Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

5 Kebiasaan 'sehat' yang tidak menyehatkan

5 Kebiasaan 'sehat' yang tidak menyehatkan Ilustrasi sikat gigi. ©shutterstock.com/Dmitriy Shironosov

Merdeka.com - Demi tetap hidup sehat dan bugar, Anda pun mengikuti semua saran pola hidup sehat yang dianjurkan seperti makan dengan teratur dan seimbang, tidur cukup, serta rajin berolahraga. Tidak hanya itu Anda pun juga sangat perhatian dengan kebersihan tubuh dan lingkungan Anda.

Namun ternyata hidup dengan kebiasaan sehat yang terlalu berlebihan seperti di bawah ini malah membuat Anda rentan terkena penyakit.

Menggunakan hand sanitizer terlalu sering

Demi menjaga kebersihan maka Anda sering menggunakan hand sanitizer. Apalagi hand sanitizer yang mengandung triclosan. Padahal menurut sebuah penelitian triclosan malah membuat bakteri semakin kebal.

Menyikat gigi setelah makan

Makanan yang menempel di gigi lama-kelamaan akan melemahkan lapisan enamel gigi. Oleh karena itu Anda pun memilih untuk menggosok gigi setelah makan. Padahal kebiasaan ini malah akan membuat gusi menjadi lemah sehingga gusi Anda pun rentan terluka.

Melompati jam makan

Melompati jam makan dianggap dapat membuat tubuh Anda lebih kurus dan juga memberikan kesempatan pada makan untuk tercerna dengan baik. Namun nyatanya melompati jam makan malah membuat lebih rakus dengan menambah porsi makan di jam makan berikutnya.

Mengonsumsi air kemasan

Anda berpikir bahwa air dalam kemasan sangat baik untuk kesehatan karena tidak terkontaminasi dengan berbagai macam bakteri dan lebih steril. Namun bahan kimia dari kemasan air tersebut lama-kelamaan akan mengontaminasi kesehatan Anda.

Mengonsumsi vitamin dan obat-obatan

Demi menunjang kesehatan, Anda pun memilih untuk mengonsumsi vitamin berbentuk pil ataupun tablet. Padahal pil atau tablet tersebut mempunyai efek samping kimia yang berbahaya. Oleh karena itu lebih baik Anda mengonsumsi vitamin yang berasal dari makanan alami daripada obat-obatan berbahan kimia.

Menjaga kesehatan memang penting untuk dilakukan. Namun pastikan Anda memilih cara yang bijak untuk menjaga kesehatan Anda.

(mdk/feb)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
6 Masalah Kesehatan yang Bisa Muncul Akibat Kebiasaan Duduk Terlalu Lama

6 Masalah Kesehatan yang Bisa Muncul Akibat Kebiasaan Duduk Terlalu Lama

Ketahui sejumlah masalah kesehatan kesehatan yang perlu diwaspadai akibat kebiasaan duduk terlalu lama yang kita miliki.

Baca Selengkapnya
Deretan Kebiasaan Sehari-hari yang Ternyata Berdampak Buruk bagi Otak

Deretan Kebiasaan Sehari-hari yang Ternyata Berdampak Buruk bagi Otak

Berbagai hal yang kita lakukan sehari-hari bisa berdampak pada kondisi kesehatan kita termasuk pada kondisi otak.

Baca Selengkapnya
Kebiasaan yang Ganggu Kesehatan Otak, Segera Hindari

Kebiasaan yang Ganggu Kesehatan Otak, Segera Hindari

Kebiasaan yang dapat mengganggu kesehatan otak adalah kebiasaan yang dapat merusak sel-sel otak, menghambat aliran darah dan oksigen ke otak.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
8 Kebiasaan Sepele yang Membuat Berat Badan Meningkat Drastis

8 Kebiasaan Sepele yang Membuat Berat Badan Meningkat Drastis

Menjaga berat badan ideal tidak hanya melibatkan pola makan sehat dan olahraga, tetapi juga menghindari kebiasaan sepele yang dapat membuat berat badan naik.

Baca Selengkapnya
4 Kebiasaan Buruk yang Harus Dihindari Setelah Makan, Bisa Ganggu Pencernaanmu Lho!

4 Kebiasaan Buruk yang Harus Dihindari Setelah Makan, Bisa Ganggu Pencernaanmu Lho!

Berbagai kebiasaan buruk setelah makan yang perlu kamu hindari agar kesehatan pencernaan bisa terjaga.

Baca Selengkapnya
5 Kebiasaan di Malam Hari yang Bisa Memperburuk Masalah Kecemasan

5 Kebiasaan di Malam Hari yang Bisa Memperburuk Masalah Kecemasan

Sejumlah kebiasaaan yang kita lakukan di malam hari justru bisa menjadi penyebab dan memperburuk kecemasan yang kita alami.

Baca Selengkapnya
8 Kebiasaan Buruk Sehari-hari yang Bisa Picu Munculnya Stres

8 Kebiasaan Buruk Sehari-hari yang Bisa Picu Munculnya Stres

Tanpa kita sadari, sejumlah kebiasaan yang kita lakukan sehari-hari ternyata bisa menjadi penyebab terjadinya stres pada kehidupan kita.

Baca Selengkapnya
10 Kebiasaan Makan Sehat dari Berbagai Penjuru Dunia, Bisa Dipraktekkan di Rumah

10 Kebiasaan Makan Sehat dari Berbagai Penjuru Dunia, Bisa Dipraktekkan di Rumah

Setiap suku bangsa memiliki keunikan & kearifan dalam menjalani kehidupan, termasuk dalam aspek makanan, seperti aturan dan kebiasaan makan yang sehat.

Baca Selengkapnya
6 Kebiasaan yang Harus Mulai Diterapkan di Usia 30an demi Kesehatan Jantung

6 Kebiasaan yang Harus Mulai Diterapkan di Usia 30an demi Kesehatan Jantung

Menjaga kesehatan jantung bisa dilakukan sejak usia muda atau setidaknya pada usia 30-an.

Baca Selengkapnya