Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Menteri Jonan resmikan pembangkit listrik biogas kelola limbah kelapa sawit

Menteri Jonan resmikan pembangkit listrik biogas kelola limbah kelapa sawit Kelapa Sawit. ©2017 Merdeka.com

Merdeka.com - Menteri Energi Sumber Daya Mineral (ESDM), Ignasius Jonan meresmikan pembangkit listrik tenaga biogas (PLTBg) di Tungkal Ulu, Kabupaten Tanjungjabung Barat, Jambi. Pembangkit ini merupakan dukungan sektor swasta atas komitmen pemerintah dalam penciptaan energi baru terbarukan.

"Kementerian ESDM mendukung sepenuhnya komitmen Presiden RI, Joko Widodo terhadap perubahan iklim yang disampaikan pada Conference of the Parties (COP) Desember 2105 lalu," kata Jonan seperti dikutip Antara, Rabu (24/1).

Dengan demikian, pemerintah mengundang partisipasi pihak swasta lain untuk mulai berinisiatif dan mengambil peran dalam penciptaan energi hijau, yang diharapkan dapat mencapai 23 persen di tahun 2025.

Head of Operation Asian Agri, Bukit Sanjaya mengapresiasi dukungan pemerintah terhadap inisiatifnya yang berinvestasi untuk mengolah limbah cair kelapa sawit secara ramah lingkungan. Dalam mendukung industri sawit nasional yang berkelanjutan, sejak tahun 2015 Asian Agri telah mengoperasikan PLTBg sebagai bagian dari zero waste (nol limbah) perusahan.

"Ini juga menjadi komitmen nyata terhadap kelestarian lingkungan serta dukungan Asian Agri terhadap penciptaan energi baru terbarukan, yang merupakan salah satu fokus pemerintah Indonesia melalui Kementerian ESDM untuk ketahanan energi," jelas Bukit.

Menurut Bukit, pertumbuhan ekonomi dan industri di Jambi juga memerlukan ketersediaan energi dan keberadaan PLTBg Asian Agri, sejalan dengan program prioritas pembangunan Provinsi Jambi dalam pemenuhan energi bagi masyarakat dan mendorong perekonomian daerah secara berkesinambungan.

(mdk/azz)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ubah Limbah Tahu Jadi Biogas, Kini Warga Desa Sambak Magelang Tak Ketergantungan Elpiji

Ubah Limbah Tahu Jadi Biogas, Kini Warga Desa Sambak Magelang Tak Ketergantungan Elpiji

Limbah tahu yang meresahkan warga sekitar, kini menjadi berkah hingga desa tersebut mendapat julukan desa mandiri energi.

Baca Selengkapnya
Ciptakan Energi Hijau, Patra Jasa dan Pertamina Kembangkan Proyek Pengelolaan Limbah Minyak Jelantah

Ciptakan Energi Hijau, Patra Jasa dan Pertamina Kembangkan Proyek Pengelolaan Limbah Minyak Jelantah

Proyek ini diharapkan bisa mengembangkan portofolio dalam pengelolaan energi hijau atau green energy.

Baca Selengkapnya
PLTU Ini Ganti Bahan Bakar Batu Bara dengan Sampah dan Limbah Uang Kertas, Emisi CO2 Langsung Turun 555.000 Ton

PLTU Ini Ganti Bahan Bakar Batu Bara dengan Sampah dan Limbah Uang Kertas, Emisi CO2 Langsung Turun 555.000 Ton

Masyarakat bisa berperan dalam menyediakan bahan baku biomassa, sehingga dapat menciptakan lapangan kerja baru dan meningkatkan pendapatan.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
99 Penyewa di Mal Kota Kasablanka Gunakan Gas Bumi, Apa Untungnya?

99 Penyewa di Mal Kota Kasablanka Gunakan Gas Bumi, Apa Untungnya?

PGN terbuka dan mendorong bagi semua sektor usaha untuk menggunakan gas bumi agar manfaatnya dapat dirasakan secara nyata bersama.

Baca Selengkapnya
BRIN dan PTPN IV PalmCo Ubah Limbah Sawit Jadi Biogas Ramah Lingkungan

BRIN dan PTPN IV PalmCo Ubah Limbah Sawit Jadi Biogas Ramah Lingkungan

Fokus penelitian untuk peningkatan produksi biogas yang ramah lingkungan melalui tandan kosong kelapa sawit.

Baca Selengkapnya
Mahasiswa UNY Olah Bonggol Jagung jadi Energi Terbarukan, Bisa Jadi Sumber Penghasilan Tambahan

Mahasiswa UNY Olah Bonggol Jagung jadi Energi Terbarukan, Bisa Jadi Sumber Penghasilan Tambahan

Proses pengolahan bonggol jagung tidak menyisakan limbah karena sisa pengolahan tersebut masih bisa diolah lagi

Baca Selengkapnya
Menguak Jejak Kejayaan Perkebunan Kapuk di Tanah Jawa, Dulu Mampu Memenuhi 85 Persen Kebutuhan Kapuk Dunia

Menguak Jejak Kejayaan Perkebunan Kapuk di Tanah Jawa, Dulu Mampu Memenuhi 85 Persen Kebutuhan Kapuk Dunia

Industri kapuk mengalami kemunduran karena masyarakat lebih suka memakai Kasur dengan bahan dasar busa dan pegas.

Baca Selengkapnya
Jika Penggunaan Gas Bumi Gangguan saat Libur Lebaran, Segera Lakukan Hal Ini

Jika Penggunaan Gas Bumi Gangguan saat Libur Lebaran, Segera Lakukan Hal Ini

PGN memperketat pengamanan dan meningkatkan kewaspadaan untuk mencegah insiden keamanan yang dapat mengganggu ataupun merugikan lingkungan.

Baca Selengkapnya
Kementan dan Provinsi Banten Kembangkan Padi Varietas Biosalin untuk Wilayah Pesisir

Kementan dan Provinsi Banten Kembangkan Padi Varietas Biosalin untuk Wilayah Pesisir

Pengembangan ini penting dilakukan mengingat Banten memiliki area pesisir pantai yang membutuhkan benih khusus.

Baca Selengkapnya