjub Temukan Batuan Misterius, yang Mustahil Ada di Pulau Vulkanik
Sekitar 1 Hari yang laluPatung Dewa Tertua Yunani Ditemukan di Gereja Bersejarah Turki, Tim Selidiki Asalnya
Sekitar 1 Hari yang laluBunker Ini Saksi Bisu Kekejaman Jepang, Tempat Eksperimen Mengerikan terhadap Manusia
Sekitar 1 Hari yang laluSepatu Berusia 5.500 Tahun Ditemukan dalam Gua dengan Kondisi Hampir Utuh
Sekitar 1 Hari yang laluSatlantas Polres Tapanuli Utara Kembali Terapkan Tilang Manual, Catat Tanggalnya
Sekitar 16 Jam yang laluVIDEO: Sosok Kombes Alfian Nurriza Komandan Upacara Hari Pancasila
Sekitar 20 Jam yang laluABG 16 Tahun Diperkosa 11 Orang, Polri: Harus Ditangani Sampai Tuntas
Sekitar 1 Hari yang laluFerdy Sambo Kirim Bunga-Surat buat Anaknya yang Ultah ke-22, 'Mba Trisha Kesayangan'
Sekitar 1 Hari yang laluFerdy Sambo Kirim Bunga-Surat buat Anaknya yang Ultah ke-22, 'Mba Trisha Kesayangan'
Sekitar 1 Hari yang laluPesan Manis Sang Jenderal dan Istri dari Balik Jeruji di Hari Ultah Anak Perempuannya
Sekitar 1 Hari yang laluTerang-terangan Mahfud MD Sebut Ada Pejabat Bekingi Mafia, Singgung Rafael & Sambo
Sekitar 4 Hari yang laluSurvei Populi Center: Citra Polri Mulai Membaik Pascakasus Ferdy Sambo
Sekitar 5 Hari yang laluFerdy Sambo Kirim Bunga-Surat buat Anaknya yang Ultah ke-22, 'Mba Trisha Kesayangan'
Sekitar 1 Hari yang laluMenakar Peluang Kasasi Diajukan Putri Candrawathi, Mengurangi atau Perberat Hukuman?
Sekitar 1 Minggu yang laluMembaca Peluang Ferdy Sambo Lolos dari Hukuman Mati
Sekitar 1 Minggu yang laluSekuat Tenaga Ferdy Sambo Ingin Lolos dari Hukuman Mati
Sekitar 1 Minggu yang laluIntip Liburan Ronny Talapesy Pengacara Bharada E di Luar Negeri, Sosok Istri Disorot
Sekitar 1 Bulan yang laluPermohonan Banding Kandas, Ricky Rizal Tetap Dihukum 13 Tahun Penjara
Sekitar 1 Bulan yang laluFerdy Sambo Tak Hadir di Sidang Putusan Banding Vonis Mati
Sekitar 1 Bulan yang laluMinta Pasokan Serum dan Vaksin Antirabies, Viktor Laiskodat Telepon Menkes
Sekitar 2 Hari yang laluSudin KPKP Jakarta Selatan Gelar Vaksin Rabies Gratis untuk Cegah Penyakit Menular
Sekitar 4 Hari yang laluTim Tamu Dilarang Datang saat Liga 1 2023 / 2024, Pentolan Viking Kecewa Berat
Sekitar 6 Jam yang laluSambut Musim Baru BRI Liga 1, Persis Resmi Perpanjang Kontrak Sutanto Tan
Sekitar 7 Jam yang laluAdvertisement
Advertisement
Dicky Budiman
Peneliti dan Praktisi Global Health Security Griffith University AustraliaMemaknai Pencabutan Status Darurat Kesehatan Masyarakat Covid-19
AM Hendropriyono
Guru Besar Sekolah Tinggi Intelijen Negara
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami