Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

CEK FAKTA: Hoaks Mamah Dedeh Meninggal Dunia

CEK FAKTA: Hoaks Mamah Dedeh Meninggal Dunia Mamah Dedeh. ©kapanlagi.com

Merdeka.com - Beredar kabar meninggalnya Dedeh Rosidah atau Mamah Dedeh di aplikasi pesan instan WhatsApp. Kabar tersebut menyebutkan Mamah Dedeh meninggal di sebuah rumah sakit di Tangerang, Banten.

Berikut isinya:

"Innaa lillaahi wa inna illaihi Roojiuun.. Telah berpulang ke Rahmatullah Ustazah tercinta panutan muslim tanah air, MAMAH DEDEH pada hari selasa tanggal 26 Mei 2020, pukul 22.28 WIB, karena sakit di EKA HOSPITAL BUMI SERPONG DAMAI TANGERANG BANTEN."

Penelusuran

Menurut penelusuran merdeka.com, kabar tersebut adalah hoaks. Rekan Mamah Dedeh, Ustad Yusuf Mansyur menjelaskan kabar kesehatan Mamah Dedeh Saat ini melalui akun Instagram pribadinya @yusufmansurnew.

"MAMAH DEDEH MENINGGAL?..Berita bahwa Mamah Dedeh wafat pagi ini... Alhamdulillaah. Hoax.....Saya ngebel beliau lsg. Dan dijawab. Ceria. Sehat banget. Khasnya Mamah Dedeh. Ketawa2 renyah. Happy. Dan kata Mamah, saya orang yg ke 4 sd pagi barusan yg konfirmasi. Hehehe...Demikian ya. Agar jd pelurusan berita. ..Adapun yg wafat, memang ada Mamah Dedeh juga. Tp Kwarda Pramuka Banten. Agaknya dari sini muncul kesalahan baca. Khasnya Indoensia dah. Sebagiannya ga mau baca. Lsg share2 gbr. Ttnyata bukan Mamah Dedeh di TV...Yuk, kita doakan Mamah Dedeh yg wafat tsb. Dan Mamah Dedeh guru kita di TV. Dan Mamah2 lain sedunia... Al Faatihah..."

Pihak keluarga juga membantah kabar meninggalnya Mamah Dedeh.

Dalam artikel Republika berjudul "Keluarga: Mamah Dedeh Meninggal Dunia Itu Hoaks" pada 27 Mei 2020, dijelaskan pula bahwa kondisi Mamah Dedeh masih dalam keadaan sehat.

"Mamah masih sehat. Itu kabar hoaks. Hoaks semua itu, saya juga nggak tahu, nih," kata menantu dari anak kedua Mamah Dedeh, Fitra Maryadi, ketika dihubungi Republika, Rabu (27/5).

Fitra mengatakan, ini bukan kali pertama tersebarnya kabar palsu soal Mamah Dedeh meninggal dunia. "Sudah 2 atau 3 kali," kata Fitra.

Terkait banyaknya kabar palsu itu, kata Fitra, Mamah merespons dengan meminta semua pihak untuk mendoakan saja agar dirinya tetap sehat dan panjang umur.

Adapun, kondisi Mamah saat ini, kata Firta, kesehatannya baik-baik saja. Mamah masih beraktivitas seperti biasa di rumah Fitra. "Karena imbauan dari kelurahan untuk tidak open house Lebaran, makanya Mamah kami ungsikan ke rumah saya. Rumah saya di Depok juga," kata Fitra.

Kesimpulan

Kabar meninggalnya Mamah Dedeh yang tersebar di aplikasi WhatsApp adalah hoaks. Mamah Dedeh saat ini masih dalam keadaan sehat.

Jangan mudah percaya dan cek setiap informasi yang kalian dapatkan, pastikan itu berasal dari sumber terpercaya, sehingga bisa dipertanggungjawabkan kebenarannya.

(mdk/noe)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
HP Wanita Ini Meledak saat Ditaruh di Atas Kulkas, Bukan karena Dicas, Ternyata Ini Penyebabnya

HP Wanita Ini Meledak saat Ditaruh di Atas Kulkas, Bukan karena Dicas, Ternyata Ini Penyebabnya

Meski penyebabnya sepele, namun wanita ini mendapati kejadian apes ketika handphone-nya terbakar saat ditaruh di atas kulkas.

Baca Selengkapnya
Polisi Ungkap YouTube, Facebook hingga TikTok Jadi Tempat Terbanyak Sebar Hoaks Pemilu 2024

Polisi Ungkap YouTube, Facebook hingga TikTok Jadi Tempat Terbanyak Sebar Hoaks Pemilu 2024

YouTube menjadi tempat penyebaran hoaks terbanyak dengan presentase 44,6 persen.

Baca Selengkapnya
Jenderal Polisi Ingatkan Bahaya Sebar Hoaks Pemilu: Hidup Sudah Susah, Fitnah Orang Ditangkap Polisi

Jenderal Polisi Ingatkan Bahaya Sebar Hoaks Pemilu: Hidup Sudah Susah, Fitnah Orang Ditangkap Polisi

Dia ingatkan, agar menghindari fitnah demi mendukung capres tertentu

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
CEK FAKTA: Hoaks Suara Anies Capai 58,77% Menang Satu Putaran di Pilpres 2024

CEK FAKTA: Hoaks Suara Anies Capai 58,77% Menang Satu Putaran di Pilpres 2024

Beredar unggahan Anies Baswedan - Muhaimin Iskandar menang satu putaran, begini penelusurannya

Baca Selengkapnya
CEK FAKTA: Hoaks Jakarta Diporak-porandakan Angin Puting Beliung pada 7 Desember

CEK FAKTA: Hoaks Jakarta Diporak-porandakan Angin Puting Beliung pada 7 Desember

Jangan mudah percaya dan cek setiap informasi yang kalian dapatkan

Baca Selengkapnya
Sederhana Berlapis Kayu & Berlantai Semen Namun Kini Hangus dan Jadi Abu, Ini 8 Potret Rumah Masa Kecil Fikoh LIDA Sebelum Terbakar

Sederhana Berlapis Kayu & Berlantai Semen Namun Kini Hangus dan Jadi Abu, Ini 8 Potret Rumah Masa Kecil Fikoh LIDA Sebelum Terbakar

Simak potret rumah masa kecil Fikoh LIDa sebelum terbakar!

Baca Selengkapnya
Kominfo: Sektor Kesehatan Paling Banyak Diterpa Isu Hoaks

Kominfo: Sektor Kesehatan Paling Banyak Diterpa Isu Hoaks

Isu hoaks di sektor kesehatan ternyata masih marak. Hal ini terbukti dari patroli Kominfo selama 2023.

Baca Selengkapnya
Momen Sedih Wanita Mudik untuk Jenguk Ayah yang Sakit Malah Kebanjiran, Sang Ayah Justru Minta Putrinya Kembali ke Perantauan

Momen Sedih Wanita Mudik untuk Jenguk Ayah yang Sakit Malah Kebanjiran, Sang Ayah Justru Minta Putrinya Kembali ke Perantauan

Tak peduli dengan kondisinya yang sakit, ayah wanita ini tetap tinggal di rumah yang dilanda banjir dan meminta putrinya untuk kembali ke perantauan.

Baca Selengkapnya
Menkominfo Take Down 1.971 Berita Hoaks di Media Sosial Terkait Pemilu

Menkominfo Take Down 1.971 Berita Hoaks di Media Sosial Terkait Pemilu

Sisa berita hoaks lainnya tidak diturunkan, melainkan hanya diberikan stempel hoaks karena dianggap tidak terlalu berbahaya.

Baca Selengkapnya