Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

M Bloc, Ruang Interaksi dan Ekspresi Anak Muda

M Bloc, Ruang Interaksi dan Ekspresi Anak Muda Peresmian M Bloc. ©2019 Merdeka.com/Istimewa

Merdeka.com - Perum Perusahaan Umum Percetakan Uang Republik Indonesia bekerja sama dengan PT Ruang Riang Milenial (RRM) baru saja melaunching ruang publik atau creative hub multifungsi bernama M Bloc yang terletak di kawasan Melawai, Kebayoran, Kamis (26/9). M Bloc diresmikan langsung oleh Menteri BUMN, Rini M Soemarno.

Proyek M Bloc ini mengalihfungsikan lahan seluas 6.500 meter persegi milik Peruri yang sebelumnya merupakan komplek perumahan karyawan dan gudang tempat produksi uang yang sudah tidak beroperasi menjadi sebuah ekosistem bagi komunitas milenial untuk berinteraksi dan berekspresi secara positif.

"Sebagau BUMN, Peruri dituntut tidak hanya memberikan keuntungan usaha yang maksimal bagi para stakeholder, namun juga memiliki kepekaan sosial dan berupaya meningkatkan kualitas lingkungan dan masyarakat," ujar Direktur Utama Peruri, Dwina Septiani Wijaya, Kamis (26/9).

peresmian m bloc©2019 Merdeka.com/Istimewa

M Bloc nantinya akan menyajikan karya-karya seni serta pengembangan brand lokal. Saat ini, terdapat tenant yang begerak dalam bidang kuliner, musik, film, animasi, seni rupa, kriya hingga co workinh space. Selain itu juga, ada dua unit gudang bekas peti uang yang diubah menjadi live house berkapasitas 350 orang yang bisa digunakan untuk konser musik dan berbagai pertunjukan seni.

"M Bloc hadir tidak hanya sebagai upaya optimalisasi aset perusahaan yang idle, namun juga menjadi solusi bagi kelangkaan ruang kreatif anak muda di Jakarta," lanjutnya.

peresmian m bloc©2019 Merdeka.com/Istimewa

Dwina menjelaskan, M Bloc akan menjadi urban space tempat terjadinya dialog yang akan menghasilkan gagasan-gagasan baru kreatif. Dari tempat bersejarah di mana Indonesia mencetak simbol kedaulatannya.

Nantinya, setiap hari akan ada pertunjukan musik di M Bloc Live House yang dimeriahkan oleh musisi-musisi Indonesia.

peresmian m bloc©2019 Merdeka.com/Istimewa

Perum Perusahan Umum Percetakan Uang Republik Indonesia (PERURI) bekerja sama dengan PT Ruang Riang Milenial (RRM) baru saja melaunching ruang publik/creative hub multifungsi bernama M Bloc. Berlokasi di sebagian area kantor Peruri yang terletak di kawasan Melawai, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.

Proyek M Bloc ini mengalihfungsikan lahan seluas 6.500 meter perswgu milik Peruri. Sebelumnya, lahan tersebut merupakan komplek perumahan karyawan dan gudang tempat produksi uang yang sudah tidak beroperasi

(mdk/paw)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Media Sosial Mulai Hangat Jelang Pemilu 2024, Ini Pesan Kapolri

Media Sosial Mulai Hangat Jelang Pemilu 2024, Ini Pesan Kapolri

Jenderal Bintang Empat tersebut pun mewanti-wanti pentingnya menjaga kerukunan dan perdamaian selama proses pemilu.

Baca Selengkapnya
Respons Melki Dinonaktifkan dari Ketua BEM UI, Benarkah Buntut Kritik Pemerintah?

Respons Melki Dinonaktifkan dari Ketua BEM UI, Benarkah Buntut Kritik Pemerintah?

Tudingan Melki melakukan kekerasan seksual pertama kali ramai diperbincangkan di media sosial setelah diunggah akun @BulanPemalu.

Baca Selengkapnya
Pensiunan Aparat Asal Muara Jambi Ini Berkebun Aren dengan Omzet Miliaran, Kalahkan Kelapa Sawit

Pensiunan Aparat Asal Muara Jambi Ini Berkebun Aren dengan Omzet Miliaran, Kalahkan Kelapa Sawit

Peluang bisnis menanam pohon aren di perkebunan milik pribadi bisa meraup omzet hingga miliaran.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Momen Polri dan Awak Media Bagikan Takjil ke Kaum Duafa dan Tukang Parkir

Momen Polri dan Awak Media Bagikan Takjil ke Kaum Duafa dan Tukang Parkir

Kasubbagsumda Bagrenmin DivPropam Polri, AKBP Harto Agung Cahyono mengatakan, kegiatan sosial ini merupakan inisiasi Kadiv Propam Polri

Baca Selengkapnya
Pria Ini Dulu Hidup di Jalanan, Kini Sukses Bangun Usaha Sablon Omzet Ratusan Juta Rupiah Per Hari

Pria Ini Dulu Hidup di Jalanan, Kini Sukses Bangun Usaha Sablon Omzet Ratusan Juta Rupiah Per Hari

Sempat hidup di jalanan, kini pria ini mampu bangkit dari keterpurukan dan berhasil membangun usaha sablon.

Baca Selengkapnya
Hanya Lulusan SD, Pria ini Justru Jadi Pengusaha Otomotif Mendunia

Hanya Lulusan SD, Pria ini Justru Jadi Pengusaha Otomotif Mendunia

Kerja keras sangat dibutuhkan seseorang untuk menjadi sukses.

Baca Selengkapnya
Barisan Pemuda Riau Deklarasikan Dukungan untuk Prabowo-Gibran

Barisan Pemuda Riau Deklarasikan Dukungan untuk Prabowo-Gibran

Pemuda memiliki peran penting pembangunan bangsa dan negara

Baca Selengkapnya
Pengusaha Bakal 'Geruduk' Kantor Ditjen Pajak Bahas PPN Naik 12 Persen

Pengusaha Bakal 'Geruduk' Kantor Ditjen Pajak Bahas PPN Naik 12 Persen

Budi mengaku telah melakukan komunikasi bersama Dirjen Pajak Suryo Utomo terkait rencana pemerintah untuk menaikkan menaikkan PPN menjadi 12 persen pada 2025.

Baca Selengkapnya
Ibu Jubaedah Mekaarkan Senyum Di Desa Miskin

Ibu Jubaedah Mekaarkan Senyum Di Desa Miskin

Ibu Jubaedah bercerita bahan dasar yang digunakan kerupuk ini adalah kencur.

Baca Selengkapnya