Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Menguak Banyak Kursi Kosong di Laga Perdana Piala Dunia 2022 Qatar vs Ekuador

Menguak Banyak Kursi Kosong di Laga Perdana Piala Dunia 2022 Qatar vs Ekuador Al Bayt Stadium. ©qatar2022.qa

Merdeka.com - Pertandingan perdana Piala Dunia 2022 antara Qatar melawan Ekuador di Stadion Al Bayt menunjukkan adanya kursi kosong di beberapa titik. Padahal pada upacara pembukaan, kursi di stadion terlihat penuh.

Dalam pertandingan itu, tuan rumah Qatar harus mengakui keunggulan Ekuador dengan skor 0-2 melalui dua gol Enner Valencia di menit 16 dan 31.

Qatar sejatinya mencoba beberapa kali memasuki ruang pertahanan Ekuador, namun sayang hingga peluit panjang dibunyikan mereka masih gagal mengembalikan keadaan. Lalu, kenapa banyak kursi kosong?

Pengakuan Linerker

Legenda Inggris, Gary Lineker, membenarkan banyaknya kursi kosong di babak kedua laga Ekuador versus Qatar saat siaran bersama Alan Sharer. Lineker mengatakan banyaknya kursi kosong itu terlihat mencolok.

"Ini baru satu jam, sudah banyak yang meninggalkan stadion, begitu juga di babak kedua," imbuh Sharer.

"Mereka tidak kembali lagi ke stadion, pastinya jumlahnya sudah tak sama seperti yang kita lihat sebelum pertandingan," lanjut Sharer.

Lineker menambahkan bahwa sepertinya banyak penonton yang kecewa dengan timnas mereka. Itulah mengapa banyak suporter Qatar langsung pergi setelah tim nasionalnya tertinggal dua gol dari Ekuador di babak pertama.

Banyak Pulang Cepat

Melansir dari Metro, jumlah penonton yang datang saat upacara pembukaan dan laga Qatar kontra Ekuador mencapai 67.372. Namun, jumlah itu tak tampak di babak kedua.

Padahal, bulan lalu FIFA telah mengumumkan bahwa hampir tiga juta tiket telah terjual untuk Piala Dunia 2022. Qatar menjadi negara dengan jumlah penjualan tiket terbanyak, yakni 37 persen.

Di sisi lain, hal serupa juga pernah terjadi pada Piala Dunia 2018, FIFA sempat menginvestigasi banyaknya kursi kosong di stadion saat Uruguay mengalahkan Mesir dengan skor 1-0 pada hari pertama pertandingan.

Disadur dari Bolanet/ Ari Prayoga

(mdk/hrs)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FOTO: Aksi Qatar Sapu Bersih Kemenangan Grup A hingga Tembus 16 Besar Usai Gencet China di Piala Asia 2023

FOTO: Aksi Qatar Sapu Bersih Kemenangan Grup A hingga Tembus 16 Besar Usai Gencet China di Piala Asia 2023

Qatar berhasil mencatatkan rekor 100 persen dengan menyapu bersih semua laga di Grup A.

Baca Selengkapnya
FOTO: Euforia Timnas Qatar Angkat Trofi Piala Asia 2023, Patahkan 'Kutukan' Juara Bertahan

FOTO: Euforia Timnas Qatar Angkat Trofi Piala Asia 2023, Patahkan 'Kutukan' Juara Bertahan

Qatar menasbihkan diri sebagai penguasa Asia setelah memenangkan trofi Piala Asia 2023 sekaligus mempertahankan gelar juara yang diraih pada 2019 lalu.

Baca Selengkapnya
FOTO: Momen Prabowo Subianto Didampingi Erick Thohir Teken Kerjasama dengan Akademi Sepakbola untuk Melahirkan Atlet Muda Lokal Berprestasi

FOTO: Momen Prabowo Subianto Didampingi Erick Thohir Teken Kerjasama dengan Akademi Sepakbola untuk Melahirkan Atlet Muda Lokal Berprestasi

Garudayaksa Football Academy resmi menjalin kerjasama dengan Asphire Academy Qatar.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Rekapitulasi Suara Pemilu 2024, Perolehan PKS Lebih Tinggi dari Prabowo dan Ganjar di Doha Qatar

Rekapitulasi Suara Pemilu 2024, Perolehan PKS Lebih Tinggi dari Prabowo dan Ganjar di Doha Qatar

Rapat pleno terbuka hari kedua ini masih dalam tahap penghitungan suara di luar negeri atau Pemilihan Luar Negeri (PPLN).

Baca Selengkapnya
FOTO: Tumbang 2-0 dari Qatar U-23, Ini Sederet Keputusan Wasit yang Rugikan Timnas Indonesia U-23

FOTO: Tumbang 2-0 dari Qatar U-23, Ini Sederet Keputusan Wasit yang Rugikan Timnas Indonesia U-23

Kepemimpinan Wasit Nasrullo Kabirov menjadi sorotan saat TImnas Indonesia U-23 menelan kekalahan dari Qatar U-23.

Baca Selengkapnya
Detik-Detik Pemain Sepak Bola Tersambar Petir di Stadion Siliwangi, Sepatu Terbakar dan Baju Robek

Detik-Detik Pemain Sepak Bola Tersambar Petir di Stadion Siliwangi, Sepatu Terbakar dan Baju Robek

Korban sempat dibawa ke Rumah Sakit Sariningsih, namun akhirnya dinyatakan meninggal dunia.

Baca Selengkapnya
Siap Tampil di Piala Dunia U-17 2023, Ini 5 Pemain Indonesia yang Diprediksi akan Bersinar

Siap Tampil di Piala Dunia U-17 2023, Ini 5 Pemain Indonesia yang Diprediksi akan Bersinar

Di ajang bergengsi ini, pelatih Bima Sakti sudah memilih 21 pemain terbaik untuk membela Garuda Muda.

Baca Selengkapnya
WNI Ungkap Fakta Menarik Bekerja di Qatar, Tak Ada Pajak Sama Sekali Hingga Cuti 40 Hari

WNI Ungkap Fakta Menarik Bekerja di Qatar, Tak Ada Pajak Sama Sekali Hingga Cuti 40 Hari

Mulai dari bebas pajak hingga cuti 40 hari menjadi hak para pekerja.

Baca Selengkapnya
Tak Ada Orang Miskin di Qatar, Pemulung Kerjaannya Memungut Lamborghini Hingga Roll Royce yang Dibuang

Tak Ada Orang Miskin di Qatar, Pemulung Kerjaannya Memungut Lamborghini Hingga Roll Royce yang Dibuang

Beruntungnya para pemulung di Qatar, mereka bisa dengan mudah memungut mobil mewah bekas yang dibuang begitu saja.

Baca Selengkapnya