Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Temukan 5 manfaat menyehatkan dari berciuman

Temukan 5 manfaat menyehatkan dari berciuman Ilustrasi berciuman. ©Shutterstock/Pressmaster

Merdeka.com - Berciuman adalah salah satu hal terindah yang dilakukan oleh mereka yang sudah berpasangan. Berciuman dapat meningkatkan kehangatan dan keintiman bagi sebuah pasangan.

Namun tak hanya mempunyai manfaat yang baik bagi sebuah hubungan, berciuman ternyata juga bermanfaat bagi kesehatan. Berikut adalah manfaat menyehatkan dari berciuman seperti yang dilansir dari huffingtonpost.com

Menyehatkan gigi

Berciuman akan merangsang produksi air liur yang dapat melindungi gigi dari bakteri berbahaya. Selain itu juga dapat menghindarkan gigi dari penumpukan plak.

Membakar kalori

Ternyata berciuman dapat membakar kalori sekitar 2-6 kalori per menit.

Meningkatkan imunitas tubuh

Tidak ada yang menyangkal fakta bahwa saat berciuman otomatis bakteri dan kuman dari pasangan akan berpindah. Namun ternyata hal itu dapat membuat tubuh meningkatkan imunitasnya untuk menghalau berbagai macam jenis penyakit.

Mengurangi stres

Saat berciuman kita akan melepaskan hormon oksitosin dan hormon kortisol yang dapat meredakan stress.

Mengurangi gejala alergi

Sebuah penelitian di Jepang menyebutkan bahwa pasangan yang berciuman selama 30 menit akan memiliki alergen-IgE yang lebih rendah. Alergen-IgE adalah protein dalam tubuh yang dapat memicu alergi.

Itulah manfaat dari berciuman. Selain dapat meningkatkan kualitas hubungan Anda dengan pasangan, berciuman ternyata juga bermanfaat untuk kesehatan Anda.

(mdk/feb)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
5 Manfaat Luar Biasa yang Dapat Diperoleh dari Liburan, Membantu Sehatkan Fisik dan Mental

5 Manfaat Luar Biasa yang Dapat Diperoleh dari Liburan, Membantu Sehatkan Fisik dan Mental

Liburan juga memiliki potensi untuk menyegarkan kembali pikiran.

Baca Selengkapnya
Manfaat Luar Biasa Dibalik Pelukan Hangat dengan Orang Terkasih, Salah Satunya Redakan Stres

Manfaat Luar Biasa Dibalik Pelukan Hangat dengan Orang Terkasih, Salah Satunya Redakan Stres

Pelukan tidak hanya mengurangi rasa sakit dan kecemasan, tetapi juga dapat mengurangi tingkat depresi dan perilaku agresif pada seseorang.

Baca Selengkapnya
Manfaat Mencuci Beras untuk Kesehatan Sebelum Memasaknya

Manfaat Mencuci Beras untuk Kesehatan Sebelum Memasaknya

Sebelum beras dimasak, apakah lebih baik langsung memasaknya atau mencucinya terlebih dahulu?

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Manfaat Luar Biasa dari Selada, Ternyata Mampu Meningkatkan Kesehatan Mental

Manfaat Luar Biasa dari Selada, Ternyata Mampu Meningkatkan Kesehatan Mental

Selada memiliki manfaat yang luar biasa untuk kesehatan. Yuk, simak fakta lengkap tentang manfaat selada sekaligus tips mengkonsumsinya!

Baca Selengkapnya
5 Manfaat Kesehatan yang Tersembunyi di Balik Segarnya Cincau

5 Manfaat Kesehatan yang Tersembunyi di Balik Segarnya Cincau

Salah satu minuman yang menjadi favorit banyak orang di bulan Ramadan seperti sekarang adalah cincau.

Baca Selengkapnya
Manfaat Timun untuk Ibu Hamil, Bantu Penuhi Cairan hingga Cegah Sembelit

Manfaat Timun untuk Ibu Hamil, Bantu Penuhi Cairan hingga Cegah Sembelit

Perlu diperhatikan efek samping dan tips mengonsumsi timun yang aman.

Baca Selengkapnya
Manfaat Pergi Liburan bagi Anak, Asah Kemampuan Sensorik dan Sosial Si Kecil

Manfaat Pergi Liburan bagi Anak, Asah Kemampuan Sensorik dan Sosial Si Kecil

Tidak hanya bisa bermain dan bersenang-senang, liburan juga bisa memberikan banyak manfaat bagi tumbuh kembang anak.

Baca Selengkapnya
Manfaat Bayam untuk Kesehatan, Begini Cara Mengkonsumsinya

Manfaat Bayam untuk Kesehatan, Begini Cara Mengkonsumsinya

Bayam memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh. Yuk, simak fakta lengkap tentang manfaat bayam sekaligus cara mengkonsumsinya!

Baca Selengkapnya
Cara Mudah Membuat Rebusan Mengkudu untuk Turunkan Gula Darah hingga Asam Urat

Cara Mudah Membuat Rebusan Mengkudu untuk Turunkan Gula Darah hingga Asam Urat

Meskipun citarasa buah mengkudu tidak begitu enak, namun buah ini memiliki banyak manfaat yang luar biasa. Inilah metode yang tepat untuk mengolahnya.

Baca Selengkapnya