Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

5 Aplikasi keyboard gratis terbaik di Android

5 Aplikasi keyboard gratis terbaik di Android keyboard. ©2015 Merdeka.com/ techradar.com

Merdeka.com - Keyboard di smartphone sangat penting penggunaannya untuk mengetik pesan atau sekedar melakukan pencarian aplikasi. Tetapi, keyboard bawaan dari smartphone sering tidak sesuai dengan apa yang pengguna inginkan. Di Google play store sendiri, sangat banyak pilihan aplikasi smartphone yang membuat pengguna bingung. Berikut merupakan 5 aplikasi keyboard terbaik yang bisa didapatkan secara gratis, seperti dilansir dari techradar.com.

Google keyboard

keyboard

Aplikasi keyboard buatan Google ini merupakan keyboard yang responsif. Autocorrect berbahasa inggris juga disediakan oleh Google agar pengguna dapat menulis dengan cepat. Ditambah dengan adanya fitur gesture yang memungkinkan Anda memencet tombol yang jaraknya berjauhan secara cepat.

Go Keyboard

keyboard

Go keyboard merupakan kemasan keyboard yang lengkap. Aplikasi ini menyediakan lebih dari 1000 tema dengan 60 pilihan bahasa. Jenis keyboard juga bisa disesuaikan sesuai selera, yaitu QWERTY, QWERTZ, dan AZERTY keyboard. Keyboard ini sangat cocok untuk anak muda yang menginginkan tampilan keyboard yang berbeda.

Adaptxt

keyboard

Aplikasi keyboard ini masih bisa didapatkan gratis di Google play store. Keboard ini menawarkan grafis dan tampilan yang bagus dengan 90 pilihan bahasa. Adaptxt juga dapat mendeteksi lokasi Anda berada pada saat itu.

Swiftkey

keyboard

Sama dengan Go keyboard, Swiftkey memungkinkan pengguna mengunduh tema dengan berbagai design dan warna yang elegan. Untuk Anda yang menggunakan tablet, aplikasi ini dapat membagi 2 bagian keyboard. Hal tersebut memudahkan Anda untuk mengetik lebih cepat dengan kedua tangan.

TouchPal

keyboard

Keyboard ini memiliki kelebihan dapat mengubah foto pribadi ke emoticon. Touchpal memiliki lebih dari 800 emoji, emoticon, smiley, dan tampilan teks pada tema-tema yang tersedia.

Anda bisa memilih aplikasi keyboard yang sesuai dengan keinginan Anda. Selamat mencoba!

(mdk/lar)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Top Up hingga Langganan Aplikasi Bisa Setengah Harga! Cek Caranya Dulu Yuk

Top Up hingga Langganan Aplikasi Bisa Setengah Harga! Cek Caranya Dulu Yuk

Pakai aplikasi DANA, dari kegiatan top up hingga berlangganan aplikasi favorit jadi lebih murah.

Baca Selengkapnya
Daftar HP Android Bekas yang Masih Punya Harga Jual Tinggi dan Dicari Kolektor

Daftar HP Android Bekas yang Masih Punya Harga Jual Tinggi dan Dicari Kolektor

Berikut ini deretan HP Android bekas yang dicari-cari.

Baca Selengkapnya
Daftar HP yang Tak Lagi Bisa Pakai WA di 2024

Daftar HP yang Tak Lagi Bisa Pakai WA di 2024

Berikut adalah daftar smartphone yang tidak dapat mengakses WhatsApp pada tahun 2024.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
17 Aplikasi Ini Jangan Pernah Diinstal di HP

17 Aplikasi Ini Jangan Pernah Diinstal di HP

Berikut daftar aplikasi yang jangan pernah diinstal pengguna HP.

Baca Selengkapnya
Gratis! Cara Mudah Ganti e-KTP Rusak atau Hilang, Sehari Jadi

Gratis! Cara Mudah Ganti e-KTP Rusak atau Hilang, Sehari Jadi

Pemerintah telah menyediakan layanan mengganti KTP rusak gratis.

Baca Selengkapnya
Fungsi F1 Sampai F12 pada Keyboard, Lengkap dengan Penjelasannya

Fungsi F1 Sampai F12 pada Keyboard, Lengkap dengan Penjelasannya

Apakah Anda tahu fungsi tombol F1 sampai F12? Berikut penjelasannya.

Baca Selengkapnya
17 Jenis Alat Musik Modern, Ketahui Bentuk dan Cara Memainkannya

17 Jenis Alat Musik Modern, Ketahui Bentuk dan Cara Memainkannya

Merdeka.com merangkum informasi tentang 17 jenis alat musik modern dan cara memainkannya yang perlu kamu ketahui.

Baca Selengkapnya
Inilah 5 Situs Video Converter Online 2024 Terbaik Tanpa Perlu Instal Aplikasi

Inilah 5 Situs Video Converter Online 2024 Terbaik Tanpa Perlu Instal Aplikasi

Beragamnya situs konversi video tanpa instal aplikasi dan punya banyak format tentu memudahkan penggunanya. Apa saja situs video converter online tersebut?

Baca Selengkapnya
Hanya Pakai iPhone Bisa Melacak Lubang Hitam yang Misterius, Ini Nama Aplikasinya

Hanya Pakai iPhone Bisa Melacak Lubang Hitam yang Misterius, Ini Nama Aplikasinya

Berikut nama aplikasi yang hanya tersedia di iPhone untuk mengecek lubang hitam.

Baca Selengkapnya