Merdeka.com - Sebanyak 13 orang tewas dan 250 lainnya terluka setelah ledakan gas di Pelabuhan Aqaba, Yordania. Televisi nasional melaporkan, insiden itu terjadi setelah derek yang mengangkut tank klorin ke sebuah kapal menjatuhkan salah satu muatannya, menyebabkan ledakan gas kuning beracun.
Video yang dibagikan akun Twitter Jordan TV menunjukkan detik-detik tank tersebut jatuh dan meledak di dek kapal, menyebabkan para pekerja berhamburan untuk menyelamatkan diri dari kepulan gas beracun tersebut. Sebanyak 250 orang dirawat di rumah sakit.
Klorin digunakan sebagai disinfektan dan zat penyaring air, tapi jika terhirup, gas tersebut berubah menjadi asam hidroklorik yang sangat berbahaya bagi kesehatan.
Direktorat Keamanan Publik mengatakan, pihak berwenang telah menutup TKP setelah mengevakuasi korban luka dan mengirim tim spesialis untuk mengatasi situasi.
Dirjen Komisi Maritim Yordania, Muhammad Salman mengatakan, lalu lintas kelautan di pelabuhan Aqaba tetap berlanjut.
"Kami meminta kapal-kapal yang dekat daerah ledakan tank untuk menjauh dari daerah tersebut secepatnya," jelasnya, dikutip dari laman The Independent, Selasa (28/6).
Pejabat kesehatan setempat, Dr Jamal Obeidat meminta warga tetap di dalam rumah dan menutup pintu serta jendela. Daerah permukiman terdekat dari TKP sejauh 25 kilometer.
Video detik-detik ledakan terjadi:
[pan]#عاجل | فيديو حادث تسرب غاز من صهريج في العقبة#الأردن #العقبة #التلفزيون_الأردني pic.twitter.com/MZqeoUvxtG
— Jordan TV-التلفزيون الأردني (@JrtvMedia) June 27, 2022
Baca juga:
FBI Belum Bisa Simpulkan Penyebab Ledakan Beirut, Namun Diduga Kuat Kecelakaan
Sebulan Pascaledakan, Militer Lebanon Temukan 4,35 Ton Amonium Nitrat di Beirut
Pihak Berwenang Lebanon Tahan Semua Tersangka Ledakan Pelabuhan Beirut
Baca juga:
FBI Belum Bisa Simpulkan Penyebab Ledakan Beirut, Namun Diduga Kuat Kecelakaan
Sebulan Pascaledakan, Militer Lebanon Temukan 4,35 Ton Amonium Nitrat di Beirut
Pihak Berwenang Lebanon Tahan Semua Tersangka Ledakan Pelabuhan Beirut
Korea Utara Cabut Aturan Wajib Pakai Masker Setelah Umumkan Bebas Covid
Sekitar 27 Menit yang laluIlmuwan China Temukan Cara untuk Memperbesar Sel Otak
Sekitar 1 Jam yang laluChina Sita Ribuan Peta Tanpa Wilayah Laut China Selatan yang Diklaim
Sekitar 2 Jam yang laluDonald Trump Tuding Obama Juga Simpan Dokumen Nuklir Setelah Rumahnya Digeledah
Sekitar 3 Jam yang laluSalman Rushdie Jalani Penyembuhan, Ventilator Dilepas dan Bisa Bicara
Sekitar 4 Jam yang laluChina Luncurkan Kereta Mengambang di Udara Tanpa Listrik, Ini Rahasianya
Sekitar 1 Hari yang laluFakta-Fakta Penikaman Salman Rushdie dan Kondisi Terkini
Sekitar 1 Hari yang laluMengungkap Novel Ayat-Ayat Setan karya Salman Rushdie Masih Kontroversial Hingga Kini
Sekitar 1 Hari yang laluVideo Adu Kekompakan Yel-Yel 3 Matra TNI VS Polri, Bikin Merinding
Sekitar 55 Menit yang laluIntip Gaya Perwira Polisi Pakai Baju Pramuka, Gagah Sambil Pegang Tongkat Komando
Sekitar 2 Jam yang laluCantik Bak Barbie, Ini Potret Ibu Kombes Heni Tania Pakai Seragam SMA
Sekitar 2 Jam yang laluVIDEO: [FULL] Pengakuan Ferdy Sambo Soal Motif di Balik Pembunuhan Brigadir J
Sekitar 3 Hari yang laluLPSK Kabulkan Justice Collaborator Bharada E, Beri Perlindungan Penuh
Sekitar 5 Menit yang laluBharada E Kembali Jalani Pemeriksaan Komnas HAM Usai Skenario Ferdy Sambo Terungkap
Sekitar 18 Menit yang laluPengacara Bawa Ahli Psikologi untuk Bharada E
Sekitar 1 Jam yang laluKomnas HAM Dalami Unsur Penghalang Keadilan di TKP Pembunuhan Brigadir J
Sekitar 1 Jam yang laluLPSK Kabulkan Justice Collaborator Bharada E, Beri Perlindungan Penuh
Sekitar 5 Menit yang laluBharada E Kembali Jalani Pemeriksaan Komnas HAM Usai Skenario Ferdy Sambo Terungkap
Sekitar 18 Menit yang laluPengacara Bawa Ahli Psikologi untuk Bharada E
Sekitar 1 Jam yang laluKomnas HAM Dalami Unsur Penghalang Keadilan di TKP Pembunuhan Brigadir J
Sekitar 1 Jam yang laluLPSK Kabulkan Justice Collaborator Bharada E, Beri Perlindungan Penuh
Sekitar 5 Menit yang laluBharada E Kembali Jalani Pemeriksaan Komnas HAM Usai Skenario Ferdy Sambo Terungkap
Sekitar 18 Menit yang laluPengacara Bawa Ahli Psikologi untuk Bharada E
Sekitar 1 Jam yang laluCEK FAKTA: Hoaks Direktur Jenderal WHO Adalah Bapak Antivaksin Sedunia
Sekitar 3 Jam yang laluVaksin Cacar Monyet akan Diproduksi Selama 24 Jam karena Tingginya Permintaan
Sekitar 2 Minggu yang laluBRI Liga 1: Senasib dengan Chelsea, Persebaya Juga Kecewa pada Kepemimpinan Wasit
Sekitar 1 Jam yang laluBRI Liga 1: 3 Kekurangan Persija di Mata Thomas Doll Saat Ini
Sekitar 2 Jam yang laluAdvertisement
Advertisement
Sandiaga Salahuddin Uno
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami