Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Warga Satu RT Tangkap Buaya yang Tersesat dan Masuk ke Dalam Rumah

Warga Satu RT Tangkap Buaya yang Tersesat dan Masuk ke Dalam Rumah ilustrasi buaya. pixabay.com ©2020 Merdeka.com

Merdeka.com - Buaya berukuran 3,5 meter masuk ke rumah salah seorang rumah warga RT 9 Desa Sepaso, Kecamatan Bengalon, Kabupaten Kutai Timur, Kalimantan Timur. Peristiwa itu terjadi saat kondisi banjir. Satwa melata itu pun dievakuasi dan diserahkan ke BKSDA Kalimantan Timur.

Peristiwa itu terjadi Selasa (3/5) malam. Awalnya ada saksi melihat buaya itu berada di teras salah satu rumah warga. Namun saat hendak ditangkap, buaya itu lantas masuk rumah hingga ke dalam WC karena air banjir lebih dalam di rumah itu.

"Waktu itu air memang posisinya lagi banjir, dan sampai sekarang masih banjir," kata Komandan Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kabupaten Kutai Timur Pos Bengalon, Syaiful Anwar, dikonfirmasi wartawan, Kamis (5/5).

Dengan menggunakan peralatan sederhana, warga beramai-ramai menangkap buaya yang tersesat di dalam rumah warga. "Waktu itu buayanya ada di dalam rumah, warga mengevakuasinya pakai tali sekitar satu jam," ujar Syaiful.

"Banyak orang yang menangkap. Mungkin ada satu RT. Tapi tidak ada ternak warga yang dimangsa. Sepertinya memang buaya itu kesasar (tersesat)," tambah Syaiful.

Dijelaskan Syaiful usai berhasil menangkap buaya itu, sementara buaya diamankan di kantor polisi terdekat untuk kemudian diserahkan ke BKSDA Provinsi Kalimantan Timur.

"Jadi memang di dalam rumah (yang dimasuki Buaya) itu banjir kedalaman sekitar selutut orang dewasa. Banjir karena hujan. Di sini kan kebetulan sering hujan," ucap Syaiful.

(mdk/noe)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Mudah Ditemukan di Sekitar Rumah, Berikut 5 Buah Segar Penurun Gula Darah

Mudah Ditemukan di Sekitar Rumah, Berikut 5 Buah Segar Penurun Gula Darah

Beberapa buah manis yang mudah ditemui di sekitar rumah ini bisa bantu turunkan gula darah loh! Berikut daftarnya.

Baca Selengkapnya
Wanita Ini Perlihatkan Kondisi Rumahnya yang Terkena Banjir Demak, Mobil Mewah hingga Barang Berharga Basah

Wanita Ini Perlihatkan Kondisi Rumahnya yang Terkena Banjir Demak, Mobil Mewah hingga Barang Berharga Basah

Terlihat beberapa barang pribadi dan perabotan rumah tergenang air yang cukup tinggi.

Baca Selengkapnya
Banjir Usai Hujan Deras, Aksi Wanita Tahan Air agar Tak Masuk Rumah Ini Curi Perhatian

Banjir Usai Hujan Deras, Aksi Wanita Tahan Air agar Tak Masuk Rumah Ini Curi Perhatian

Aksi wanita menahan air agar tak masuk ke dalam rumah ini cukup efektif.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
9 Kondisi yang Bisa Membuatmu Lebih Sering Buang Air Besar Dibanding Biasanya

9 Kondisi yang Bisa Membuatmu Lebih Sering Buang Air Besar Dibanding Biasanya

Buang air besar lebih sering dibanding biasanya bisa terjadi akibat sejumlah hal atau perubahan yang kita lakukan.

Baca Selengkapnya
Pria Tak Dikenal Lempar Batu ke Mobil yang Parkir di Halaman Rumah, Aksinya Bikin Warganet Geram

Pria Tak Dikenal Lempar Batu ke Mobil yang Parkir di Halaman Rumah, Aksinya Bikin Warganet Geram

Terlihat dua orang pria asing tiba-tiba melakukan aksi kejahatan. Mereka melempar batu besar ke arah mobil yang tengah parkir di halaman rumah.

Baca Selengkapnya
Ini Penyebab Tubuh Terasa Lemas Setelah Buang Air Besar

Ini Penyebab Tubuh Terasa Lemas Setelah Buang Air Besar

Usai buang air besar, tidak hanya rasa lega yang bisa kita alami, kerap kali muncul juga rasa lelah dan lemas usai melakukannya.

Baca Selengkapnya
Surat dalam Botol Berusia 135 Tahun Ditemukan di Bawah Lantai Rumah, Isinya Bikin Haru

Surat dalam Botol Berusia 135 Tahun Ditemukan di Bawah Lantai Rumah, Isinya Bikin Haru

Surat dalam Botol Berusia 135 Tahun Ditemukan di Bawah Lantai Rumah, Isinya Bikin Haru

Baca Selengkapnya
Dihantui Gempa Susulan, Warga Bawean Takut Tinggal di Rumah

Dihantui Gempa Susulan, Warga Bawean Takut Tinggal di Rumah

Warga lebih memilih tinggal di tenda yang dibangun secara swadaya.

Baca Selengkapnya
Wanita Ini Bagikan Kondisi Rumahnya yang Dikepung Ulat Jati, Potretnya Bikin Merinding

Wanita Ini Bagikan Kondisi Rumahnya yang Dikepung Ulat Jati, Potretnya Bikin Merinding

Siapa yang tak merinding jika rumah huniannya dikepung ulat di banyak penjuru.

Baca Selengkapnya