Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

CEK FAKTA: Waspada Penipuan Rekrutmen Mengatasnamakan BNI

CEK FAKTA: Waspada Penipuan Rekrutmen Mengatasnamakan BNI Bank BNI. merdeka.com/Arie Basuki

Merdeka.com - Beredar sebuah surat berisi informasi lowongan kerja atau rekrutmen karyawan mengatasnamakan Bank Negara Indonesia (BNI). Dalam surat yang beredar, peserta disyaratkan untuk mencantumkan bukti pembayaran tiket pesawat dan penginapan.

Tertulis dalam surat tersebut peserta yang dinyatakan lulus diimbau untuk mengikuti tes pada 13-15 Desember 2021.

Penelusuran

Setelah ditelusuri, dilansir dari ANTARA, Corporate Secretary BNI Mucharom menegaskan bahwa surat berisi keterangan rekrutmen karyawan BNI dengan syarat pembayaran tiket pesawat dan penginapan merupakan hoaks.

"bahwa BNI tidak pernah memungut biaya apapun dari pelamar atau menunjuk agen perjalanan manapun dalam proses seleksi pegawai," katanya.

Adapun pengumuman proses seleksi karyawan BNI dilakukan secara terbuka melalui situs resmi korporat, yaitu https://recruitment.bni.co.id/.Selain itu, pelamar yang sedang menjalani proses seleksi dan lolos ke tahap berikutnya, akan tetap dihubungi serta diundang secara resmi oleh BNI melalui email resmi talentsearch@bni.co.id.

Selain itu, melalui Instagram resminya, @bni46, mengimbau kepada masyarakat untuk waspada dengan segala penipuan rekrutmen yang mengatasnamakan BNI.

"Seluruh proses rekrutmen di BNI tidak dipungut biaya kepada pihak pelamar.

Informasi rekrutmen BNI dapat diakses melalui :- www.recruitment.bni.co.id- Instagram @bni46- Facebook BNI- Twitter @BNI- BNI Call 1500046," tulis akun @bni46.

Kesimpulan

Surat berisi keterangan rekrutmen karyawan BNI dengan syarat pembayaran tiket pesawat dan penginapan adalah hoaks dan merupakan modus penipuan.

Jangan mudah percaya dan cek setiap informasi yang kalian dapatkan. Pastikan itu berasal dari sumber terpercaya, sehingga bisa dipertanggungjawabkan kebenarannya.

Referensi

https://www.antaranews.com/berita/2579249/hoaks-rekrutmen-bni-dengan-syarat-pembayaran-tiket-pesawat-dan-penginapanhttps://www.instagram.com/p/CXTDoB-vtVn/

(mdk/lia)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ribuan Buruh Terancam Tidak Mendapat THR, Ini Modus yang Digunakan Perusahaan Nakal

Ribuan Buruh Terancam Tidak Mendapat THR, Ini Modus yang Digunakan Perusahaan Nakal

Setiap tahun terjadi kasus kecurangan demi tidak membayar THR karyawan.

Baca Selengkapnya
Wanti-Wanti Waspada Hoaks, BKN Ingatkan Informasi Resmi Seputar Pendaftaran CPNS 2024 Ada di Sini

Wanti-Wanti Waspada Hoaks, BKN Ingatkan Informasi Resmi Seputar Pendaftaran CPNS 2024 Ada di Sini

BKN mengimbau masyarakat untuk tidak mudah percaya terkait informasi pelaksanaan tes CPNS 2024.

Baca Selengkapnya
Siap-Siap, Perusahaan Telat Bayar THR Karyawan Kena Denda Segini

Siap-Siap, Perusahaan Telat Bayar THR Karyawan Kena Denda Segini

Batas pembayaran THR pegawai maksimal pada H-7 lebaran.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Bukti Tak Ada Lapangan Kerja di Indonesia: Pengusaha Kecil-kecilan Menjamur, dari 100 Rumah Saja Ada 25 Warung

Bukti Tak Ada Lapangan Kerja di Indonesia: Pengusaha Kecil-kecilan Menjamur, dari 100 Rumah Saja Ada 25 Warung

Bank Dunia yang menyebut Indonesia harus bisa menyediakan lapangan kerja berkualitas agar bisa menjadi negara berpendapatan tinggi.

Baca Selengkapnya
Waspada Penipuan Modus Surat Tilang dan Bukti Kirim Barang, Salah Klik Uang Ratusan Juta di Bank Bisa Hilang

Waspada Penipuan Modus Surat Tilang dan Bukti Kirim Barang, Salah Klik Uang Ratusan Juta di Bank Bisa Hilang

Saat ini banyak modus penipuan yang dilakukan di bidang keuangan dengan memanfaatkan media sosial.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Resmi Buka Rekrutmen CPNS 2024, Ada Penempatan untuk IKN

Pemerintah Resmi Buka Rekrutmen CPNS 2024, Ada Penempatan untuk IKN

Berikut rincian formasi yang dibuka untuk CPNS 2024.

Baca Selengkapnya
Istana Jelaskan Alasan Rekrutmen ASN Besar-besaran Dibuka Jelang Pilpres 2024

Istana Jelaskan Alasan Rekrutmen ASN Besar-besaran Dibuka Jelang Pilpres 2024

Istana menjelaskan alasan pemerintah membuka rekrutmen calon aparatur sipil negara (CASN) besar-besaran pada tahun politik 2024.

Baca Selengkapnya
BI Sebar 4.264 Lokasi Penukaran Uang Receh Lebaran 2024, Dibuka Mulai 15 Maret-7 April 2024

BI Sebar 4.264 Lokasi Penukaran Uang Receh Lebaran 2024, Dibuka Mulai 15 Maret-7 April 2024

BI menyediakan opsi layanan penukaran uang baru melalui Layanan Kas Keliling di lokasi-lokasi strategis.

Baca Selengkapnya
Ada Usulan Waktu Kerja Jadi 4 Hari Seminggu, Begini Respons BKN

Ada Usulan Waktu Kerja Jadi 4 Hari Seminggu, Begini Respons BKN

Bahkan YLKI pun mengusulkan kebijakan serupa diterapkan di Tanah Air.

Baca Selengkapnya