Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Cara Membuat Sate Sapi ala Rumahan, Begini Bumbunya yang Sedap dan Bikin Nagih

Cara Membuat Sate Sapi ala Rumahan, Begini Bumbunya yang Sedap dan Bikin Nagih Cara Membuat Sate Sapi ala Rumahan, Begini Bumbunya yang Sedap dan Bikin Nagih. Instagram/©2023 Merdeka.com

Merdeka.com - Cara membuat sate sapi ala rumahan cukup mudah. Bahan-bahan yang diperlukan juga bisa mudah didapatkan di pasar atau supermarket.

Sate salah satu menu yang memiliki banyak penggemar. Tak hanya kambing atau ayam, sapi juga umum digunakan untuk membuat sate, terutama bagian punggung atau tunjungnya.

Hal itu karena bagian tersebut teksturnya cenderung lebih lunak. Agar bisa lebih empuk lagi, daging sapi biasanya dapat direbus dan dimarinasi lebih dulu.

Tidak hanya bikin empuk, memarinasi daging dengan beragam bumbu dapat membuat bumbunya bisa lebih meresap hingga ke dalam daging sapi.

Dirangkum dari beragam sumber, Senin (30/1) berikut adalah cara membuat sate sapi ala rumahan dengan ragam bumbunya.

Bumbu Sate Maranggi

Bahan:

- 5 siung bawang putih- 5 siung bawang merah- 1 sdm ketumbar- 1 sdm air asam Jawa- Garam dan gula merah secukupnya- 2 sdm kecap manis- 1 sdm minyak goreng

cara membuat sate sapi ala rumahan begini bumbunya yang sedap dan bikin nagih

Instagram/©2023 Merdeka.com

Sambal kecap:

- 3 siung bawang merah, iris- 1 buah tomat, iris- 10 buah cabai rawit, iris- 5 sdm kecap manis- 1 sdt air jeruk purut atau nipis

Cara membuat:

1. Haluskan bawang merah, bawang putih, ketumbar, garam, dan gula merah.2. Tambahkan kecap, air asam Jawa, dan minyak goreng, aduk.3. Sambal kecap: campurkan semua bahan, aduk.

Bumbu Kecap Rempah

Bahan:

- 5 siung bawang putih- 10 siung bawang merah- 1 sdm ketumbar- 2 buah kemiri- 1 sdt garam- 1/2 gula Jawa- 6 lembar daun jeruk (iris halus)- 1 ruas jahe (geprek)- 2 sdm asam Jawa- Kecap manis- Minyak goreng

cara membuat sate sapi ala rumahan begini bumbunya yang sedap dan bikin nagih

Instagram/©2023 Merdeka.com

Cara membuat:

1. Sambal kecap: tuang kecap ke mangkuk. Beri irisan tomat, bawang merah, cabai rawit, dan cabai merah.2. Haluskan semua bahan.3. Masukkan 3/4 bagian bumbu yang dihaluskan, daun jeruk, asam Jawa, dan jahe geprek ke daging.4. Aduk secara merata, simpan selama 30 menit di dalam kulkas.5. Sisa 1/4 bagian bumbu, tambahkan kecap manis dan minyak goreng untuk olesan saat membakar.

Bumbu Kacang ala Madura

Bahan:

- 250 gr kacang tanah, goreng- 3 siung bawang merah- 3 siung bawang putih- 5 buah cabai merah- Kemiri- 2 bulatan gula merah atau aren- Air secukupnya- Garam

cara membuat sate sapi ala rumahan begini bumbunya yang sedap dan bikin nagih

Instagram/©2023 Merdeka.com

Cara membuat:

1. Haluskan bawang merah, bawang putih, kemiri, kunyit, dan ketumbar untuk ungkep daging.2. Campurkan gula aren dan air asam Jawa ke dalam bumbu, aduk hingga rata, lalu tambahkan garam dan kecap manis, aduk hingga rata.3. Masukkan daging ke dalam bumbu, diamkan selama kurang lebih 15 menit agar bumbu meresap.4. Untuk membuat bumbu kacang, haluskan bawang merah, bawang putih, kemiri, cabai, dan kacang tanah goreng.5. Masak bumbu kacang, masukkan gula merah, kecap, air sedikit, dan tambahkan garam, lalu masak hingga matang.

Bumbu Ketumbar

Bahan:

- 6 siung bawang merah- 5 siung bawang putih- 2 sdt ketumbar- 2 butir kemiri- Merica bubuk secukupnya- 1 ruas jahe- 1 daun jeruk- Garam secukupnya- Gula Jawa sisir secukupnya- Kecap manis secukupnya

cara membuat sate sapi ala rumahan begini bumbunya yang sedap dan bikin nagih

Instagram/©2023 Merdeka.com

Cara membuat:

1. Haluskan bawang putih, bawang merah, ketumbar, kemiri, jahe, garam, dan gula Jawa.2. Marinasi daging dengan bumbu yang sudah dihaluskan, masukkan daun jeruk iris.3. Diamkan kurang lebih 15-30 menit. Siap dibakar.

Bumbu Sate Kere khas Solo

Bahannya:

- Bumbu kacang

Bumbu halus:

- 8 siung bawang putih- 12 siung bawang merah- 1,5 sdm ketumbar- 3 buah kemiri- 1-2 sdt garam- 3/4 dari 1 bulatan gula Jawa- 6 lembar daun jeruk (iris halus)- 1 ruas jahe (geprek)- 2 sdm asam Jawa- Kecap manis secukupnya- Minyak goreng secukupnya- Air secukupnya

cara membuat sate sapi ala rumahan begini bumbunya yang sedap dan bikin nagih

Instagram/©2023 Merdeka.com

Cara membuat:

1. Haluskan semua bahan bumbu halus.2. Marinasi daging dengan bumbu halus 30 menit di kulkas.3. Beri bumbu kacang jika sate sudah matang.

Bumbu Gochujang

Bahan-bahan:

- 1 sdm margarin- 1 sdm madu- 3 sdm kecap manis- 4 sdm saus gochujang

Cara membuat:

1. Dalam mangkuk kecil, campur margarin, madu, kecap manis, dan saus gochujang, aduk rata.2. Oleskan pada daging.

Bumbu Kelapa

Bahan:

- 1/2 buah kelapa parut

Bumbu marinasi:

- 3 cm kunyit bakar- 5 siung bawang putih- 8 siung bawang merah- 1 sdm ketumbar- 1/2 sdt jintan- 75 gr gula merah- 1 sdt garam- 1 sdt kaldu jamur

Bumbu kacang:

- 100 gr kacang tanah- 2 sdm bawang putih goreng- 3 sdm bawang merah goreng- 5 cabai merah besar- 3 kemiri- 1 sdm gula merah- Garam secukupnya- 350 ml air

Cara membuat:

1. Bumbu marinasi: haluskan bawang putih, bawang merah, kunyit, jintan, ketumbar, gula merah, garam, dan kaldu jamur.2. Tambahkan kelapa, remas-remas ke daging.

(mdk/bil)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Mencicipi Sate Sapi Suruh Salatiga, Kelezatannya Jadi Incaran Para Pencinta Kuliner

Mencicipi Sate Sapi Suruh Salatiga, Kelezatannya Jadi Incaran Para Pencinta Kuliner

Karena kelezatannya yang tiada duanya, kuliner ini jadi incaran para pencinta kuliner.

Baca Selengkapnya
Resep Sate Ayam Saus Kacang yang Mudah untuk Dimasak, Gurih Rasanya Sedap Aromanya!

Resep Sate Ayam Saus Kacang yang Mudah untuk Dimasak, Gurih Rasanya Sedap Aromanya!

Cek dulu yuk resep sate ayam saus kacang yang super praktis dan lezat berikut ini.

Baca Selengkapnya
Baru Buka Langsung Diserbu, Ini 10 Potret Tempat Makan Sate Baim Wong yang Luas dan Asik Buat Nongkrong

Baru Buka Langsung Diserbu, Ini 10 Potret Tempat Makan Sate Baim Wong yang Luas dan Asik Buat Nongkrong

Baim Wong kembali membuka bisnis kuliner. Kali ini, ia membuka sebuah tempah makan dengan menyuguhkan sate sebagai menu utamanya.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Resep Semur Daging Sapi yang Lezat Menggugah Selera, Begini Bahan yang Harus Disiapkan

Resep Semur Daging Sapi yang Lezat Menggugah Selera, Begini Bahan yang Harus Disiapkan

Semur daging sapi adalah olahan daging sapi yang dimasak dengan bumbu-bumbu yang kaya akan rasa.

Baca Selengkapnya
Resep Soto Daging Sapi yang Enak dan Segar, Cocok untuk Sajian saat Kumpul Keluarga

Resep Soto Daging Sapi yang Enak dan Segar, Cocok untuk Sajian saat Kumpul Keluarga

Merdeka.com merangkum resep soto daging sapi yang enak dan segar. Simak ulasannya.

Baca Selengkapnya
5 Resep Sayur Asem yang Segar, Masakan Rumahan yang Bikin Keluarga Ketagihan

5 Resep Sayur Asem yang Segar, Masakan Rumahan yang Bikin Keluarga Ketagihan

Merdeka.com merangkum informasi tentang resep sayur asem yang segar dan bikin keluarga ketagihan.

Baca Selengkapnya
Cara Membuat Sambal Terasi yang Enak Sebagai Pelengkap Sajian Berbuka Puasa

Cara Membuat Sambal Terasi yang Enak Sebagai Pelengkap Sajian Berbuka Puasa

Sambal terasi sering dijadikan pelengkap untuk berbagai jenis hidangan, termasuk menu berbuka puasa, seperti nasi, lauk pauk, gorengan, dan banyak lagi.

Baca Selengkapnya
Resep Bumbu Sayur Asem Jawa, Hidangan yang Cocok untuk Buka Puasa

Resep Bumbu Sayur Asem Jawa, Hidangan yang Cocok untuk Buka Puasa

Sayur asem adalah salah satu menu favorit keluarga karena rasanya yang lezat dan mudah dibuat.

Baca Selengkapnya
7 Resep Masakan Simpel yang Enak dan Hemat, Mudah Dibuat

7 Resep Masakan Simpel yang Enak dan Hemat, Mudah Dibuat

Mengolah masakan rumahan yang lezat tidak selalu memerlukan banyak waktu dan bahan-bahan yang sulit dicari.

Baca Selengkapnya