Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Bikin Kaget, Momen saat Kereta Ketel Pertamina Mendadak Lewat saat Acara Maulid Nabi

Bikin Kaget, Momen saat Kereta Ketel Pertamina Mendadak Lewat saat Acara Maulid Nabi Detik-Detik Kereta Lewat saat Ada Pengajian. Instagram/@dagelansantri ©2022 Merdeka.com

Merdeka.com - Peristiwa tak terduga terjadi di sebuah acara peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW yang diadakan di daerah Malang, Jawa Timur. Sebab, di tengah-tengah acara berlangsung mendadak sebuah kereta api ketel Pertamina melintas di hadapan penceramah yang sedang bertausiyah.

Hal ini pun sontak membuat banyak orang yang hadir kaget. Usai dibagikan, unggahan itupun langsung ramai menjadi sorotan dan mendapat beragam komentar dari warganet. Banyak netizen mempertanyakan alasan warga setempat yang menggelar pengajian di dekat rel kereta. Simak ulasannya:

Kereta Lewat saat Pengajian

detik detik kereta lewat saat ada pengajian

Instagram/@dagelansantri ©2022 Merdeka.com

Melansir dari unggahan di akun Instagram @dagelansantri, membagikan video merekam detik-detik ketika kereta api ketel Pertamina mendadak melintas di tengah-tengah acara pengajian.

Pengajian peringatan Maulid Nabi itu sendiri diketahui digelar di tempat yang tak biasa, yakni di kawasan pemukiman padat yang dibelah oleh perlintasan rel kereta api (KA).

Dalam video, tampak seorang penceramah yang sedang mengisi tausiyah dikagetkan dengan kemunculan kereta api yang melintas tepat di depan panggung secara tiba-tiba.

Ceramah Dihentikan Sejenak

detik detik kereta lewat saat ada pengajian

Instagram/@dagelansantri ©2022 Merdeka.com

Dalam unggahan tersebut, terlihat seorang penceramah mengenakan busana serba putih sedang berdiri dengan memegang mikrofon. Dia tampak berhenti berceramah saat tiba-tiba kereta api ketel Pertamina melintas di hadapannya. Ia terlihat kebingungan sampai harus menghentikan tausiyahnya.Terlihat pula kereta api yang bertuliskan Pertamina itu memiliki beberapa gerbong sehingga sang penceramah dan jamaah harus menunggu beberapa saat untuk melanjutkan acara pengajian."Saat pengajian berlangsung, tiba-tiba melintas KA Ketel BBM. Jalur ini khusus untuk loading/unloading BBM di Jagalan, Malang," tulis keterangan unggahan.

Komentar Netizen

Usai dibagikan, unggahan itupun langsung ramai jadi sorotan dan mendapat beragam komentar dari netizen. "Tidak menjadi halangan untuk tetap merayakan hari kelahiran Nabi tercinta," kata @zayn."Kenapa enggak dibuat satu tempat aja ya? maksudnya biar enggak kepisah rel," kata @tassa."Apakah enggak ada lahan luas lainnya kah?," tanya akun @adele."Aduh pak ustadz.... Kenapa pas kereta nya lewat ga di doa in biar harga BBM nya turun???hehehe," ledek akun @rizalmar***"Masya Allah.....salut saya ...tak ada kata rintangan untuk mencintai Nabiyullah," @sitihali.

      Lihat postingan ini di Instagram

Sebuah kiriman dibagikan oleh Guyonan Santri Nusantara (@dagelansantri)

(mdk/khu)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: Pengakuan Dosa Pengemudi Songong Pegawai Pertamina, Minta Maaf Ludahi Mila
VIDEO: Pengakuan Dosa Pengemudi Songong Pegawai Pertamina, Minta Maaf Ludahi Mila

Video seorang pengemudi mobil bersikap arogan karena tak terima ditegur saat berhenti sembarangan

Baca Selengkapnya
VIDEO: Mencekam Detik-Detik Lima Mobil Kecelakaan Beruntun di Gerbang Tol Halim
VIDEO: Mencekam Detik-Detik Lima Mobil Kecelakaan Beruntun di Gerbang Tol Halim

Kecelakaan beruntun terjadi di akses Gerbang Tol Halim Utama menuju Tol Dalam Kota

Baca Selengkapnya
VIDEO: Mobil Terbakar & Meledak Diduga Dilempari Petasan Gerombolan Remaja Konvoi di Kembangan Jakbar
VIDEO: Mobil Terbakar & Meledak Diduga Dilempari Petasan Gerombolan Remaja Konvoi di Kembangan Jakbar

Kebakaran diduga dipicu akibat ulah gerombolan remaja yang melakukan konvoi.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
VIDEO: Hasil Sidang Isbat Awal Ramadan 1445 H Jatuh pada Selasa 12 Maret 2024
VIDEO: Hasil Sidang Isbat Awal Ramadan 1445 H Jatuh pada Selasa 12 Maret 2024

Pemerintah menetapkan awal Ramadan jatuh pada Selasa 12 Maret 2024.

Baca Selengkapnya
Penumpang KA Jarak Jauh Melonjak Hampir 50 Persen Saat Libur Natal 2023
Penumpang KA Jarak Jauh Melonjak Hampir 50 Persen Saat Libur Natal 2023

Kereta api masih menjadi moda transportasi pilihan masyarakat saat bepergian.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Ngamuk Pengemudi Ngaku TNI & Adik Jenderal Tabrak Mobil Wartawan di Tol Japek, Puspom Bergerak!
VIDEO: Ngamuk Pengemudi Ngaku TNI & Adik Jenderal Tabrak Mobil Wartawan di Tol Japek, Puspom Bergerak!

Diduga pria yang mengaku anggota TNI itu, tidak terima disebut salah karena menyalip dari bahu jalan.

Baca Selengkapnya
Momen Kehangatan Diah Permatasari dan Keluarga saat Buka Puasa Bersama, Potret Ganteng Kedua Putranya Bikin Salfok
Momen Kehangatan Diah Permatasari dan Keluarga saat Buka Puasa Bersama, Potret Ganteng Kedua Putranya Bikin Salfok

Diah Permatasari menikmati momen buka puasa bersama dengan keluarga besar saat Ramadan.

Baca Selengkapnya
Mabuk Berat Usai Pesta Miras Malam Tahun Baru, Pemuda Tertidur di Rel Berujung Tewas Ditabrak Kereta
Mabuk Berat Usai Pesta Miras Malam Tahun Baru, Pemuda Tertidur di Rel Berujung Tewas Ditabrak Kereta

Saat akan melintas di lokasi kejadian dan melihat beberapa orang berada di rel kereta api, masinis segera membunyikan suling lokomotif berulang-ulang agar orang

Baca Selengkapnya
VIDEO: Catat! Mobil Pejabat Bagus & Mewah Kalau Bukan Listrik Dilarang Masuk IKN
VIDEO: Catat! Mobil Pejabat Bagus & Mewah Kalau Bukan Listrik Dilarang Masuk IKN

Menpan RB Abdullah Azwar Anas mengungkap aturan ketika kendaraan memasuki kawasan IKN

Baca Selengkapnya