Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

H Agus Salim bisa ngobrol bareng 4 Orang dengan 4 Bahasa berbeda

H Agus Salim bisa ngobrol bareng 4 Orang dengan 4 Bahasa berbeda Haji Agus Salim. ©buku seratus tahun haji agus salim/sinar harapan

Merdeka.com - Keahlian Haji Agus Salim dalam berbahasa asing sudah menjadi legenda. Kemampuan bahasa asingnya bahkan bisa membuat warga negara asing terkagum-kagum.

Tetapi, ada sebuah cerita tentang kemampuan berbahasa Haji Agus Salim yang membuat ulama besar Indonesia Buya Hamka (Haji Abdul Malik Karim Amrullah) terperangah seakan sulit percaya. Buya Hamka, lahir di Sungai Batang, Agam, Sumatera Barat, 17 Februari 1908 dikenal sebagai sastrawan, ulama, dan aktivis politik.

Saat itu tahun 1934, Buya Hamka merantau ke Jakarta setelah lebih dulu singgah di Makassar. Buya Hamka lantas diajak oleh M Zain Djambek (putra Syekh Jamil Djambek, ulama Sumatera Barat yang pernah menjadi anggota DPA pada 1945) salat di sebuah masjid di belakang Departemen Sosial sekarang.

Saat itu yang membaca khotbah ialah Haji Agus Salim. Sehabis salah Jumat, Hamka bercerita mereka duduk bersama Haji Agus Salim. Tidak hanya berdua karena ada juga Mohammad Syah Syafi'i, Ismail Jamil, dan Zain Djambek. Artinya saat itu Haji Agus Salim bicara dengan empat orang yang mengelilinginya.

"Kami bercakap, mengobrol bersama secara santai sebelum pulang," ujar Hamka dalam ceramah pada peringatan 25 tahun wafatnya Haji Agus Salim di Taman Ismail Marzuki, 4 November 1979 dikutip buku Seratus Tahun Haji Agus Salim.

Saat itulah Hamka menyaksikan kehebatan Haji Agus Salim dalam berbahasa. "Dengan M Syah Syafi'i beliau berbahasa Belanda, dengan Ismail Jamil beliau bercakap bahasa Inggris, dengan Zain Djambek beliau berbahasa Arab dan dengan saya sendiri berbicara dalam bahasa... Minang! Bahasa Minang menurut langgam dialek Kota Gedang. Benar disebutnya banai; katanya beliau sebut jano!" demikian kesaksian Buya Hamka.

(mdk/tts)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sembunyikan Sabu di Brankas Bersampul Kamus Inggris, 3 Pengedar Ditangkap Polisi

Sembunyikan Sabu di Brankas Bersampul Kamus Inggris, 3 Pengedar Ditangkap Polisi

Ketiga tersangka yang ditangkap berinisial IK (34), AAR (22), dan RF (35).

Baca Selengkapnya
Masih Berkaitan dengan Imlek, Apa Sebenarnya Makna Perayaan Cap Go Meh?

Masih Berkaitan dengan Imlek, Apa Sebenarnya Makna Perayaan Cap Go Meh?

Secara harfiah, Cap Go Meh artinya Cap = Sepuluh, Go = Lima, Meh = Malam.

Baca Selengkapnya
Kata Baku dan Tidak Baku, Ini Pengertian Perbedaan Antara Keduanya Lengkap dengan Ragam Contohnya

Kata Baku dan Tidak Baku, Ini Pengertian Perbedaan Antara Keduanya Lengkap dengan Ragam Contohnya

Kata baku dan tidak baku kerapkali digunakan dalam keseharian manusia. Begini penjelasan lengkap beserta contohnya.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Di Tengah Guyuran Hujan Deras dan Basah Kuyup, Momen Komandan Brimob Beri Pesan Penting Kepada Tamtama dan Bintara

Di Tengah Guyuran Hujan Deras dan Basah Kuyup, Momen Komandan Brimob Beri Pesan Penting Kepada Tamtama dan Bintara

Kendati diguyur hujan deras, komandan hingga deretan anggota Brimob tak bergeming dan tetap berdiri tegak.

Baca Selengkapnya
Unik, Ternyata Begini Cara Hiu Berkomunikasi dengan Sesama

Unik, Ternyata Begini Cara Hiu Berkomunikasi dengan Sesama

Hiu berkomunikasi tanpa suara, memanfaatkan bahasa tubuh dan pola berenang. Simak selengkapnya hanya disini!

Baca Selengkapnya
100 Nama-Nama Buah dalam Bahasa Inggris Lengkap Beserta Artinya, Bantu Asah Kosa Kata Anak

100 Nama-Nama Buah dalam Bahasa Inggris Lengkap Beserta Artinya, Bantu Asah Kosa Kata Anak

Bebagai macam kosa kata bisa mulai diperkenalkan kepada anak sejak masih kecil.

Baca Selengkapnya
Sangar Awakmu Cak Artinya Apa? Ini Penjelasan dan Kata Bahasa Jawa Lucu Lainnya

Sangar Awakmu Cak Artinya Apa? Ini Penjelasan dan Kata Bahasa Jawa Lucu Lainnya

Kata 'sangar awakmu cak' seringkali dilakukan dalam situasi santai, seperti dalam percakapan sehari-hari antara teman atau kenalan yang akrab.

Baca Selengkapnya
Tak Bisa Ikut Buka Puasa Bersama karena Bekerja, Aksi Manis Para Sahabat Hampiri Temannya yang Bekerja Ini Bikin Haru

Tak Bisa Ikut Buka Puasa Bersama karena Bekerja, Aksi Manis Para Sahabat Hampiri Temannya yang Bekerja Ini Bikin Haru

Ana dan teman-teman lain berinisiatif untuk mengunjungi satu sahabat yang berhalangan hadir.

Baca Selengkapnya
Ragam Bahasa Gaul Singkatan yang Kekinian Banget dan Keren, Jangan Mau Ketinggalan Zaman

Ragam Bahasa Gaul Singkatan yang Kekinian Banget dan Keren, Jangan Mau Ketinggalan Zaman

Tak semua singkatan bahasa gaul bisa dipahami dengan mudah. Beberapa singkatan yang sulit dipahami. Berikut penjelasannya.

Baca Selengkapnya