Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ketika Soeharto menangis ditinggal Liem Sioe Liong ke Singapura

Ketika Soeharto menangis ditinggal Liem Sioe Liong ke Singapura sudono salim. explow.com

Merdeka.com - Persahabatan antara taipan Liem Sioe Liong dengan mantan presiden Soeharto memang hanya bisa dipisahkan oleh ajal. Semasa hidupnya, dua sahabat tersebut mempunyai banyak kesamaan meskipun lahir di negara yang berbeda.

Salah satunya adalah keduanya mempunyai keyakinan tersendiri terhadap hal-hal yang bersifat spiritual. Jika Soeharto gemar menyepi dan bermeditasi, begitu juga Liem yang juga gemar membangun kuil-kuil sebagai tempat meditasinya.

Salah satu kepercayaan kaum yang memercayai spiritual, terutama Jawa, adalah ketika dua orang bersahabat erat, ketika salah satu meninggal maka yang masih hidup akan segera menyusul.

Untuk itu, ketika Soeharto meninggal dalam usia 86, 27 Januari 2008 silam, Liem tidak diberi tahu oleh keluarganya perihal berita menyedihkan tersebut. Waktu itu, Liem tengah berada di Singapura setelah kabur dari Indonesia pada saat kericuhan krisis ekonomi tahun 1998 silam.

Dalam buku biografi Liem yang bertajuk "Liem Sioe Liong's Salim Group: The Business Pillar of Suharto's Indonesia", Liem mengungkapkan bahwa terakhir kali dia bertemu Soeharto adalah pada akhir tahun 2006.

Waktu itu dia mengunjungi mantan orang nomor satu Indonesia tersebut di kediamannya di Jl. Cendana. "Kami mengucapkan selamat tinggal di pintu rumahnya," ujar dia, "dan Pak Harto menangis."

Setelah kericuhan 1998, memang banyak pihak yang semula mendukung Soeharto berbalik menjadi lawannya. Namun tidak untuk Liem, dia loyal dengan Soeharto hingga akhir hayatnya. Sampai empat tahun setelah meninggalnya Soeharto, akhirnya sang sahabat menyusul meninggalkan dunia.

(mdk/ian)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Cerita Soeharto Menikahi Ibu Tien di Bawah Bayang-Bayang Serangan Udara Belanda di Solo
Cerita Soeharto Menikahi Ibu Tien di Bawah Bayang-Bayang Serangan Udara Belanda di Solo

Tak ada lampu, hanya beberapa lilin karena Solo mesti digelapkan saat malam pernikahan Soeharto.

Baca Selengkapnya
Potret Lawas Presiden Soeharto Mendapat Pangkat Jenderal Besar Bintang 5, Didampingi Sosok Jenderal Bintang 4
Potret Lawas Presiden Soeharto Mendapat Pangkat Jenderal Besar Bintang 5, Didampingi Sosok Jenderal Bintang 4

Sesaat setelah diberi pangkat, Soeharto mengabadikan momen dengan sosok jenderal bintang 4.

Baca Selengkapnya
Jarang Tersorot, 8 Foto Kebersamaan Anak Presiden Soeharto Yang Hangat Sampai Kakek Nenek
Jarang Tersorot, 8 Foto Kebersamaan Anak Presiden Soeharto Yang Hangat Sampai Kakek Nenek

Jarang tersorot, berikut adalah potret kebersamaan enam anak Presiden Soeharto.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Ternyata Ibu Tien Soeharto Cuma Mau Diwawancara Pemuda ini, Sosoknya Kini Jadi Capres 2024
Ternyata Ibu Tien Soeharto Cuma Mau Diwawancara Pemuda ini, Sosoknya Kini Jadi Capres 2024

Tak disangka, Ibu Tien Soeharto hanya ingin diwawancara oleh pemuda ini. Siapakah dia? Berikut sosoknya.

Baca Selengkapnya
Sosok Yusof Ishak, Presiden Pertama Singapura yang Menjabat hingga Akhir Hayatnya, Ternyata Keturunan Minangkabau
Sosok Yusof Ishak, Presiden Pertama Singapura yang Menjabat hingga Akhir Hayatnya, Ternyata Keturunan Minangkabau

Dalam sejarah berdirinya negara Singapura, sosok presiden pertama yang menjabat adalah keturunan Indonesia.

Baca Selengkapnya
Prabowo Sebut Kenal Dekat Presiden ke-2, Pendukung Teriaki Balikan, Titiek Soeharto Senyum-senyum Malu Sambil Melirik Sang Anak
Prabowo Sebut Kenal Dekat Presiden ke-2, Pendukung Teriaki Balikan, Titiek Soeharto Senyum-senyum Malu Sambil Melirik Sang Anak

Menegaskan kedekatannya dengan Soeharto, Prabowo mengaku jika dia kerap melakukan makan siang bersama.

Baca Selengkapnya
Deretan Potret Kebersamaan Anak Presiden Soeharto yang Jarang Tersorot
Deretan Potret Kebersamaan Anak Presiden Soeharto yang Jarang Tersorot

Jarang tersorot, berikut adalah potret kebersamaan enam anak Presiden Soeharto.

Baca Selengkapnya
Momen Presiden Soeharto Tertawa Terpingkal-pingkal saat Dialog dengan Rakyat, di Sampingnya Ada Wapres Jenderal TNI Bintang 4
Momen Presiden Soeharto Tertawa Terpingkal-pingkal saat Dialog dengan Rakyat, di Sampingnya Ada Wapres Jenderal TNI Bintang 4

Sebuah video merekam ketika Soeharto didampingi oleh wakil presiden (wapres) eks jenderal TNI bintang 4. Momen nostalgianya berhasil menarik perhatian publik.

Baca Selengkapnya
Mengenang Petisi 50, Surat Protes Kepada Presiden Soeharto yang Ditandatangani 50 Tokoh di Indonesia
Mengenang Petisi 50, Surat Protes Kepada Presiden Soeharto yang Ditandatangani 50 Tokoh di Indonesia

Ini merupkan sebuah peristiwa sejarah di era Orde Baru yang mungkin tidak banyak orang ketahui.

Baca Selengkapnya