Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ini Kekurangan Terbesar Dari Galaxy Note 20 Ultra

Ini Kekurangan Terbesar Dari Galaxy Note 20 Ultra Samsung Galaxy Note 20 Ultra. ©2020 Samsung via Phone Arena

Merdeka.com - Samsung Galaxy Note 20 Ultra tak bisa dimungkiri adalah smartphone yang paling ditunggu di tahun 2020. Ulasan tentang smartphone ini pun sangat bagus, mengingat sistem kamera terbaik, SPen, dan juga prosesor terbaik. Hal ini membuat Note 20 Ultra bisa jadi pilihan di banyak profesi.

Namun salah satu kekurangan utama yang juga susah dimungkiri di tengah kehebatan Note 20 Ultra adalah soal durabilitas. Berdasarkan laporan dari Phone Arena yang menguji baterai smartphone ini yang berkapasitas 4.500mAh, ternyata tidak terlalu bertahan lebih dari satu hari.

Bahkan, dilaporkan bahwa, penggunan kelas berat dengan memaksimalkan fitur seperti kecepatan refresh maksimal, juga akan menguras baterai lebih cepat.

Penjelasannya pun cukup mudah dan logis, di mana kecepatan layar 120Hz ini adalah fitur yang sangat menguras baterai. Ini adalah fitur yang sangat mewah di mana segala yang muncul di layar bergerak lebih mulus dan sama sekali tidak ada lag.

Namun fitur ini menghuras baterai, bahkan ketika opsi adaptasi yang dapat menurunkan kecepatan layar secara otomatis (LTPO), baterai tetap terkuras cepat.

Hal ini mungkin bisa diatasi oleh Samsung dengan memberi opsi 90Hz. Pasalnya, Samsung tidak memberi opsi di luar 120Hz dengan fitur LTPO. Padahal, opsi 90Hz sendiri sudah cukup mulus, dan sudah sangat berbeda dengan kecepatan layar standar yakni 60Hz.

Dua smartphone yang bertahan dengan menggunakan kecepatan layar 90Hz adalah Asus Zenfone 7 Pro dan OnePlus8. Keduanya memiliki baterai dengan kapasitas rata-rata setara, namun seperti yang diungkap dari uji baterai Phone Arena, keduanya mampu tetap bertahan lebih dari satu hari dengan layar yang juga tetap mulus.

Apakah dalam pembaruan software terbaru, Samsung akan memberikan opsi ini? Kita tunggu saja.

(mdk/idc)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
5 Alternatif HP yang Layak Dipertimbangkan selain Samsung Galaxy S24 Ultra

5 Alternatif HP yang Layak Dipertimbangkan selain Samsung Galaxy S24 Ultra

Berikut daftar HP yang layak dipertimbangkan selain Samsung Galaxy S24 Ultra.

Baca Selengkapnya
Begini Hasil Jepretan Samsung Galaxy S24 Ultra dari “Luar Angkasa”

Begini Hasil Jepretan Samsung Galaxy S24 Ultra dari “Luar Angkasa”

Tujuan proyek yang ambisius ini adalah untuk mendorong batas-batas kemungkinan dalam penggunaan kamera ponsel pintar.

Baca Selengkapnya
Daftar Harga HP Samsung Galaxy S24 Series di Indonesia, Paling Murah Segini

Daftar Harga HP Samsung Galaxy S24 Series di Indonesia, Paling Murah Segini

Ini daftar lengkap harga Samsung Galaxy S24 di Indonesia. Berminat yang mana?

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Diduga ini Deretan Warna Samsung Galaxy S24 Jelang Dirilis

Diduga ini Deretan Warna Samsung Galaxy S24 Jelang Dirilis

Samsung digadang-gadang akan memperkenalkan Galaxy S24 bulan ini.

Baca Selengkapnya
Sehari Sebelum Dirilis, Segini Harga Samsung Galaxy S24?

Sehari Sebelum Dirilis, Segini Harga Samsung Galaxy S24?

Beragam informasi menyebut Samsung Galaxy S24 punya harga segini.

Baca Selengkapnya
Begini Penampakan Detail Samsung Galaxy Z Fold5 dan Z Flip5 yang Baru Dirilis di Indonesia

Begini Penampakan Detail Samsung Galaxy Z Fold5 dan Z Flip5 yang Baru Dirilis di Indonesia

Samsung Indonesia baru saja merilis duo flagship yang ditunggu-tunggu di tahun ini yakni Galaxy Z Fold5 & Flip5.

Baca Selengkapnya
Samsung Akui sedang Kembangkan Tablet Layar Lipat

Samsung Akui sedang Kembangkan Tablet Layar Lipat

Setelah HP layar lipatnya sukses di pasaran, Samsung berencana mengembangkan Tablet layar lipat.

Baca Selengkapnya
Samsung Rilis Galaxy Z Fold5 dan Z Flip5 di Indonesia, Ini Harga dan Bentuknya

Samsung Rilis Galaxy Z Fold5 dan Z Flip5 di Indonesia, Ini Harga dan Bentuknya

Samsung Electronics Indonesia resmi meluncurkan Galaxy Z Fold5 dan Galaxy Z Flip5, untuk pasar Tanah Air.

Baca Selengkapnya
Penjualan Samsung Galaxy S24 Salip Galaxy S23 secara Global, Seri Ultra Tetap Jadi Terpopuler

Penjualan Samsung Galaxy S24 Salip Galaxy S23 secara Global, Seri Ultra Tetap Jadi Terpopuler

Ini merupakan riset dari lembaga Counterpoint Research yang memotret penjualan seri flagship Samsung.

Baca Selengkapnya