Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Belajar dari DKI,tentara Inggris akan terapkan penanganan banjir

Belajar dari DKI,tentara Inggris akan terapkan penanganan banjir tentara Inggris sambangi Ahok. ©2014 Merdeka.com/sri wiyanti

Merdeka.com - Tentara Inggris yang tergabung dalam Military Stabilisation Support Group (MSSG) hari ini berkunjung ke Balai Kota menemui Plt Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok). Kunjungan tersebut merupakan bagian dari serangkaian aktivitas 18 anggota MSSG di Jakarta untuk mempelajari penanganan banjir di Indonesia, khususnya Jakarta.

Pimpinan rombongan MSSG Letnan Kolonel Huw Evans mengungkapkan pihaknya belajar banyak dari TNI AD dan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta terkait penanggulangan banjir yang setiap tahun melanda Jakarta.

"Kami mendapati sistem yang komprehensif, bahwa setiap orang paham tugasnya masing-masing dan sudah tahu apa yang harus dilakukan," kata Huw di Balaikota Jakarta, Kamis (19/6).

Huw mengaku, tidak hanya mendapati sistem yang bagus, MSSG juga mendapati kerja sama yang baik antara pemerintah, polisi dan semua stakeholder terkait.

"Kami juga mendapati komunitas-komunitas saling bantu dalam menanggulangi bencana. Ini merupakan pengalaman belajar yang sangat baik bagi tim saya dan kami akan membawa ini untuk diterapkan di UK (Inggris)," ungkap Huw.

Dandim 0613 Kodam 3, Letnan Kolonel Infrantri Rudy Jam Pribadi menambahkan, latar belakang rombongan MSSG berkunjung ke Indonesia adalah banjir yang melanda Inggris beberapa waktu lalu.

Menurutnya, pemerintah Inggris melihat Jakarta merupakan negara yang paling sukses dalam penanganan banjir. "Mereka melihat bahwa di Jakarta, di Indonesia hal yang sama juga terjadi dan telah lebih sering. Mereka tahu itu, dan bekerjasamalah dengan kita untuk penanganan banjir. Karena menurut mereka sistem penanganan banjir di Jakarta ini yang terbaik," imbuh Rudy.

(mdk/ded)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Hujan di Jakarta Merata Sejak Pagi Hari Ini, Bagini Penjelasan BMKG

Hujan di Jakarta Merata Sejak Pagi Hari Ini, Bagini Penjelasan BMKG

Meningkatnya frekuensi hujan diakibatkan adanya aktivitas Monsun Asia Musim Dingin

Baca Selengkapnya
Mengenal Sosok Mbah Wo, Bintang 1 TNI AU yang Kini Jualan Bakmi Jawa

Mengenal Sosok Mbah Wo, Bintang 1 TNI AU yang Kini Jualan Bakmi Jawa

Usai purna tugasnya di tubuh militer tanah air, Mbah Wo memilih tak berdiam diri.

Baca Selengkapnya
Sempat-sempatnya 2 Prajurit TNI Lakukan ini di Sela Latihan Menembak, Aksinya Benar-benar Tak Pernah Disangka

Sempat-sempatnya 2 Prajurit TNI Lakukan ini di Sela Latihan Menembak, Aksinya Benar-benar Tak Pernah Disangka

Aksinya pun banjir sorotan hingga gelak tawa dari warganet.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
FOTO: Waspada Potensi Hujan Disertai Petir dan Angin Kencang di DKI Jakarta

FOTO: Waspada Potensi Hujan Disertai Petir dan Angin Kencang di DKI Jakarta

Warga pun diimbau untuk berhati-hati saat melakukan aktivitas di luar ruangan.

Baca Selengkapnya
Modus Berbagi Takjil, Ratusan Pelajar Bikin Onar dan Hendak Tawuran Ditangkap di Jakpus

Modus Berbagi Takjil, Ratusan Pelajar Bikin Onar dan Hendak Tawuran Ditangkap di Jakpus

Modus Berbagi Takjil, Ratusan Pelajar Bikin Onar dan Hendak Tawuran Ditangkap di Jakpus

Baca Selengkapnya
BMKG Bicara Potensi Puting Beliung Ekstrem Muncul di Jakarta, Apa Cirinya?

BMKG Bicara Potensi Puting Beliung Ekstrem Muncul di Jakarta, Apa Cirinya?

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) berbicara soal potensi angin puting beliung ekstrem muncul di DKI Jakarta.

Baca Selengkapnya
Hujan Mengguyur Sejak Subuh, Ini Daftar Titik Genangan di Jakarta Hingga Pukul 10

Hujan Mengguyur Sejak Subuh, Ini Daftar Titik Genangan di Jakarta Hingga Pukul 10

BPBD DKI mengimbau kepada masyarakat agar tetap berhati-hati dan waspada terhadap potensi genangan.

Baca Selengkapnya
Bundaran HI Pagi Ini Usai Perayaan Tahun Baru 2024, Warga Keluhkan Beberapa Taman Rusak

Bundaran HI Pagi Ini Usai Perayaan Tahun Baru 2024, Warga Keluhkan Beberapa Taman Rusak

Agus menyayangkan aktivitas warga malah merusak taman. Padahal harusnya, perayaan tahun baru tak merusak taman di sekitar.

Baca Selengkapnya
Kegiatan Ganjar Besok: Lari Pagi, Mencoblos Lalu Terbang ke Jakarta Bertemu Megawati

Kegiatan Ganjar Besok: Lari Pagi, Mencoblos Lalu Terbang ke Jakarta Bertemu Megawati

Pertemuan itu rencananya bakal dilaksanakan siang hari di kediaman Ketua Umum PDI Perjuangan (PDIP) tersebut.

Baca Selengkapnya