Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Harga daging sapi naik, pedagang dituding cari untung buat Lebaran

Harga daging sapi naik, pedagang dituding cari untung buat Lebaran Daging Jelang lebaran. ©2012 Merdeka.com/dwi narwoko

Merdeka.com - Ada dua bahan kebutuhan pokok masyarakat yang mencuri perhatian pemerintah yakni cabai dan daging sapi. Jelang Lebaran yang tinggal hitungan hari, harga kedua komoditas itu selalu naik.

Direktur Jenderal Perdagangan Dalam Negeri (PDN) Srie Agustina menuturkan, naiknya harga daging sapi seiring meningkatnya permintaan masyarakat. Selain itu, naiknya harga daging juga tak lepas dari peran pedagang yang mengejar untung.

"H-7 biasanya permintaan akan sedikit meningkat, pedagang juga biasanya untung sekian karena mau Lebaran jadi sekian, ini yang harus kita jaga," ujar Srie dalam Diskusi Pangan Kita yang diselenggarakan merdeka.com, RRI, IJTI, IKN dan DPD RI di Gedung Dewan Pers, Kebon Sirih, Jakarta Pusat, Kamis (9/7).

Sedangkan penyebab meroketnya harga cabai disinyalir karena musim kemarau yang berbuntut pada kekeringan lahan pertanian.

"Sekarang musim kering jadi dia kekeringan jadi pasokan akan sedikit berkurang, yang lain sih sejauh ini stabil, beras, minyak goreng, terigu stabil, yang harus di cermati di cabai rawit merah," tuturnya.

Srie menjelaskan, kenaikan harga bahan pokok lainnya justru terlihat di awal Ramadan. Kenaikannya tidak lebih dari 2 persen.

"Untuk harga minyak goreng justru yang paling stabil, kalau naik paling di bawah 2 persen karena kita kan pengekspor CPO, jadi naiknya hanya 0,22 persen itu juga karena permintaan," ucapnya.

(mdk/noe)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
H-1 Jelang Puasa Ramadan, Pedagang Pasar Senen Bingung Harga Daging Sapi Terus Naik

H-1 Jelang Puasa Ramadan, Pedagang Pasar Senen Bingung Harga Daging Sapi Terus Naik

Pedagang Pasar Senen mengaku merasa bingung untuk harga daging kerap melonjak setiap bulan Ramadan.

Baca Selengkapnya
Satgas Pangan Polri Beberkan Penyebab Harga Telur dan Daging Masih Tinggi Jelang Lebaran

Satgas Pangan Polri Beberkan Penyebab Harga Telur dan Daging Masih Tinggi Jelang Lebaran

Harga tinggi telur dan daging itu ditemukan Satgas Pangan Polri mengecek ketersediaan stok pangan di sejumlah pasar tradisional.

Baca Selengkapnya
Curhat Pedagang: Harga Beras Bertahan Mahal Jelang Bulan Puasa, Pelanggan Terus Berkurang

Curhat Pedagang: Harga Beras Bertahan Mahal Jelang Bulan Puasa, Pelanggan Terus Berkurang

Kenaikan harga beras medium disebabkan oleh stok kiriman beras menipis.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Harga Telur Ayam Mulai Turun Jelang Idul Fitri, Ternyata Ini Pemicunya

Harga Telur Ayam Mulai Turun Jelang Idul Fitri, Ternyata Ini Pemicunya

Harga telur saat ini sudah mendekati harga acuan yang ditentukan pemerintah.

Baca Selengkapnya
Beda dengan Zulhas, Wali Kota Semarang Temukan Harga Cabai Masih Rp100 Ribu per Kg

Beda dengan Zulhas, Wali Kota Semarang Temukan Harga Cabai Masih Rp100 Ribu per Kg

Wali Kota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu menemukan harga cabai masih tinggi setelah meninjau Pasar Jatingaleh, Semarang, Rabu (20/12).

Baca Selengkapnya
Mendag Akhirnya Buka Suara soal Penyebab Mahalnya Harga Beras di Awal Ramadan

Mendag Akhirnya Buka Suara soal Penyebab Mahalnya Harga Beras di Awal Ramadan

Sejak 10 Maret 2024, Pemerintah menaikkan harga eceran tertinggi (HET) beras premium sebesar Rp1.000 per kilogram (kg).

Baca Selengkapnya
Harga Pangan di Jakarta Naik, Ternyata Ini Penyebabnya

Harga Pangan di Jakarta Naik, Ternyata Ini Penyebabnya

Ada beberapa harga komoditas bahan pangan yang mengalami kenaikan antara lain, beras, telur ayam, daging ayam, dan gula pasir.

Baca Selengkapnya
Harga Pangan Sentuh Titik Termahal dalam 30 Tahun, Banyak Orang Amerika Tak Lagi Makan di Luar

Harga Pangan Sentuh Titik Termahal dalam 30 Tahun, Banyak Orang Amerika Tak Lagi Makan di Luar

Makanan yang mengalami kenaikan di antaranya daging sapi, hingga gula. Bahkan keduanya merupakan komoditas pokok.

Baca Selengkapnya
Siap-Siap, Daging Sapi Bakal Langka dan Makin Mahal Saat Ramadan hingga Lebaran

Siap-Siap, Daging Sapi Bakal Langka dan Makin Mahal Saat Ramadan hingga Lebaran

Asosiasi Pengusaha Importir Daging Indonesia (Aspidi) menyebut stok daging sapi terancam langka saat bulan Ramadan.

Baca Selengkapnya