Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Suharto, sopir taksi jujur juga pernah kembalikan duit USD 20.000

Suharto, sopir taksi jujur juga pernah kembalikan duit USD 20.000 sopir express suharto. ©dok express group

Merdeka.com - Suharto selalu menanamkan kejujuran pada dirinya. Dia tak mau menilep barang-barang penumpang yang tertinggal saat menumpang mobil taksi miliknya yang bernomor pintu SA 4012.

Seperti peristiwa sepekan lalu saat membawa dua penumpang dari Jl Dr Satrio menuju Apartemen Sudirman Park. Mereka ketinggalan tas selempang hitam yang berisikan duit pecahan AUS 100 sebanyak 100 lembar.

Tas itu tertinggal di belakang jok kemudi Suharto. Beruntung penumpang berikutnya yang naik duduk di depan dan Suharto langsung pulang. Sehingga tas aman berada di belakang.

Dikatakan Suharto, kejadian barang berharga penumpang tertinggal di taksinya bukan pertama kali ini saja terjadi. Apalagi dia sudah belasan tahun menjadi sopir taksi Express.

Pria 53 tahun ini bercerita, pernah di tahun 1990-an waktu dirinya belum bergabung dengan Express pernah menemukan duit total USD 20.000 milik penumpangnya. Bila dirupiahkan dengan kurs Rp 13.000 sekarang, jumlahnya lebih kurang Rp 264.000.000.

"Plus rupiahnya Rp 10 juta kurang Rp 10.000," kata Suharto saat berbincang dengan merdeka.com, Senin (1/6).

Dia langsung mengembalikan uang itu. Dia tak mau menilep karena takut akan bala sesudahnya. Karena kejujurannya, si pemilik uang juga sempat memberikan hadiah padanya tapi dia lupa nilainya.

"Itu punya orang Pondok Indah kalau enggak salah," tambahnya.

Selain itu, pernah pula dia menemukan uang penumpang yang tertinggal di taksinya dengan jumlah lebih kurang puluhan juta.

"Selain itu ada emas kalung. Itu milik bos jagal sapi, saya kembalikan juga. Selain itu ada ponsel juga, kalau itu enggak kehitung jumlahnya," lanjut bapak tiga anak ini.

Banyak sekali suka duka selama dia menjadi sopir taksi. Termasuk jadi incaran pelaku kejahatan.

"Pernah juga saya mau ditodong tapi enggak jadi, mungkin kasihan sama saya," katanya tertawa.

Suharto memang menyadari godaan untuk mengambil barang milik penumpang yang tertinggal pasti saja ada. Tapi dia coba melawan godaan itu dengan mengingat anak dan istri yang menunggu rezeki halal darinya.

"Saya enggak mau lah kasih anak istri makan yang bukan dari keringat saya," ucapnya bijak.

(mdk/lia)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Segini Kekayaan Titiek Soeharto, Mantan Istri Prabowo yang Kerap Muncul dan Disorot Lima Tahun Sekali
Segini Kekayaan Titiek Soeharto, Mantan Istri Prabowo yang Kerap Muncul dan Disorot Lima Tahun Sekali

Dalam LHKPN, Titiek Soeharto tercatat tidak memiliki utang.

Baca Selengkapnya
Jungkir Balik Pabrik Gula Madukismo, Monumen Bangsawan yang Pernah Mati Suri dan Dibangkitkan Kembali oleh Soeharto
Jungkir Balik Pabrik Gula Madukismo, Monumen Bangsawan yang Pernah Mati Suri dan Dibangkitkan Kembali oleh Soeharto

Pabrik gula Madukismo adalah pabrik yang sudah berdiri puluhan tahun, sempat mengalami kerugian besar dan dibangkitkan kembali oleh Soeharto.

Baca Selengkapnya
Sosok 2 Jenderal TNI Beda Bintang Dulu Atasan & Bawahan, Kemudian Hari si Anak Buah Melejit Sama-sama Bintang 5
Sosok 2 Jenderal TNI Beda Bintang Dulu Atasan & Bawahan, Kemudian Hari si Anak Buah Melejit Sama-sama Bintang 5

Dua sosok Jenderal TNI bintang lima ini ternyata pernah jadi atasan dan bawahan. Simak karier keduanya hingga mampu meraih penghargaan tertinggi militer.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Prabowo Sebut Kenal Dekat Presiden ke-2, Pendukung Teriaki Balikan, Titiek Soeharto Senyum-senyum Malu Sambil Melirik Sang Anak
Prabowo Sebut Kenal Dekat Presiden ke-2, Pendukung Teriaki Balikan, Titiek Soeharto Senyum-senyum Malu Sambil Melirik Sang Anak

Menegaskan kedekatannya dengan Soeharto, Prabowo mengaku jika dia kerap melakukan makan siang bersama.

Baca Selengkapnya
Potret Lawas Presiden Soeharto Mendapat Pangkat Jenderal Besar Bintang 5, Didampingi Sosok Jenderal Bintang 4
Potret Lawas Presiden Soeharto Mendapat Pangkat Jenderal Besar Bintang 5, Didampingi Sosok Jenderal Bintang 4

Sesaat setelah diberi pangkat, Soeharto mengabadikan momen dengan sosok jenderal bintang 4.

Baca Selengkapnya
Empat Menteri Bersaksi di Sengketa Pilpres, Semua Dilarang Bertanya Kecuali Hakim
Empat Menteri Bersaksi di Sengketa Pilpres, Semua Dilarang Bertanya Kecuali Hakim

Suhartoyo meminta semua pihak untuk hadir dan mendengrkan kesaksian dari empat menteri terkait.

Baca Selengkapnya
Ternyata Ibu Tien Soeharto Cuma Mau Diwawancara Pemuda ini, Sosoknya Kini Jadi Capres 2024
Ternyata Ibu Tien Soeharto Cuma Mau Diwawancara Pemuda ini, Sosoknya Kini Jadi Capres 2024

Tak disangka, Ibu Tien Soeharto hanya ingin diwawancara oleh pemuda ini. Siapakah dia? Berikut sosoknya.

Baca Selengkapnya
Momen Hangat Prabowo Hadiri Syukuran Ulang Tahun ke-65 Titiek Soeharto
Momen Hangat Prabowo Hadiri Syukuran Ulang Tahun ke-65 Titiek Soeharto

Momen Hangat Prabowo Hadiri Syukuran Ulang Tahun ke-65 Titiek Soeharto

Baca Selengkapnya
Ditagih Utang, Pria di Pelalawan Bunuh Temannya
Ditagih Utang, Pria di Pelalawan Bunuh Temannya

Pelaku memiliki utang sebesar Rp1,2 juta, saat ditagih dia gelap mata dan menusuk temannya.

Baca Selengkapnya