Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

5 Fakta Sosok Dokter Tirta yang Nyentrik dan Ngomong Ceplas-ceplos

5 Fakta Sosok Dokter Tirta yang Nyentrik dan Ngomong Ceplas-ceplos Deddy Corbuzier. ©2020 Merdeka.com /YouTube Deddy Corbuzier

Merdeka.com - Mungkin kebanyakan orang setelah lulus kuliah akanmeneruskan karir ke bidang yang sejalan dengan ilmu yang dipelajari. Begitulah setidaknya anggapan orang pada umumnya.

Namun tidak dengan Tirta Mandira Hudhi, pria kelahiran Surakarta, 30 Juli 1991. Pria 29 tahun yang akrab disapa Tirta ini merupakan seorang dokter yang memutuskan vakum sementara dari dunia ke kesehatan. Keputusan itu Ia ambil sejak 2018 lalu.

Dokter yang memiliki tampilan nyentrik dan ceplas-ceplos ini lebih memilih jalan lain. Dalam tayangan video bersama Deddy Corbuzier, dokter Tirta menjelaskan bagaimana sisi lain kehidupannya.

Berikut 5 fakta sosok dokter Tirta yang nyentrik dan ceplas-ceplos.

1. Lulusan Fakultas Kedokteran Universitas Gadjah Mada

deddy corbuzier

2020 Merdeka.com /YouTube Deddy Corbuzier

Tirta Mandira Hudhi atau yang lebih di kenal dokter Tirta ini dibesarkan di Karanganyar, Solo Jawa Tengah. Ia melanjutkan kuliah di Fakultas Kedokteran Universitas Gadjah Mada (UGM) sejak tahun 2009. Dokter Tirta lulus pada 2013 lalu.

2. Pernah Ditawari Beasiswa S2

hudi

2016 Merdeka.com

Meski sekarang lebih terkenal sebagai pengusaha sepatu, setelah menyelesaikan studi S1 dokter Tirta ternyata pernah ditawari untuk melanjutkan pendidikan S2 di Belanda dan Jerman oleh Profesor Iwan.

"Karena Prof Iwan itu waktu aku selesai S1 dia mau memberikan beasiswa ke Belanda dan Jerman Lewat Dokter Jarir, aku tolak karena pada waktu itu aku lebih ingin ke IGD, belum siap untuk keluar negeri untuk S2" ucap Tirta dalam video youtube Deddy Corbuzier.

3. Pernah Dinas di Puskesmas dan Rumah Sakit UGM

deddy corbuzier

2020 Merdeka.com /YouTube Deddy Corbuzier

Dalam video tersebut, dokter lulusan dari FK Universitas Gadjah Mada ini mengaku pernah berdinas di Puskesmas Turi dan Rumah Sakit UGM.

"Saat itu lah aku memutuskan bekerja di Puskesmas Turi Jakal KM 20 itu dekat merapi terus aku pernah kerja di Rumah Sakit UGM " ungkap dokter Tirta.

4. Punya Usaha Cuci Sepatu

sukses bisnis cuci sepatu

2016 Merdeka.com

Dokter Tirta memiliki usaha jasa pencucian sepatu di berbagai kota besar di Indonesia. Jasa cuci sepatu yang Ia beri nama 'Shoes and Care' itu juga banyak menerima customer dari luar negeri.

5. Punya Pekerja Anak Punk, Anak Jalanan dan Kuli

hudi

2016 Merdeka.com/hartanto

Memutuskan vakum di dunia kesehatan, kini dokter Tirta tengah menekuni usaha cuci sepatu. Bahkan Ia telah memiliki banyak karyawan dari kalangan anak punk, anak jalanan, kuli hingga bekas napi dan sebagainya.

"Anak buah ku kan enam puluh persen rata-rata, pegawai 'Shoes and Care' saat itu dari 100, napi, anak putus sekolah, anak jalanan, anak punk, dan kaum marjinal," ungkap dokter Tirta.

(mdk/mif)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Dokter Ungkap Kondisi Terkini Relawan Prabowo-Gibran di Sampang Korban Penembakan Usai Operasi

Dokter Ungkap Kondisi Terkini Relawan Prabowo-Gibran di Sampang Korban Penembakan Usai Operasi

Tim dokter saat ini masih melakukan perawatan dan observasi terkait kemungkinan gejala sisa.

Baca Selengkapnya
Fakta-Fakta Kasus Dokter Diduga Cabuli Istri Pasien Sedang Hamil Modusnya Suntik Vitamin

Fakta-Fakta Kasus Dokter Diduga Cabuli Istri Pasien Sedang Hamil Modusnya Suntik Vitamin

Korban berinisial TA (22) melayangkan laporan dugaan pencabulan itu ke Polda Sumatera Selatan pada pekan lalu.

Baca Selengkapnya
Mengapa Tidak Langsung Cuci Muka Setelah Terpapar Matahari? Ini Kata Dokter

Mengapa Tidak Langsung Cuci Muka Setelah Terpapar Matahari? Ini Kata Dokter

Dokter Saskia menyarankan agar tidak langsung mencuci muka setelah beraktivitas di luar ruangan atau terpapar sinar matahari.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Indonesia Darurat Pemenuhan Dokter Spesialis, Apa Penyebabnya?

Indonesia Darurat Pemenuhan Dokter Spesialis, Apa Penyebabnya?

Ikatan Dokter Indonesia (IDI) menyebutkan bahwa Indonesia membutuhkan 78.400 dokter spesialis.

Baca Selengkapnya
Cerita Pilu Kulit ABG di Jember Melepuh Sekujur Tubuh Usai Mandi di Sungai, Diduga Alami Toxic Epidemologi Ecosis

Cerita Pilu Kulit ABG di Jember Melepuh Sekujur Tubuh Usai Mandi di Sungai, Diduga Alami Toxic Epidemologi Ecosis

A mulai merasa kulitnya melepuh usai mandi di sungai di dekat rumahnya. Karena tak kunjung sembuh, A tersebut kini dirawat intensif di RSD dr Soebandi.

Baca Selengkapnya
Kasus Dugaan Pencabulan Istri Pasien Dinaikkan Penyidikan, Dokter MY Bakal Jadi Tersangka?

Kasus Dugaan Pencabulan Istri Pasien Dinaikkan Penyidikan, Dokter MY Bakal Jadi Tersangka?

Cukup banyak alat bukti yang telah dikantongi penyidik, baik didapat dari TKP maupun serahan dari pelapor.

Baca Selengkapnya
Mengaku Dicabuli Dokter, Istri Pasien Serahkan Bukti Penting Ini ke Polisi

Mengaku Dicabuli Dokter, Istri Pasien Serahkan Bukti Penting Ini ke Polisi

TA dan suaminya langsung meninggalkan lokasi. Hanya tim kuasa hukumnya yang menemui awak media untuk menyampaikan keterangan pers.

Baca Selengkapnya
Kisah Anak Petani Tulungagung Jadi ASN Pertama di Keluarga, Kini Jadi Kepala Dinas Kesehatan Sekaligus Peternak Kambing Sukses

Kisah Anak Petani Tulungagung Jadi ASN Pertama di Keluarga, Kini Jadi Kepala Dinas Kesehatan Sekaligus Peternak Kambing Sukses

Ia beberapa kali ingin pindah jurusan karena menjadi dokter bukan cita-citanya

Baca Selengkapnya
Cerita Dokter Pasiennya Usia 25 Tahun Mendadak Masuk IGD lalu Divonis Gagal Ginjal, Ternyata Sering Minum Pil Diet

Cerita Dokter Pasiennya Usia 25 Tahun Mendadak Masuk IGD lalu Divonis Gagal Ginjal, Ternyata Sering Minum Pil Diet

Setelah menjalani pemeriksaan, hasilnya mampu membuat dokter sedih hingga gregetan.

Baca Selengkapnya