Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Timbulkan trauma, tes keperawanan masuk TNI harus dihapus

Timbulkan trauma, tes keperawanan masuk TNI harus dihapus ilustrasi kaum hawa gelar aksi tolak tes perawan. ©2013 Merdeka.com/Arie Basuki

Merdeka.com - Diberlakukannya tes keperawanan bagi kandidat TNI Wanita menimbulkan kontroversi dari berbagai pihak. Mereka menuntut dihilangkannya tes tersebut sebagai salah satu persyaratan kemiliteran karena dianggap melanggar hak setiap wanita.

Peneliti Indonesia dari Human Rights Watch, Andreas Harsaono mengatakan uji dua jari berarti dokter memasukkan jari-jarinya ke dalam vagina dan anus untuk menentukan apakah selaput daranya masih utuh.

"Pendekatan ilmiah ini mengatakan jika selaput dara berada antara jam 11 dan jam 1, itu berarti disebabkan karena kecelakaan. Tapi jika selaput dara berada di jam 6, berarti dimungkinkan hilang karena tindakan seks," jelas Andreas.

Di sisi lain, Direktur Advokasi Hak Perempuan Human Rights Watch, Nisha Varia mengatakan tes keperawanan yang berbahaya dan memalukan tersebut tidak mempengaruhi kekuatan pengamanan nasional. Oleh karena itu, mereka pun mendesak Presiden RI Joko Widodo untuk menghapus tes ini.

Sebab, bagaimanapun tes ini dianggap menyiksa, memalukan, dan menimbulkan trauma bagi semua wanita. Tentunya, yang paling penting, tes ini sudah melanggar hak semua wanita di Indonesia maupun di dunia.

"Presiden Joko Widodo harus meluruskan militer dan segera menghapuskan persyaratan itu, dan mencegah semua rumah sakit militer untuk melakukan tes itu," ujar Nisha.

(mdk/did)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Cara Menghindarkan Anak dari Trauma Usai Mengalami Kejadian Besar
Cara Menghindarkan Anak dari Trauma Usai Mengalami Kejadian Besar

Kejadian besar yang dialami oleh anak dapat memunculkan rasa trauma yang berdampak panjang di kehidupan mereka.

Baca Selengkapnya
Melihat Perilaku Bunuh Diri di Depan Mata Bisa Sebabkan Trauma, Ini Cara Menghadapinya
Melihat Perilaku Bunuh Diri di Depan Mata Bisa Sebabkan Trauma, Ini Cara Menghadapinya

Melihat bunuh diri bisa sebabkan trauma pada diri seseorang, ini sejumlah cara mengatasinya.

Baca Selengkapnya
Trauma Pascagempa, 10 Ribu Warga Bawean Memilih Tinggal di Pengungsian
Trauma Pascagempa, 10 Ribu Warga Bawean Memilih Tinggal di Pengungsian

Rentetan gempa masih menghantui warga Kepulauan Bawean, Gresik, Jawa Timur. Akibatnya, sekitar 10 ribu jiwa memilih tinggal di pengungsian.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Satu KKB Tewas Ditembak saat Serang Pos TNI di Intan Jaya
Satu KKB Tewas Ditembak saat Serang Pos TNI di Intan Jaya

KKB melakukan penyerangan dari arah pemukiman warga.

Baca Selengkapnya
8 Tanda Munculnya Rasa Kesepian di Dalam Dirimu Tanpa Disadari
8 Tanda Munculnya Rasa Kesepian di Dalam Dirimu Tanpa Disadari

Rasa kesepian bisa kita alami secara tiba-tiba, penting untuk mengenalinya secara tepat walau kadang kondisi ini tidak disadari.

Baca Selengkapnya
Pembelaan Tamara Tyasmara saat Dante Disebut Takut Renang Karena Trauma
Pembelaan Tamara Tyasmara saat Dante Disebut Takut Renang Karena Trauma

Tamara Tyasmara membantah anaknya Dante takut berenang karena trauma.

Baca Selengkapnya
Fakta-Fakta Tragedi Pelajar Nias Selatan Dianiaya Kepsek Hingga Saraf di Kening Tak Berfungsi & Tewas
Fakta-Fakta Tragedi Pelajar Nias Selatan Dianiaya Kepsek Hingga Saraf di Kening Tak Berfungsi & Tewas

YN sempat mendapatkan perawatan di rumah sakit usai merasakan nyeri hebat di kepala setelah penganiayaan itu dan akhirnya tewas.

Baca Selengkapnya
Kesaksian Anggota KKO TNI AL Ditangkap Inggris saat Operasi 'Ganyang Malaysia', Disiksa Siang Malam di Luar Batas Kemanusiaan
Kesaksian Anggota KKO TNI AL Ditangkap Inggris saat Operasi 'Ganyang Malaysia', Disiksa Siang Malam di Luar Batas Kemanusiaan

Berikut kesaksian pilu anggota KKO TNI AL saat berjuang di operasi Dwikora hingga nyaris meregang nyawa. Simak informasinya.

Baca Selengkapnya
Penyebab Gendang Telinga Pecah Beserta Cara Mengatasinya, Penting Diketahui
Penyebab Gendang Telinga Pecah Beserta Cara Mengatasinya, Penting Diketahui

Gendang telinga pecah dapat disebabkan oleh berbagai faktor seperti infeksi, trauma, atau masuknya benda asing ke telinga.

Baca Selengkapnya