Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Samsung Disebut Kembangkan Galaxy Fold Lite, Spek dan Harga Ekonomis

Samsung Disebut Kembangkan Galaxy Fold Lite, Spek dan Harga Ekonomis Samsung Galaxy Fold. ©2019 Merdeka.com / Roy Ridho

Merdeka.com - Samsung Galaxy Fold 2 dilaporkan bakal segera rilis beberapa bulan lagi. Namun rumor terbaru juga menyebutkan bahwa Samsung sedang mengembangkan gadget lipat yang lebih ekonomis secara spesifikasi dan juga harga.

Melansir Phone Arena yang mengutip pembocor Max Weinbach, ini adalah Galaxy Fold Lite, yang akan menghilangkan fitur-fitur mewah dari Fold reguler dan membuat spesifikasinya lebih standar.

Beberapa yang akan dihilangkan adalah teknologi Ultra Thin Glass yang merupakan teknologi layar lipat canggih di Galaxy Z Flip. Smartphone ini nantinya hanya akan menggunakan pelindung layar plastik.

Selain itu, Samsung akan membuat layar luarnya jadi lebih kecil. Kemungkinan besar hanya akan menggunakan layar notifikasi kecil seperti yang ada di Galaxy Z Flip.

Soal dapur pacu, kemungkinan besar prosesor yang diusung tetap prosesor high-end seperti Exynos 990, atau Snapdragon 855 yang jadi otak Galaxy Fold original.

Satu hal yang bakal dihilangkan adalah konektivitas 5G, di mana hal ini tentu mengeliminasi terpasangnya prosesor premium seperti Snapdragon 865.

Soal harga, diprediksi Fold Lite akan dilepas dengan harga 1.099 Dollar, atau setara dengan Rp16,3 juta. Angka ini hampir separuh dari Galaxy Fold reguler, dan tetap lebih murah dari Galaxy Z Flip.

menarik?

(mdk/idc)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Samsung Dirumorkan Bakal Hadirkan Galaxy Fold dengan Harga Murah Tahun ini
Samsung Dirumorkan Bakal Hadirkan Galaxy Fold dengan Harga Murah Tahun ini

Dikabarkan Galaxy Fold dengan harga miring sedang dipersiapkan.

Baca Selengkapnya
Samsung Rilis Galaxy Z Fold5 dan Z Flip5 di Indonesia, Ini Harga dan Bentuknya
Samsung Rilis Galaxy Z Fold5 dan Z Flip5 di Indonesia, Ini Harga dan Bentuknya

Samsung Electronics Indonesia resmi meluncurkan Galaxy Z Fold5 dan Galaxy Z Flip5, untuk pasar Tanah Air.

Baca Selengkapnya
Kapan Teknologi Ponsel Lipat Bermula? Ternyata Ini Penemunya!
Kapan Teknologi Ponsel Lipat Bermula? Ternyata Ini Penemunya!

Konsep ponsel lipat pertama kali dikembangkan oleh Samsung sejak mereka pertama kali memamerkan prototipe pada tahun 2011.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Samsung Akui sedang Kembangkan Tablet Layar Lipat
Samsung Akui sedang Kembangkan Tablet Layar Lipat

Setelah HP layar lipatnya sukses di pasaran, Samsung berencana mengembangkan Tablet layar lipat.

Baca Selengkapnya
Sehari Sebelum Dirilis, Segini Harga Samsung Galaxy S24?
Sehari Sebelum Dirilis, Segini Harga Samsung Galaxy S24?

Beragam informasi menyebut Samsung Galaxy S24 punya harga segini.

Baca Selengkapnya
Daftar Harga HP Samsung Galaxy S24 Series di Indonesia, Paling Murah Segini
Daftar Harga HP Samsung Galaxy S24 Series di Indonesia, Paling Murah Segini

Ini daftar lengkap harga Samsung Galaxy S24 di Indonesia. Berminat yang mana?

Baca Selengkapnya
Ini Bocoran Harga dan Spek Samsung Galaxy S24 Jelang Peluncuran
Ini Bocoran Harga dan Spek Samsung Galaxy S24 Jelang Peluncuran

Samsung Galaxy S24 dikabarkan akan segera meluncur di pertengahan Januari tahun ini.

Baca Selengkapnya
Diduga ini Deretan Warna Samsung Galaxy S24 Jelang Dirilis
Diduga ini Deretan Warna Samsung Galaxy S24 Jelang Dirilis

Samsung digadang-gadang akan memperkenalkan Galaxy S24 bulan ini.

Baca Selengkapnya
Sukses Kalahkan Apple, Samsung Kembali  ke Posisi Pertama Pasar Smartphone Dunia
Sukses Kalahkan Apple, Samsung Kembali ke Posisi Pertama Pasar Smartphone Dunia

Samsung kembali berada di posisi pertama, mengalahkan Apple dalam hal penjualan smartphone di dunia.

Baca Selengkapnya