Merdeka.com - Aktor tampan, Aliando Syarief diketahui memiliki masalah mental yakni OCD (Obsessive Compulsive Disorder) yang cukup ekstrem. Beragam upaya dilakukan Ali demi kesembuhannya.
Salah satu upaya yang dilakukannya adalah menyambangi Coach Rheo, Mind Technology Expert (Pakar Teknologi Pikiran) untuk melakukan terapi.
"Rasanya sudah lama aku tidak merasakan perasaan seperti ini. Seperti merasakan suhu dinginnya sebuah energi yang berbenturan dengan sebuah gelombang," kata Ali diceritakan Coach Rheo dikutip dari Kapanlagi.com.
Coach Rheo menjelaskan bahwa sesi terapi yang dilakukan oleh Aliando ini mampu melegakan hati dan pikiran. Reseptor dalam organ-organ indra yang membuatnya memiliki perasaan tenang. Berbeda dengan yang pernah dia alami sebelumnya.
Coach Rheo pun meyakini jika ditangani dengan cara tepat, problem mental dapat diselesaikan dalam waktu relatif singkat. "Soal begini banyak yang tuntas dalam satu pertemuan saja,” lanjut Coach Rheo.
Advertisement
Berpengalaman selama 12 tahun, Coach Rheo sendiri terkenal dengan terapi dengan sistem D.O.A TRTO yang ia temukan. Ia bekerjasama dengan Konselor, Psikolog, dan Dokter, bersama-sama mengubah dunia kesehatan mental di Indonesia.
D.O.A TRTO (Divine Oracular Assistance – Tension Releasing Technique Online) sendiri merupakan konsep seni terapi melepas beban emosi bagi orang yang mengalami PTSD (Post Traumatic Stress Disosrder) atau gangguan stress pasca trauma.
"D.O.A TRTO sangat efektif atasi trauma, phobia, luka batin yang mayoritas bisa dinetralkan secara utuh dalam 1-3 pertemuan saja. D.O.A TRTO berbeda dengan sistem yang pernah ada. Tanpa perlu dihipnotis dan sepenuhnya dalam keadaan sadar," pungkas Coach Rheo. [ast]
Baca juga:
Kerap Disebut Mirip Prilly Latuconsina, Ini Potret Kaia Syarief Kakak Aliando
Aliando Akui Punya Perasaan, Respons Natasha Wilona Curi Perhatian
Ulang Tahun ke-26, Intip Potret Transformasi Aliando Syarief yang Tampan Sejak Kecil
Honor Akting Aliando Syarief 'Terkuak', Nominalnya Bikin Tercengang
40 Kata-Kata Kecewa untuk Suami, Singkat tapi Dalam
Sekitar 11 Jam yang laluReza Arap Kecewa Lagu 'Glorious' Batal Dirilis di Piala Dunia U-20 di Indonesia
Sekitar 13 Jam yang laluDirektur Keamanan Korsel Mundur Gara-gara Lupa Undang Blakcpink ke White House?
Sekitar 13 Jam yang lalu90 Kata-Kata Bijak Pagi Hari, Bangkitkan Semangat buat Awali Aktivitas
Sekitar 13 Jam yang lalu75 Kata-Kata Sedih untuk Pacar, Bisa Bikin Pasangan Baper
Sekitar 14 Jam yang laluNella Kharisma Akhirnya Umumkan Nama Anak Kedua
Sekitar 15 Jam yang laluVIDEO: Pengakuan Pemotor Terobos Mobil Jokowi, Panik & Tak Tahu
Sekitar 10 Jam yang laluIni Arahan Kapolri Usai Lantik Pejabat Utama Polri
Sekitar 10 Jam yang laluSosok 2 Polisi Baku Tembak sama KKB Penyerang Penjagaan Tarawih, 'Bak Rusia-Ukraina'
Sekitar 11 Jam yang laluVIDEO: Perintah Langsung, Pemotor Terobos Rombongan Jokowi Dibina Tak Usah Dihukum
Sekitar 11 Jam yang laluMuncul Video Sebut Pengacara Ferdy Sambo Diseret Masuk Penjara, Simak Faktanya
Sekitar 12 Jam yang laluCEK FAKTA: Hoaks Penemuan Tulang Manusia dan Bom di Ruang Rahasia Rumah Ferdy Sambo
Sekitar 4 Hari yang laluVIDEO: "Papa Kangen" Isi Surat Sambo & Putri Candrawathi ke Anak Tercinta
Sekitar 1 Minggu yang laluSepucuk Surat Ferdy Sambo & Putri untuk Si Bungsu yang Ultah, Ada Pesan Haru
Sekitar 1 Minggu yang laluLPSK Cabut Perlindungan Richard Eliezer Buntut Wawancara TV, Ini Kata Pengacara
Sekitar 3 Minggu yang laluAlasan LPSK Cabut Perlindungan Bharada Richard Eliezer
Sekitar 3 Minggu yang laluLPSK Cabut Perlindungan Terhadap Bharada Richard Eliezer
Sekitar 3 Minggu yang laluCEK FAKTA: Hoaks Permintaan Terakhir Sambo Satu Sel dengan Putri Sebelum Dihukum Mati
Sekitar 3 Minggu yang laluTOP NEWS: Harta Miliaran Rafael Terbongkar | LPSK Kecewa Berat Eliezer Langgar Aturan
Sekitar 2 Minggu yang laluLPSK Cabut Perlindungan, Bharada E akan Diperlakukan Seperti Ini oleh Polisi
Sekitar 2 Minggu yang laluVIDEO: Duduk Perkara Hingga LPSK Cabut Perlindungan Buntut Eliezer Wawancara di TV
Sekitar 2 Minggu yang laluVaksin IndoVac Sudah Bisa Digunakan Sebagai Booster Kedua Masyarakat 18 Tahun ke Atas
Sekitar 3 Minggu yang laluHoaks, Kemenkes Terbitkan Artikel Pria Tak Vaksinasi Berefek pada Kualitas Sperma
Sekitar 1 Bulan yang laluPersija dan Persib Kompak Ucapkan Selamat Juara BRI Liga 1 kepada PSM: Mereka Layak!
Sekitar 2 Jam yang laluAdvertisement
Advertisement
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami