Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Indohun, wadah bagi pemuda Indonesia untuk peduli kesehatan

Indohun, wadah bagi pemuda Indonesia untuk peduli kesehatan ilustrasi indohun. ©2014 Merdeka.com/febrianti

Merdeka.com - Kesehatan agaknya sering menjadi hal sederhana yang sering luput untuk dijaga. Terutama ketika tubuh Anda terasa sehat. Sehingga tidak jarang anak muda pun banyak yang merasa abai dengan kesehatan mereka dan kondisi lingkungan yang mampu mempengaruhi kesehatan sebab mereka merasa bahwa tubuh mereka saat ini berada dalam kondisi sehat. Padahal apapun yang Anda tanam di masa muda akan berdampak besar dengan kondisi kesehatan tubuh Anda di masa tua.

ilustrasi indohun

Hal inilah yang kemudian melatarbelakangi munculnya sebuah organisasi non-profit bernama INDOHUN atau Indonesia One Health University Network. INDOHUN yang didirikan pada Januari 2012 berfungsi sebagai sebuah platform dimana kalangan akademisi, peneliti, kaum profesional, dan para stakeholders bersatu untuk mengatasi masalah kesehatan baik secara regional maupun global. INDOHUN sendiri mempunyai misi untuk mengimplementasikan konsep One Health di seluruh negeri dengan dukungan berbagai disiplin ilmu. Sedangkan visi INDOHUN adalah untuk meningkatkan kesehatan manusia, hewan dan ekosistem, yang semuanya saling berhubungan demi menghadapi tantangan global.

Organisasi yang berpusat di Universitas Indonesia ini sejak tahun 2012 rutin untuk mengadakan pertemuan berskala nasional dan internasional guna bersama-sama memecahkan masalah kesehatan. Pertemuan ini selalu melibatkan sejumlah besar fakultas kesehatan di universitas untuk memberikan kesempatan bagi anak muda demi menyalurkan pemikiran mereka demi perkembangan penelitian kesehatan.

ilustrasi indohun

Salah satu agenda penting INDOHUN di tahun 2014 ini adalah membahas masalah zoonis di dunia kesehatan dengan tema Improving Human, Animal and Ecosystem Health through Integrated Approach yang didukung oleh sejumlah kalangan akademisi. Selain itu pertemuan yang dilangsungkan di Solo, Jawa Tengah pada bulan Oktober 2014 ini juga membahas permasalahan kesehatan global seperti virus ebola, memaparkan kondisi kesehatan di Indonesia saat ini dan keberhasilan Indonesia dalam melawan penyebaran virus flu hewan, hingga memberikan saran tentang langkah nyata apa saja yang harus diambil guna memajukan dunia kesehatan Indonesia. Semua diskusi ini melibatkan anak muda dan memberikan kesempatan bagi anak muda untuk bersumbangsih pada dunia kesehatan.

(mdk/feb)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Menuju Indonesia Adil Makmur, Anies Janjikan Akses Kesehatan Berkualitas

Menuju Indonesia Adil Makmur, Anies Janjikan Akses Kesehatan Berkualitas

Peran pemangku kepentingan diperlukan agar tidak menciptakan kebijakan yang saling tumpang tindih.

Baca Selengkapnya
Cara Menjaga Kesehatan Mata dengan Langkah Sederhana, Ini Ulasannya

Cara Menjaga Kesehatan Mata dengan Langkah Sederhana, Ini Ulasannya

Jangan abaikan kondisi kesehatan mata Anda! Mulailah menjaganya sedini mungkin.

Baca Selengkapnya
Peristiwa 3 Januari: Hari Kesehatan Pikiran dan Tubuh Internasional

Peristiwa 3 Januari: Hari Kesehatan Pikiran dan Tubuh Internasional

Tanggal 3 Januari diperingati sebagai Hari Kesehatan Pikiran dan Tubuh Internasional.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
6 Kebiasaan yang Harus Mulai Diterapkan di Usia 30an demi Kesehatan Jantung

6 Kebiasaan yang Harus Mulai Diterapkan di Usia 30an demi Kesehatan Jantung

Menjaga kesehatan jantung bisa dilakukan sejak usia muda atau setidaknya pada usia 30-an.

Baca Selengkapnya
Hari Ibu 22 Desember atau 14 Mei? Ternyata Begini Sejarahnya

Hari Ibu 22 Desember atau 14 Mei? Ternyata Begini Sejarahnya

Hari Ibu di Indonesia, diperingati setiap 22 Desember setiap tahunnya menjadi momen penting secara nasional. Apa bedanya dengan mother days di seluruh dunia?

Baca Selengkapnya
Mitos di indonesia Terkait Kesehatan yang Banyak Dipercaya Masyarakat Hingga Turun-temurun

Mitos di indonesia Terkait Kesehatan yang Banyak Dipercaya Masyarakat Hingga Turun-temurun

Sejumlah masyarakat di Indonesia memiliki mitos kesehatan yang aneh dan tidak terbukti secara ilmiah.

Baca Selengkapnya
10 Masalah Kesehatan yang Rentan Dialami Bapak-bapak Setelah Usia 40 Tahun

10 Masalah Kesehatan yang Rentan Dialami Bapak-bapak Setelah Usia 40 Tahun

Pada usia 40-an, seiring menerapkan gaya hidup sehat, penting juga untuk melakukan pemeriksaan kesehatan secara rutin.

Baca Selengkapnya
Kenali 4 Hal yang Harus Diperhatikan Orangtua saat Anak Sakit

Kenali 4 Hal yang Harus Diperhatikan Orangtua saat Anak Sakit

Pada saat anak sedang sakit, orangtua biasanya akan mengalami sejumlah kebingungan. Penting bagi orangtua untuk memerhatikan sejumlah hal.

Baca Selengkapnya
Istighosah di Jawa Timur, Siti Atikoh Bicara Pencegahan Polio

Istighosah di Jawa Timur, Siti Atikoh Bicara Pencegahan Polio

Pemerintah dinilai kecolongan lantaran sibuk dengan pencegahan pandemi Covid-19.

Baca Selengkapnya