Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

CEK FAKTA: Hoaks Cuitan BMKG Soal Peringatan Dini Tsunami Tropi

CEK FAKTA: Hoaks Cuitan BMKG Soal Peringatan Dini Tsunami Tropi Berita hoax. ©2014 Merdeka.com

Merdeka.com - Beredar unggahan berupa tangkapan layar sebuah cuitan yang diklaim berasal dari akun Twitter resmi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) @infoBMKG yang sudah verified.

Dalam cuitannya berisi tentang peringatan akan terjadinya tsunami tropi. Berikut narasinya:

"Peringatan untuk segala jenis kehidupan di Bumi bahwasannya terjadi getaran hebat di Dataran Eropa yang sebentar lagi akan menyebabkan Tsunami Tropi buat King EMYU. (njirr gw aja sampe merinding dan bergetar untuk mengetik ini) BMKG."

BMKG melalui akun Instagram resminya @infoBMKG, mengklarifikasi bahwa unggahan tersebut adalah hoaks. BMKG mengimbau kepada masyarakat untuk lebih teliti menerima informasi, terlebih yang berasal dari media sosial.

cek fakta hoaks cuitan bmkg soal peringatan dini tsunami tropiInstagram @infoBMKG

"⚠️ WASPADA PEMBERITAAN HOAX MENGATASNAMAKAN BMKG ⚠️

Untuk #SobatBMKG semua diharap teliti kembali dalam menerima informasi ya!Baik membuat maupun menyebarkan informasi yang belum jelas keakuratannya dapat merugikan pihak lain, lho! 😟

Maka dari itu, hati-hati dalam bersosial media. Pastikan jika informasi yang kamu dapat memang bersumber dari kanal-kanal resmi BMKG.

Berikut kanal-kanal resmi BMKG yang dapat #SobatBMKG ikuti! 😊

Web resmi: https://www.bmkg.go.idTwitter: @infoBMKG @infohumasBMKGFacebook: @infoBMKGYoutube: @infoBMKGTiktok: @infoBMKGMobile Apps (iOS & Android): info BMKG

Jangan lupa simak & follow semua kanal resmi BMKG yaa~

#BMKG#Hoax#HoaxBMKG," tulis akun Instagram @infoBMKG

Jangan mudah percaya dan cek setiap informasi yang kalian dapatkan. Pastikan itu berasal dari sumber terpercaya, sehingga bisa dipertanggungjawabkan kebenarannya.

Referensi

https://www.instagram.com/p/CgRn4YGhWQ6/

(mdk/noe)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Gara-Gara Kabar Hoaks Tsunami, Warga Bawean Mengungsi ke Dataran Tinggi
Gara-Gara Kabar Hoaks Tsunami, Warga Bawean Mengungsi ke Dataran Tinggi

BMKG mengimbau masyarakat agar tidak panik dan mempercayai kabar atau berita hoaks

Baca Selengkapnya
BMKG Sebut Masih Terjadi 193 Kali Gempa Susulan di Laut Tuban, Ini Imbauan Bupati
BMKG Sebut Masih Terjadi 193 Kali Gempa Susulan di Laut Tuban, Ini Imbauan Bupati

Kalau ada berita-berita jalan rusak berat, rumah tingkat roboh, sampai ada gelombang laut naik ke daratan, dipastikan itu hoaks dan tidak benar.

Baca Selengkapnya
Menkominfo Take Down 1.971 Berita Hoaks di Media Sosial Terkait Pemilu
Menkominfo Take Down 1.971 Berita Hoaks di Media Sosial Terkait Pemilu

Sisa berita hoaks lainnya tidak diturunkan, melainkan hanya diberikan stempel hoaks karena dianggap tidak terlalu berbahaya.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
8000 Tahun Lalu Pernah Ada Tsunami yang Membinasakan seluruh Penduduk di Negara Ini
8000 Tahun Lalu Pernah Ada Tsunami yang Membinasakan seluruh Penduduk di Negara Ini

Tsunami itu dikenal dengan nama Storegga. Begini kisahnya.

Baca Selengkapnya
Rancaekek Luluh Lantak Diterjang Tornado, Ini Saran BMKG Jabar untuk Warga
Rancaekek Luluh Lantak Diterjang Tornado, Ini Saran BMKG Jabar untuk Warga

Ketika BMKG memberikan warning, masyarakat harus early action, tindakan awal.

Baca Selengkapnya
BMKG Bicara Potensi Puting Beliung Ekstrem Muncul di Jakarta, Apa Cirinya?
BMKG Bicara Potensi Puting Beliung Ekstrem Muncul di Jakarta, Apa Cirinya?

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) berbicara soal potensi angin puting beliung ekstrem muncul di DKI Jakarta.

Baca Selengkapnya
BMKG Minta Masyarakat 27 Provinsi Ini Waspada Hujan Badai
BMKG Minta Masyarakat 27 Provinsi Ini Waspada Hujan Badai

Kepala Pusat Meteorologi Publik Andri Ramdhani mengatakan dalam sepekan ke depan cuaca ekstrem tersebut dapat terjadi di sebagian besar Sumatera.

Baca Selengkapnya
BMKG Manfaatkan Seluruh Teknologi Mitigasi Potensi Tsunami Akibat Erupsi Gunung Ruang
BMKG Manfaatkan Seluruh Teknologi Mitigasi Potensi Tsunami Akibat Erupsi Gunung Ruang

Ia menjelaskan dalam keilmuan geologi erupsi gunung berapi seperti ini berpotensi menyebabkan tsunami.

Baca Selengkapnya
Tuban Diguncang Gempa Magnitudo 5, Getaran Terasa di Bawean
Tuban Diguncang Gempa Magnitudo 5, Getaran Terasa di Bawean

BMKG memastikan dampak gempa tidak berpotensi tsunami.

Baca Selengkapnya