Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Wendy Cagur Lelang Sepeda Mahalnya Demi Ikut Berdonasi untuk Lawan Corona

Wendy Cagur Lelang Sepeda Mahalnya Demi Ikut Berdonasi untuk Lawan Corona Wendy Cagur. ©2020 Merdeka.com/Instagram Wendy Cagur

Merdeka.com - Sederet selebriti tanah air turut ikut tergerak untuk membantu melawan penyebaran Virus Corona yang semakin meluas. Ada yang melakukan penggalangan dana dan ada juga yang memberikan donasi dalam bentuk uang. Pelawak Wendy Cagur pun turut berpartisipasi. Wendy bahkan melelang salah satu koleksi sepeda mahalnya. Hasil dari lelang tersebut selanjutnya didonasikan untuk melawan Virus Corona.

Hal itu diungkapkan Wendy Cagur lewat video yang diunggah di akun instagramnya. Wendy mengaku tergerak membantu karena melihat maraknya Virus Corona di tanah air.

Wendy Lelang Sepeda

Wendy mengaku jika dirinya melelang salah satu koleksi sepeda kesayangannya. Sepeda tersebut kata Wendy belum pernah dipakai.

"Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh temen-temen. Melihat kondisi yang ada gue pengen coba juga melakukan sesuatu yang mungkin juga bisa mengajak temen-temen untuk bisa berpartisipasi disini. Gua akan mencoba melelang sepeda gua," kata Wendy Cagur.

wendy cagur

2020 Merdeka.com/Instagram Wendy Cagur

Sepeda Baru

Wendy mengaku jika sepeda yang akan dilelangnya itu merupakan sepeda baru. Wendy merakitnya sendiri.

"Ini adalah sepeda koleksi gua yang jujur ini adalah sepeda baru sebenernya. Dar awal gua rakit 4-5 tahun yang lalu, belum pernah gua pake," ucao Wendy Cagur.

wendy cagur

2020 Merdeka.com/Instagram Wendy Cagur

Buka Harga di Rp15 Juta

Wendy Cagur menjelaskan mengenai spesifikasi sepedanya. Dia membuka harga di Rp15 juta.

"Frame itu pake orbea alma, groupset deore, Wheelset dan ban Mavic Crossride, forknya fox. Gua akan membuka harga di angka 15 juta dan angka bat nya di kelipatan Rp100 ribu," katanya.

wendy cagur

2020 Merdeka.com/Instagram Wendy Cagur

Hasil Pernjualan Sepenuhnya untuk Donasi

Wendy Cagur menyebut jika hasil pelelangan ini sepenuhnya akan didonasikan untuk membantu menangani Corona di tanah air.

"Jadi hasil dari pelelangan sepeda ini sepenuhnya akan gua donasikan ke campaign Bike To Work melawan Corona di kitabisa.com, sepenuhnya. Jadi sama sekali engga ada ke gua," ungkap Wendy Cagur.

wendy cagur

2020 Merdeka.com/Instagram Wendy Cagur

Lelang Dibuka Hingga 1 April

Wendy menyebut jika lelang ini akan dibuka selama tiga hari atau Rabu 1 April 2020 mendatang.

"Lelang sepeda ini berlaku sampai hari rabu tanggal 1 April 2020 pukul 18:00 wib. Please no bid and run. Silahkan melakukan bid di kolom komen. Semoga hasil yang didapat bisa sedikit membantu negeri ini melewati kondisi ini. Terimakasih banyak temen-temen. Mohon dibantu juga menshare ini jika berkenan," kata Wendy.

Tuai Apresiasi

Apa yang dilakukan Wendy Cagur ini mendapat beragam komentar dari warganet. Mereka turut mengapresiasi Wendy.

"Kakak wendy artis terbaik...semoga niat baiknya d,lancarkan," tulis @nurul_nigsih.

"Semoga d lancarkan niat baiknya....mantap," tulis @lidya_sag.

"Barakallah kaka @wendicagur," tulis @riasunesta.

(mdk/end)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Mendapat Pujian Dari Netizen Karena Family Man Banget, Ini 8 Potret Wendy Cagur Bareng Anak dan Istri

Mendapat Pujian Dari Netizen Karena Family Man Banget, Ini 8 Potret Wendy Cagur Bareng Anak dan Istri

Di balik kariernya yang cemerlang, Wendy adalah sosok family man yang begitu romantis kepada istri dan sayang sama anak-anaknya.

Baca Selengkapnya
Wendy Cagur Melongo Ternyata Masa Kecil Dede Sunandar Nakal, Sering Tawuran di DO dari Sekolah

Wendy Cagur Melongo Ternyata Masa Kecil Dede Sunandar Nakal, Sering Tawuran di DO dari Sekolah

Sempat pindah ke Ciamis, Dede Sunandar dinyatakan tidak lulus karena tidak hadir saat Ujian Nasional dan memilih main PS.

Baca Selengkapnya
Viral Curhatan Wanita Tolak Permintaan Terakhir Sang Ibunda, Jadi Penyesalan Seumur Hidup

Viral Curhatan Wanita Tolak Permintaan Terakhir Sang Ibunda, Jadi Penyesalan Seumur Hidup

Kepergian sang ibunda terasa semakin menyedihkan lantaran dirinya tak menyadari tanda-tanda yang disampaikan oleh sang ibu sebelum meninggal.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Takut Ditinggal Istri, Ini 7 Potret Kemesraan Wendi Cagur dan Revti Ayu

Takut Ditinggal Istri, Ini 7 Potret Kemesraan Wendi Cagur dan Revti Ayu

Wendi Cagur sebut tak bisa ditinggal sang istri. Potret kemesraan pasangan ini curi perhatian.

Baca Selengkapnya
Penyebab Selesma dan Gejalanya yang Perlu Diwaspadai, Kenali Cara Mencegahnya

Penyebab Selesma dan Gejalanya yang Perlu Diwaspadai, Kenali Cara Mencegahnya

Selesma adalah infeksi virus yang menyerang saluran pernapasan bagian atas, seperti hidung dan tenggorokan.

Baca Selengkapnya
Viral Kepala Bocah Tersangkut Kaleng Susu, Aksi Evakuasi Damkar Curi Perhatian

Viral Kepala Bocah Tersangkut Kaleng Susu, Aksi Evakuasi Damkar Curi Perhatian

Petugas Damkar akhirnya berhasil melepas kaleng tersebut dalam waktu 5 menit. Aksi tersebut disambut histeris orang tua bocah itu.

Baca Selengkapnya
Viral Penampakan Penyu di Selokan, Air Bersih Bikin Salfok Warganet

Viral Penampakan Penyu di Selokan, Air Bersih Bikin Salfok Warganet

Penyu merupakan hewan laut yang memiliki cangkang besar dan keras serta memiliki banyak keunikan yang menarik perhatian.

Baca Selengkapnya
Viral Wanita Naik Kora-Kora Bareng Temannya, Berujung Pingsan dan Masuk Rumah Sakit

Viral Wanita Naik Kora-Kora Bareng Temannya, Berujung Pingsan dan Masuk Rumah Sakit

Viral wanita naik kora-kora bareng temannya. Malah berakhir masuk rumah sakit.

Baca Selengkapnya
Viral Wanita Bongkar Tabungan di Celengan, Isinya Rp45 Juta

Viral Wanita Bongkar Tabungan di Celengan, Isinya Rp45 Juta

Tak disangka saat dibuka uang dari celengan tersebut mencapai puluhan juta.

Baca Selengkapnya