Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Para Penghuni Posko Ini Harus Rela Satu Tenda dengan Jenazah, Ini Penyebabnya

Para Penghuni Posko Ini Harus Rela Satu Tenda dengan Jenazah, Ini Penyebabnya Viral Para Penghuni Posko Ini Harus Rela Satu Tenda dengan Jenazah, Ini Penyebabnya. ©2022 Merdeka.com/ Twitter @bdruuun

Merdeka.com - Sebuah video viral memperlihatkan suasana para penghuni bencana alam di salah satu posko kawasan Cianjur, Jawa Barat yang harus rela satu tenda dengan jenazah-jenazah yang belum dimakamkan. Video yang diunggah di Twitter oleh akun @bdruuun belum lama ini sontak mencuri perhatian warganet.

Dalam unggahannya, si perekam yang diduga sebagai salah satu relawan menyoroti suasana posko bencana alam dengan berbagai fasilitas yang kurang memadai. Bagaimana tidak, mereka harus rela satu tenda bersama sekaligus bermalaman dengan jenazah.

Berikut ulasannya.

Kekurangan Kain Kafan

viral para penghuni posko ini harus rela satu tenda dengan jenazah ini penyebabnya

©2022 Merdeka.com/ Twitter @bdruuun

Kejadian yang cukup miris ini terjadi di Desa Gasol dan direkam pada Senin malam (21/11). Si perekam juga menjelaskan bahwa penyebab jenazah-jenazah tersebut masih berada di dalam tenda dan belum dimakamkan lantaran keterbatasan kain kafan yang ada di lokasi tersebut. Tak hanya kain kafan, ia juga menyebut bahwa para pengungsi juga kekurangan obat-obatan, logistik dan lain-lain.

"Kondisi posko di pusat gempa saat ini masih membutuhkan kain kafan, obat obatan logistik dan yang lainnya," tulis pemilik akun dalam keterangan unggahannya.

Komentar Warganet

viral para penghuni posko ini harus rela satu tenda dengan jenazah ini penyebabnya

©2022 Merdeka.com/ Twitter @bdruuun

Unggahan tersebut langsung menjadi sorotan hingga dibanjiri komentar warganet. Banyak dari mereka turut sedih akan kondisi tersebut. Mereka juga mendoakan agar jenazah bisa dimakamkan secepatnya dan juga keluarga yang ditinggalkan bisa diberikan ketabahan.

"Ya Allah semoga semuanya korban meninggal husnul khotimah, dan segera di makamkan😭 aamiin ya mujibassailin," tulis salah satu warganet dalam kolom komentar.

"Innalillahi yaAllah liatnya sedih banget :((" komentar warganet.

"Ya Allah...😪😪😪, Semoga saat ini sdh dimakamkan semuanya 🙏" komentar warganet lainnya.

Kondisi posko di pusat gempa saat ini masih membutuhkan kain kafan, obat obatan logistik dan yang lainnya. pic.twitter.com/PQCRG5SpYv

— Good drun (@bdruuun) November 22, 2022

Kondisi Terkini

viral para penghuni posko ini harus rela satu tenda dengan jenazah ini penyebabnya

©2022 Merdeka.com/ Twitter @bdruuun

Dalam unggahan lainnya, si pemilik akun juga mengunggah kondisi terbaru posko di sana. Ia menjelaskan bahwa posko tersebut sudah mendapatkan banyak bantuan berupa logistik dan obat-obatan serta para jenazah yang sempat bermalaman di tenda itu pun sudah dimakamkan. Akan tetapi, ia menjelaskan bahwa para pengungsi masih membutuhkan beberapa logistik dan obat-obatan. 

"Untuk kain kafan sampai saat ini di rasa cukup. Namun untuk logistik dan obat obatan masih di perlukan," tulis pemilik akun dalam kolom komentar pada Rabu (23/11) kemarin. 

(mdk/frd)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
40 Kata Sindiran Halus, Tetap Menohok dan Jadi Ungkapan Jenaka khusus Buat Orang yang Bikin Jengkel

40 Kata Sindiran Halus, Tetap Menohok dan Jadi Ungkapan Jenaka khusus Buat Orang yang Bikin Jengkel

Kata sindiran halus namun menohok menjadi salah satu cara mengungkapkan rasa tak suka secara tidak langsung pada seseorang yang menjengkelkan.

Baca Selengkapnya
Viral Penggerebekan Rumah Kos Mesum Bertarif 30.000 per Jam di Jombang, Pasangan Pelajar Turut Diamankan

Viral Penggerebekan Rumah Kos Mesum Bertarif 30.000 per Jam di Jombang, Pasangan Pelajar Turut Diamankan

Video penggerebekan rumah kos di Jombang viral di media sosial. Mirisnya, salah satu pasangan yang diamankan dari lokasi itu masih berstatus pelajar.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Diurus dari Kecil, Kakak Perempuan Ini Bahagia Sang Adik Pulang Pakai Seragam Loreng TNI AL

Diurus dari Kecil, Kakak Perempuan Ini Bahagia Sang Adik Pulang Pakai Seragam Loreng TNI AL

Video mengharukan pertemuan kakak perempuan dan adiknya yang merupakan prajurit TNI AL viral di media sosial. Simak ulasan berikut.

Baca Selengkapnya
Viral Sekelompok Pemuda Tarik Pungli Modus Bersihkan Selokan, Endingnya Sesuai Harapan Netizen

Viral Sekelompok Pemuda Tarik Pungli Modus Bersihkan Selokan, Endingnya Sesuai Harapan Netizen

Viral warga Karet Tengsin, Tanah Abang, Jakarta Pusat dibuat geram atas aksi sejumlah pemuda tarik pungli dengan modus bersihkan selokan.

Baca Selengkapnya
Gugur di Papua, Jenazah Kopda Hendrianto Tiba di Padang dan Dimakamkan di Jambi

Gugur di Papua, Jenazah Kopda Hendrianto Tiba di Padang dan Dimakamkan di Jambi

Jenazah alamarhum disemayamkan di Batalyon Padang untuk diserahkan kepada pihak keluarga dan dimakamkan di Provinsi Jambi.

Baca Selengkapnya
Peristiwa Aneh Sebelum Ibu Bunuh Anak Kandung di Bekasi

Peristiwa Aneh Sebelum Ibu Bunuh Anak Kandung di Bekasi

Bocah tak berdosa itu tewas di tangan ibu kandungnya yang berinisial SNF (26) pada Kamis (7/3) pagi.

Baca Selengkapnya
Viral Video Aliran Sesat Sebut Bolehkan Tukar Pasangan Asal Suka Sama Suka, Ini Respons Kemenag

Viral Video Aliran Sesat Sebut Bolehkan Tukar Pasangan Asal Suka Sama Suka, Ini Respons Kemenag

Dalam video itu terlihat seorang perempuan tampil tertutup dengan cadar.

Baca Selengkapnya
80 Contoh Pantun Jenaka Lucu Bikin Ngakak, Hibur Waktu Luang

80 Contoh Pantun Jenaka Lucu Bikin Ngakak, Hibur Waktu Luang

Pantun jenaka lucu mampu menghadirkan suasana santai dan ceria di tengah-tengah interaksi sosial.

Baca Selengkapnya