Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Begini Kata Bill Gates Soal Krisis Iklim dan Masa Depan Makanan Daging Buatan

Begini Kata Bill Gates Soal Krisis Iklim dan Masa Depan Makanan Daging Buatan Bill Gates. ©REUTERS/Denis Balibouse/File Photo

Merdeka.com - Salah satu pendiri perusahaan teknologi Microsoft yang juga seorang filantropis Bill Gates berkomentar mengenai krisis iklim dan masa depan makanan daging buatan sebagai alternatif pangan. Bill Gates menyampaikan pandangannya dalam sesi tanya jawab "Ask Me Anything" di Reddit.

Miliuner berusia 67 tahun itu membahas berbagai pertanyaan termasuk soal veganisme.

"Ada perusahaan yang membuat 'daging' dengan cara baru dan ada orang yang masih memakai daging sapi tapi berusaha mengurangi emisi," kata Gates seperti dilansir laman Busines Insider, Senin (16/1).

"Menurut saya produk-produk itu akan sangat baik meski saat ini peminatnya masih kecil," kata dia.

Gates menuturkan dia mendukung merek-merek daging alternatif seperti Beyond Meat, Impossible Food, dan Upside Foods.

Namun dia mengaku tidak terlalu berharap masyarakat bisa memilih gaya hidup vegan untuk menyelamatkan iklim.

"Bagi mereka yang ingin memilih vegan itu bagus tapi menurut saya tidak semua orang mau melakukan itu," kata dia.

Sang filantropis itu kemudian menyimpulkan pada akhirnya semua pertanyaan tentang iklim akan berakhir pada masalah biaya, apa pun industri yang sedang dibahas.

"Kunci dari masalah iklim ini adalah bagaimana membuat produk yang bersih tapi sama murahnya dengan membuat produk yang kotor di berbagai aspek emisi--pesawat, beton, daging, dan sebagainya," ujar Gates. "Hanya ini satu-satunya cara yang bisa kita tanyakan kepada negara-negara di dunia untuk berubah. Jika biaya lebih mahal maka kita tidak akan berhasil."

Dalam sesi tanya jawab itu Gates juga membahas tentang kecerdasan buatan (AI) dan memastikan dirinya masih pengguna Android.

(mdk/pan)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Tak Disangka-sangka, Pria Asal China Ini Sukses Menjadi Miliarder Usai Dengar Pidato Bill Gates

Tak Disangka-sangka, Pria Asal China Ini Sukses Menjadi Miliarder Usai Dengar Pidato Bill Gates

Saat itu, dia masih berusia 20 tahun dan tengah bekerja di Jepang selama beberapa bulan.

Baca Selengkapnya
Gorengan Selalu Menggoda untuk Buka Puasa, Akankah Memicu Asam Lambung?

Gorengan Selalu Menggoda untuk Buka Puasa, Akankah Memicu Asam Lambung?

Sebagai alternatif makanan yang diminati di Indonesia, gorengan sering dijadikan pilihan untuk takjil saat berbuka puasa.

Baca Selengkapnya
Tinjau Gudang Bulog Pematang Kandis, Jokowi Pastikan Stok Beras Aman

Tinjau Gudang Bulog Pematang Kandis, Jokowi Pastikan Stok Beras Aman

Tinjau Gudang Bulog Pematang Kandis, Jokowi Pastikan Stok Beras Aman

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Anies Kritik Bansos Lagi: Saya Yakin Penerima Makin Hati-Hati Beri Dukungan, Pilih Pakai Hati Nurani

Anies Kritik Bansos Lagi: Saya Yakin Penerima Makin Hati-Hati Beri Dukungan, Pilih Pakai Hati Nurani

Anies menyebut kenaikan anggaran bantuan sosial (bansos) harusnya tujuannya untuk kepentingan si penerima, bukan kepentingan si pemberi.

Baca Selengkapnya
Konsumsi Makanan yang Sedikit Gosong, Ketahui Risiko yang Mungkin Muncul

Konsumsi Makanan yang Sedikit Gosong, Ketahui Risiko yang Mungkin Muncul

Konsumsi makanan sedikit gosong bisa menimbulkan dampak pada kesehatan yang perlu diperhatikan.

Baca Selengkapnya
Jokowi: 280 Juta Penduduk Harus Makan Semuanya

Jokowi: 280 Juta Penduduk Harus Makan Semuanya

Presiden bercerita tentang banyak negara kesulitan beras karena perubahan iklim

Baca Selengkapnya
Enggak Kaleng-Kaleng, 50 Jet Pribadi Mendarat Hadiri Pranikah Konglomerat Asia & Dapat Jalur Imigrasi khusus

Enggak Kaleng-Kaleng, 50 Jet Pribadi Mendarat Hadiri Pranikah Konglomerat Asia & Dapat Jalur Imigrasi khusus

Reuters menulis para tamu yang hadir di antaranya bintang pop dan R&B Rihanna, pesulap Amerika David Blaine, Bill Gates, Mark Zuckerberg.

Baca Selengkapnya
Jokowi Dikritik soal Pembagian Bansos, Bahlil: Jangan Batasi Presiden Dekat Dengan Rakyat

Jokowi Dikritik soal Pembagian Bansos, Bahlil: Jangan Batasi Presiden Dekat Dengan Rakyat

Bahlil menegaskan pihak-pihak yang mengkritisi penyaluran bansos, dapat diartikan pihak tersebut tidak senang masyarakat menerima bantuan.

Baca Selengkapnya
Usai Bertemu Jokowi, CEO Apple Umumkan akan Buka Developer Academy di Indonesia

Usai Bertemu Jokowi, CEO Apple Umumkan akan Buka Developer Academy di Indonesia

Tim Cook mengaku sangat mencintai Indonesia dan menyukai atmosfer RI.

Baca Selengkapnya