Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jokowi minta mendag cari solusi soal bahan baku dan hambatan logistik

Jokowi minta mendag cari solusi soal bahan baku dan hambatan logistik Presiden Jokowi. ©Setpres RI/Cahyo

Merdeka.com - Presiden Joko Widodo menyebut ada dua kunci pertumbuhan ekonomi Indonesia, yaitu ekspor dan investasi. Untuk itu, pengusaha diminta untuk terus memperbaiki kualitas produksi barang dan pengiriman.

"Kualitas produksi dan pengiriman barang harus dijaga dan ditingkatkan. Saya pernah mengingatkan, pembeli itu memperhatikan aspek spesifikasi barang harus sesuai pesanan, on budget atau kompetitif dan cocok dengan pesanan, on time," katanya saat membuka Trade Expo Indonesia (TEI) Ke-32 Tahun 2017 di Nusantara Hall Indonesia Convention Exhibition (ICE), BSD City, Tangerang, Rabu (11/10).

Khusus kepada kementerian terkait, Jokowi meminta agar mencari solusi terkait persoalan bahan baku dan hambatan di jalur logistik. Sebab, setiap melakukan kunjungan kerja ke berbagai daerah, masyarakat melaporkan mahalnya bahan baku dan kerusakan jalur logistik.

"Seringkali bahan baku jadi mahal dan membuat produksi tidak kompetitif karena dipersulit dengan administrasi dan biaya. Ini harus diperbaiki," tegasnya.

Lebih lanjut, Jokowi meminta Menteri Perdagangan Enggartiasto Lukita mendorong hasil produksi lokal ke pasar nontradisional. Hasil produksi lokal juga harus mulai dialihkan ke pasar online.

"Perubahan digital sudah tidak bisa dilawan, dan harus dirangkul untuk meningkatkan perdagangan kita," katanya.

Menutup sambutannya, Jokowi meminta agar pameran dagang dibuat lebih bagus sehingga menarik pembeli mancanegara. Fasilitas Expo juga perlu ditingkatkan kualitasnya sehingga Expo bertaraf kelas dunia.

"Tidak boleh lagi kecil-kecilan dan fasilitas ala kadarnya. Dan saya lihat TEI tahun ini kualitasnya semakin membaik dan saya minta tahun-tahun berikutnya lebih baik lagi," tegas Jokowi.

(mdk/sau)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Indonesia Harus Lebih Tegas Melawan Diskriminasi Perdagangan Global

Indonesia Harus Lebih Tegas Melawan Diskriminasi Perdagangan Global

Indonesia kini menghadapi diskriminasi perdagangan dari banyak negara terkait kebijakan ekspor minyak kelapa sawit.

Baca Selengkapnya
Jokowi Akui Banyak Pelaku Bisnis Khawatir Politik Indonesia Panas Jelang Pemilu 2024

Jokowi Akui Banyak Pelaku Bisnis Khawatir Politik Indonesia Panas Jelang Pemilu 2024

Jokowi bersyukur karena pelaksanaan pemilihan umum 2024 berjalan lancar. Jokowi menargetkan arus modal masuk dan investasi kembali masuk ke Indonesia.

Baca Selengkapnya
Jokowi soal Harga Beras Naik: Bukan Cuma di Negara Kita, Negara Lain juga Mengalami

Jokowi soal Harga Beras Naik: Bukan Cuma di Negara Kita, Negara Lain juga Mengalami

Jokowi mengaku sudah memerintahkan Direktur Utama Badan Urusan Logistik (Bulog) untuk mencari beras dengan harga murah.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Pengusaha Minta Presiden Pengganti Jokowi Turunkan Biaya Logistik

Pengusaha Minta Presiden Pengganti Jokowi Turunkan Biaya Logistik

Salah satu penyebab tingginya biaya logistik nasional karena belum ada konektivitas antara pelabuhan dengan perusahaan logistik.

Baca Selengkapnya
Jokowi Ungkap Isi Pembicaraan dengan Presiden Filipina, Termasuk Soal Pertahanan

Jokowi Ungkap Isi Pembicaraan dengan Presiden Filipina, Termasuk Soal Pertahanan

Jokowi menyebut tiga bidang kerja sama yang akan diperkuat oleh kedua negara.

Baca Selengkapnya
Presiden Jokowi Bertemu Pengusaha dan Investor di Vietnam, Ini Dampak bagi Indonesia

Presiden Jokowi Bertemu Pengusaha dan Investor di Vietnam, Ini Dampak bagi Indonesia

Jokowi menyoroti pentingnya kolaborasi sektor bisnis untuk mewujudkan visi bersama kedua negara.

Baca Selengkapnya
Jokowi Bersyukur Pemilu Berjalan Lancar di saat Geopolitik Global Kurang Kondusif

Jokowi Bersyukur Pemilu Berjalan Lancar di saat Geopolitik Global Kurang Kondusif

Dia melihat masyarakat riang gembira berbondong-bondong ke TPS.

Baca Selengkapnya
Jokowi Alokasikan Rp422,7 Triliun untuk Bangun Infrastruktur di 2024

Jokowi Alokasikan Rp422,7 Triliun untuk Bangun Infrastruktur di 2024

Anggaran infrastruktur ini juga akan digunakan untuk membangun infrastruktur di IKN Nusantara.

Baca Selengkapnya
Jokowi: Harga Beras Turun Saya Dimarahi Petani, Kalau Naik Dimarahi Ibu-ibu

Jokowi: Harga Beras Turun Saya Dimarahi Petani, Kalau Naik Dimarahi Ibu-ibu

Jokowi mengaku tak mudah bagi pemerintah mengelola pangan untuk masyarakat Indonesia yang jumlah penduduknya mebcapai 270 juta orang.

Baca Selengkapnya