Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Selama Sidang MK, Transjakarta Alihkan Rute Armada Bus

Selama Sidang MK, Transjakarta Alihkan Rute Armada Bus Bus Transjakarta. ©2017 merdeka.com/Muhammad Luthfi Rahman

Merdeka.com - PT Transjakarta mengalihkan rute sejumlah armada busnya berkaitan adanya kegiatan di sekitar gedung Mahkamah Konstitusi selama sidang perselisihan hasil pemilihan umum oleh Mahkamah Konstitusi.

Berdasarkan informasi yang diunggah dalam akun Twitter terverifikasi PT TransJakarta, Jumat pagi, sejumlah rute yang mengalami pengalihan antara lain:

Koridor 1: Blok M-Kota sementara mengalami pengalihan rute adanya kegiatan di sekitar Gedung MK. Untuk sementara tidak melewati halte Bundaran HI sampai dengan halte Monas untuk kedua arah.

Koridor 2: Harmoni-Pulogadung sementara mengalami pengalihan rute adanya kegiatan di sekitar Gedung MK. Untuk sementara tidak melewati Halte Monas sampai dengan Halte Gambir 2.

Rute 6A: Ragunan-Monas via Kuningan sementara mengalami perpendekan rute menjadi Rute Ragunan-Tosari via Kuningan dikarenakan adanya kegiatan di sekitar Gedung MK.

Rute 9B: Pinang Ranti-Kota sementara tidak beroperasi dikarenakan adanya Kegiatan di sekitar Gedung MK.

Koridor 5A : Kampung Melayu-Grogol 1 mengalami pengalihan rute terkait adanya kegiatan di sekitar Gedung MK, untuk sementara tidak melewati Pemberhentian Masjid Jami Matraman sampai dengan halte Monas.

Rute 9D: Pasar Minggu-Tanah Abang sementara mengalami perpendekan rute menjadi Rute Pasar Minggu-Tosari dikarenakan adanya kegiatan di sekitar Gedung MK.

Rute 1N : Blok M-Tanah Abang sementara mengalami perpendekan rute menjadi Rute Blok M-Tosari dikarenakan adanya penutupan jalur di sekitar Gedung MK.

Koridor 1P : Senen-Bundaran Senayan sementara mengalami pengalihan rute adanya kegiatan di sekitar Gedung MK. Untuk sementara tidak melewati Halte Atrium sampai dengan Halte Tosari.

Koridor 1P : Bundaran Senayan-Senen sampai saat ini masih mengalami pengalihan rute dikarenakan adanya kegiatan di sekitar Gedung MK. Sementara tidak melewati Plang Bus Stop Plaza Indonesia sampai dengan Plang Bus Stop Panti perwira.

Rute GR1 : Bundaran Senayan-Harmoni sementara mengalami perpendekan rute menjadi rute Bundaran Senayan-Tosari dikarenakan adanya kegiatan di sekitar Gedung MK.

Rute DA2 Dukuh Atas-Tanah Abang untuk sementara tidak beroperasi terkait adanya kegiatan di sekitar Gedung MK.

Rute DA4: Dukuh Atas-Kota sementara stop operasi dikarenakan adanya kegiatan di sekitar Gedung MK.

Seperti dilansir dari Antara, pengalihan rute ini terus diperbaharui PT TransJakarta secara situasional. Publik dapat memantau informasinya melalui akun Twitter resmi PT TransJakarta.

(mdk/fik)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sempat Ditolak Sopir KWK, Transjakarta Rute 10M Beroperasi Kembali Akhir Maret 2024

Sempat Ditolak Sopir KWK, Transjakarta Rute 10M Beroperasi Kembali Akhir Maret 2024

Joseph bilang Transjakarta rute 10M tersebut menggantikan Metro Mini T41 yang setop beroperasi usai pandemi Covid-19.

Baca Selengkapnya
Transjakarta Minta Warga Lapor Jika Temukan Alat Peraga Kampanye di Bus dan Halte

Transjakarta Minta Warga Lapor Jika Temukan Alat Peraga Kampanye di Bus dan Halte

Seluruh direksi dan operator Transjakarta sudah menandatangani pakta netralitas karena pihaknya merupakan bagian dari Pemprov DKI Jakarta.

Baca Selengkapnya
Ada Kampanye Akbar Anies-Cak Imin, TransJakarta Rute Senen-JIS Alami Perpendekan Rute

Ada Kampanye Akbar Anies-Cak Imin, TransJakarta Rute Senen-JIS Alami Perpendekan Rute

TransJakarta pun menyampaikan bahwa sementara waktu pihaknya juga tidak melayani Halte Danau Agung-JIS.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Sejarah Trem di Jakarta, Awalnya Ditarik Kuda hingga Diganti Bus Karena Ketinggalan Zaman

Sejarah Trem di Jakarta, Awalnya Ditarik Kuda hingga Diganti Bus Karena Ketinggalan Zaman

Kehadiran trem di Jakarta tak selalu mulus. Ratusan kuda mati sampai tingginya angka kecelakan pejalan kaki jadi berita sehari-hari.

Baca Selengkapnya
Hore! Transjakarta Beroperasi Sampai Jam 02.00 Saat Malam Tahun Baru

Hore! Transjakarta Beroperasi Sampai Jam 02.00 Saat Malam Tahun Baru

Di Malam pergantian tahun, jam operasional Transjakarta diperpanjang hingga pukul 02.00 WIB.

Baca Selengkapnya
Bus Mengalami Kecelakaan Tunggal Terguling di Tol Jakarta-Cikampek

Bus Mengalami Kecelakaan Tunggal Terguling di Tol Jakarta-Cikampek

Sebuah bus dikabarkan mengalami kecelakaan tunggal di Jalan Tol Jakarta Cikampek.

Baca Selengkapnya
Transjakarta Beroperasi hingga Jam 2 Dini Hari Saat Natal dan Tahun Baru

Transjakarta Beroperasi hingga Jam 2 Dini Hari Saat Natal dan Tahun Baru

Selain jam operasional, Transjakarta akan menambah jumlah armada saat Natal dan Tahun Baru.

Baca Selengkapnya
FOTO: Terobos Jalur TransJakarta, Pemotor Panik dan Nekat Lawan Arah Demi Hindari Polisi

FOTO: Terobos Jalur TransJakarta, Pemotor Panik dan Nekat Lawan Arah Demi Hindari Polisi

Aksi pemotor ini sangat membahayakan keselamatan dan menyebabkan perjalanan TransJakarta terhambat.

Baca Selengkapnya
623 Kendaraan Bermotor di Jakarta Tertangkap Tangan Melawan Arah

623 Kendaraan Bermotor di Jakarta Tertangkap Tangan Melawan Arah

Penindakan dilaksanakan serentak di lima wilayah Jakarta, mulai pukul 07.30 WIB.

Baca Selengkapnya