Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Warga Bekasi heboh ada buaya laut terjebak di jaring nelayan

Warga Bekasi heboh ada buaya laut terjebak di jaring nelayan Buaya Laut di Bekasi. ©2016 Merdeka.com/adi nugroho

Merdeka.com - Warga di Kecamatan Muaragembong, Kabupaten Bekasi, dihebohkan dengan tertangkapnya seekor buaya di laut setempat pada Kamis (25/8) pagi. Buaya besar itu memiliki panjang sekitar 3 meter dengan berat mencapai 1,5 kuintal.

Warga setempat, Yusup Maulana (30) mengatakan, buaya tersebut terjebak di dalam jaring ikan milik seorang nelayan Sukra Wijaya (25) yang dipasang di Laut Muara Kuntul. Sukra terkejut ketika mengecek jaringnya sekitar pukul 07.00 WIB terdapat seekor buaya.

"Ketika diperiksa, ternyata isinya ada seekor buaya besar," kata Yusup kepada merdeka.com, Jumat (26/8).

Karena takut, Sukra kemudian bergegas melarikan diri lalu memberitahukan kepada warga setempat. Sukra kemudian datang kembali bersama dengan lima orang warga menangkap buaya itu dengan alat seadanya.

Upaya itu pun berhasil, buaya kemudian dibawa ke Kampung Muara Pecah RT 02 RW 04, Desa Pantai Bahagia, Kecamatan Muaragembong yang berjarak sekitar 2 kilometer dari titik penangkapan.

"Ini baru pertama kali tertangkap buaya di wilayah Muaragembong, apalagi di laut yang airnya asin," kata Yusup.

Menurut dia, buaya itu memiliki lebar 50 cm, panjang badan 3 meter, dan berat sekitar 150 kilogram. Kini buaya itu diamankan di halaman rumah warga dengan mulut serta kakinya diikat menggunakan labkan.

(mdk/ary)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Duka Warga Pesisir Padang Pariaman, Rumahnya Hancur Dihantam Abrasi Bertahun-Tahun
Duka Warga Pesisir Padang Pariaman, Rumahnya Hancur Dihantam Abrasi Bertahun-Tahun

Tingginya gelombang dan naiknya permukaan laut merusak rumah warga

Baca Selengkapnya
Menegangkan, Detik-Detik Heru Gundul Evakuasi Buaya Muara di Bantul Milik Mendiang Pencinta Satwa
Menegangkan, Detik-Detik Heru Gundul Evakuasi Buaya Muara di Bantul Milik Mendiang Pencinta Satwa

Sebelumnya, buaya ini dipelihara oleh sosok pencinta satwa.

Baca Selengkapnya
Jalan di Kampung Ini Bersih dan Mulus Banget Karena Sering Dipel, Viewnya Menakjubkan Bikin Melongo
Jalan di Kampung Ini Bersih dan Mulus Banget Karena Sering Dipel, Viewnya Menakjubkan Bikin Melongo

Warga Kampung Pakuan, Desa Sukasari, Kecamatan Dawua, Kabupaten Subang Jawa Barat, bahu membahu membersihkan jalan raya dengan cara mengepel.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Ditempel Lakban di Perut, Pria Ini Mau Selundupkan Narkoba 1 Kg Lewat Pelabuhan Bintan
Ditempel Lakban di Perut, Pria Ini Mau Selundupkan Narkoba 1 Kg Lewat Pelabuhan Bintan

Pelaku merupakan calon penumpang Kapal Bukit Raya yang hendak pergi ke Jakarta

Baca Selengkapnya
Bea Cukai Tangkap Kapal Pembawa Ratusan Kantong Pakaian Bekas Impor di Riau, 2 Orang Jadi Tersangka
Bea Cukai Tangkap Kapal Pembawa Ratusan Kantong Pakaian Bekas Impor di Riau, 2 Orang Jadi Tersangka

Bea Cukai Riau kembali menangkap kapal pembawa pakai bekas impor yang masuk ke wilayah Indonesia

Baca Selengkapnya
Penyelam Jelajahi Lubang Terdalam di Dasar Laut, Isinya Menyeramkan tapi Bikin Penasaran
Penyelam Jelajahi Lubang Terdalam di Dasar Laut, Isinya Menyeramkan tapi Bikin Penasaran

Menyelam Sampai ke Dasar Laut, Penyelam Temukan Lubang Terdalam di Dunia, Isinya Menyeramkan

Baca Selengkapnya
Heboh Pohon Beringin Tua di Alun-Alun Kota Blitar Tumbang, Puluhan Orang Luka-Luka
Heboh Pohon Beringin Tua di Alun-Alun Kota Blitar Tumbang, Puluhan Orang Luka-Luka

Kejadian itu bertepatan dengan hujan disertai angin kencang yang melanda Blitar.

Baca Selengkapnya
Waspada, Jembatan Cipendawa Bekasi Turun hingga 10 Sentimeter Gara-Gara Baut Hilang Dicuri
Waspada, Jembatan Cipendawa Bekasi Turun hingga 10 Sentimeter Gara-Gara Baut Hilang Dicuri

Akses jalan penghubung itu ditutup sementara sejak Kamis (25/1) kemarin untuk mengantisipasi hal tak diinginkan.

Baca Selengkapnya
Mudik Lebaran 2024, Pemudik di Lampung Antre 3 Jam untuk Masuk Kapal ke Merak
Mudik Lebaran 2024, Pemudik di Lampung Antre 3 Jam untuk Masuk Kapal ke Merak

Ratusan kendaraan roda empat milik pemudik tersebut memadati Pelabuhan Bakauheni untuk menunggu antrean masuk naik ke geladak kapal.

Baca Selengkapnya